Salin Artikel

Tanggal 12 Oktober Hari Memperingati Apa?

Selain itu, ada juga peringatan-peringatan lain hari ini. Berikut beberapa hari penting yang jatuh pada 12 Oktober 2022.

Hari Arthritis Sedunia

Hari Arthritis atau Radang Sendi Sedunia diperingati pada tanggal 12 Oktober setiap tahunnya.

Hari ini dirancang untuk meningkatkan kesadaran global tentang penyakit ini, gejalanya dan pentingnya diagnosis dini.

Arthritis dikenal juga dengan radang sendi. Ada berbagai jenis radang sendi di antaranya asam urat, ankylosing spondylitis, osteoarthritis, dan rheumatoid arthritis.

Adanya hari ini diharapkan juga dapat mengedukasi masyarakat untuk mendapatkan akses ke perawatan medis yang tepat. Dengan intervensi medis yang tepat waktu, pasien dapat menjalani kehidupan yang nyaman.

Hari Perawat Gawat Darurat

Hari Perawat Gawat Darurat dirayakan pada hari Rabu kedua bulan Oktober setiap tahunnya. Tahun ini, hari tersebut jatuh pada tanggal 12 Oktober.

Perawat yang bekerja di ruang gawat darurat rumah sakit harus menghadapi banyak kesulitan sepanjang jam kerja mereka. Hari ini dibuat sebagai bentuk apresiasi atas kinerja mereka.

Selain untuk mengungkapkan rasa terima kasih, Hari Perawat Gawat Darurat juga bertujuan untuk menunjukkan dukungan bagi perawat darurat di seluruh dunia.

Día de la Raza

Día de la Raza dirayakan pada 12 Oktober setiap tahun untuk mengakui perpaduan budaya asli Amerika dan warisan Spanyol.

Hari ini dirayakan di komunitas otonom Spanyol dan negara-negara bekas koloni Spanyol, seperti Meksiko, Uruguay, Argentina, Colombia, Venezuela, dan lain-lain.

Di negara-negara bekas koloni tersebut, hari ini dirayakan dengan nama berbeda. Namun, secara umum, tujuannya sebagai bentuk pengakuan resmi terhadap penduduk asli negara tersebut.

Hari ini dibuat untuk mempromosikan, menghormati dan sebagai bentuk komitmen untuk menjamin hak-hak dasar masyarakat adat.

PAda 1492, Christopher Columbus memimpin pelayaran jelajah lintas Antlantik Spanyol ke untuk menemukan Asia. Namun, penjelajahan itu berakhir di Pulau San Salvador, Amerika Utara, pada 12 Oktober 1492.

Día de la Raza menjadi bentuk penolakan terhadap budaya monolitik yang diberlakukan oleh Columbus dan sebagai perayaan bagi penduduk asli di negara-negara koloni Spanyol.

https://nasional.kompas.com/read/2022/10/12/00000061/tanggal-12-oktober-hari-memperingati-apa-

Terkini Lainnya

Masjid Istiqlal Terima 50 Sapi Kurban, Ada dari Jokowi, Prabowo, dan Megawati

Masjid Istiqlal Terima 50 Sapi Kurban, Ada dari Jokowi, Prabowo, dan Megawati

Nasional
Menag: Ibadah Kurban Momentum Sembelih Sifat Egois, Rakus, dan Mementingkan Diri Sendiri

Menag: Ibadah Kurban Momentum Sembelih Sifat Egois, Rakus, dan Mementingkan Diri Sendiri

Nasional
Golkar Tak Khawatir Ridwan Kamil Kalah Start dari Anies pada Pilkada Jakarta

Golkar Tak Khawatir Ridwan Kamil Kalah Start dari Anies pada Pilkada Jakarta

Nasional
Hari Raya Idul Adha, Jokowi: Berkurban Ekspresi Rasa Syukur dan Ikhlas

Hari Raya Idul Adha, Jokowi: Berkurban Ekspresi Rasa Syukur dan Ikhlas

Nasional
Wapres Ma'ruf Serahkan Sapi Kurban Jokowi 1,3 Ton ke Masjid Istiqlal

Wapres Ma'ruf Serahkan Sapi Kurban Jokowi 1,3 Ton ke Masjid Istiqlal

Nasional
Wapres Ma'ruf Amin Shalat Idul Adha di Masjid Istiqlal, JK, Sandiaga, Zulhas, dan AHY Hadir

Wapres Ma'ruf Amin Shalat Idul Adha di Masjid Istiqlal, JK, Sandiaga, Zulhas, dan AHY Hadir

Nasional
Momen Jokowi 'Ngevlog' Sambil Cicipi Mi Pedas di Semarang

Momen Jokowi "Ngevlog" Sambil Cicipi Mi Pedas di Semarang

Nasional
Prabowo Subianto Akan Shalat Idul Adha di Hambalang

Prabowo Subianto Akan Shalat Idul Adha di Hambalang

Nasional
Jokowi Shalat Idul Adha di Semarang, Wapres Ma'ruf di Jakarta

Jokowi Shalat Idul Adha di Semarang, Wapres Ma'ruf di Jakarta

Nasional
[POPULER NASIONAL] TWK KPK Diduga untuk Gagalkan Penangkapan Harun Masiku | Yusril Bantah Copot Afriansyah Noor

[POPULER NASIONAL] TWK KPK Diduga untuk Gagalkan Penangkapan Harun Masiku | Yusril Bantah Copot Afriansyah Noor

Nasional
Idul Adha 2024, Ma'ruf Amin Ajak Umat Islam Tingkatkan Kepedulian Sosial dan Saling Bantu

Idul Adha 2024, Ma'ruf Amin Ajak Umat Islam Tingkatkan Kepedulian Sosial dan Saling Bantu

Nasional
Jokowi, Megawati, hingga Prabowo Sumbang Hewan Kurban ke Masjid Istiqlal

Jokowi, Megawati, hingga Prabowo Sumbang Hewan Kurban ke Masjid Istiqlal

Nasional
KIM Disebut Setuju Usung Ridwan Kamil di Pilkada Jakarta, Golkar: Lihat Perkembangan Elektabilitasnya

KIM Disebut Setuju Usung Ridwan Kamil di Pilkada Jakarta, Golkar: Lihat Perkembangan Elektabilitasnya

Nasional
Isu Perombakan Kabinet Jokowi, Sandiaga: Saya Siap Di-'reshuffle' Kapan Pun

Isu Perombakan Kabinet Jokowi, Sandiaga: Saya Siap Di-"reshuffle" Kapan Pun

Nasional
Hadiri Lion Dance Exhibition, Zita Anjani Senang Barongsai Bertahan dan Lestari di Ibu Kota

Hadiri Lion Dance Exhibition, Zita Anjani Senang Barongsai Bertahan dan Lestari di Ibu Kota

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke