Salin Artikel

Wapres Ingin Pesantren Tak Hanya Sekadar Lahirkan Ulama

JAKARTA, KOMPAS.com - Wakil Presiden Ma'ruf Amin berharap agar pondok pesantren tak hanya menjadi tempat untuk melahirkan ulama, tetapi juga menjadi pusat pemberdayaan ekonomi.

"Baik di sektor riil maupun di sektor keuangan," kata Ma'ruf saat membuka Musyawarah Nasional Perhimpunan Saudagar Muslimah Indonesia (Persami) di Istana Wakil Presiden, Jakarta, Selasa (11/10/2022).

Wapres menilai, pondok pesantren di Indonesia sebenarnya bisa menjadi kekuatan ekonomi besar karena jumlahnya yang mencapai puluhan ribu dan tersebar di berbagai daerah.

Ia menegaskan bahwa pemerintah telah menargetkan agar Indonesia dapat menjadi pusat halal global serta menjadi pusat keuangan dan ekonomi syariah.

"Sehingga, penguatan ekonomi-keuangan syariah Indonesia, bergerak mulai dari akar rumput hingga kepada pengambil kebijakan," kata Ma'ruf.

Di sisi lain, Wapres turut mendorong agar para anak muda Indonesia mau berwirausaha, tidak hanya berlomba-lomba untuk menjadi pegawai.

"Itu di semua kalangan termasuk di kalangan pesantren pun santri itu harus menjadi juga usahawan. Saya nyebutnya 'Gus Iwan', santri bagus, pinter ngaji, usahawan," kata Ma'ruf.

https://nasional.kompas.com/read/2022/10/11/12385961/wapres-ingin-pesantren-tak-hanya-sekadar-lahirkan-ulama

Terkini Lainnya

Prabowo Diisukan Akan Nikahi Mertua Kaesang, Jubir Bilang 'Hoaks'

Prabowo Diisukan Akan Nikahi Mertua Kaesang, Jubir Bilang "Hoaks"

Nasional
Momen Jokowi dan Menteri Basuki Santap Mie Gacoan, Mentok 'Kepedasan' di Level 2

Momen Jokowi dan Menteri Basuki Santap Mie Gacoan, Mentok "Kepedasan" di Level 2

Nasional
Ditolak Partai Gelora Gabung Koalisi Prabowo, PKS: Jangan Terprovokasi

Ditolak Partai Gelora Gabung Koalisi Prabowo, PKS: Jangan Terprovokasi

Nasional
Kapolri Bentuk Unit Khusus Tindak Pidana Ketenagakerjaan, Tangani Masalah Sengketa Buruh

Kapolri Bentuk Unit Khusus Tindak Pidana Ketenagakerjaan, Tangani Masalah Sengketa Buruh

Nasional
Kapolri Buka Peluang Kasus Tewasnya Brigadir RAT Dibuka Kembali

Kapolri Buka Peluang Kasus Tewasnya Brigadir RAT Dibuka Kembali

Nasional
May Day 2024, Kapolri Tunjuk Andi Gani Jadi Staf Khusus Ketenagakerjaan

May Day 2024, Kapolri Tunjuk Andi Gani Jadi Staf Khusus Ketenagakerjaan

Nasional
Jumlah Menteri dari Partai di Kabinet Prabowo-Gibran Diprediksi Lebih Banyak Dibanding Jokowi

Jumlah Menteri dari Partai di Kabinet Prabowo-Gibran Diprediksi Lebih Banyak Dibanding Jokowi

Nasional
Menparekraf Ikut Kaji Pemblokiran 'Game Online' Mengandung Kekerasan

Menparekraf Ikut Kaji Pemblokiran "Game Online" Mengandung Kekerasan

Nasional
Jokowi di NTB Saat Buruh Aksi 'May Day', Istana: Kunker Dirancang Jauh-jauh Hari

Jokowi di NTB Saat Buruh Aksi "May Day", Istana: Kunker Dirancang Jauh-jauh Hari

Nasional
Jokowi di NTB Saat Massa Buruh Aksi 'May Day' di Istana

Jokowi di NTB Saat Massa Buruh Aksi "May Day" di Istana

Nasional
Seorang WNI Meninggal Dunia Saat Mendaki Gunung Everest

Seorang WNI Meninggal Dunia Saat Mendaki Gunung Everest

Nasional
Kasus Korupsi SYL Rp 44,5 Miliar, Bukti Tumpulnya Pengawasan Kementerian

Kasus Korupsi SYL Rp 44,5 Miliar, Bukti Tumpulnya Pengawasan Kementerian

Nasional
Keterangan Istri Brigadir RAT Beda dari Polisi, Kompolnas Tagih Penjelasan ke Polda Sulut

Keterangan Istri Brigadir RAT Beda dari Polisi, Kompolnas Tagih Penjelasan ke Polda Sulut

Nasional
Jokowi: Selamat Hari Buruh, Setiap Pekerja adalah Pahlawan

Jokowi: Selamat Hari Buruh, Setiap Pekerja adalah Pahlawan

Nasional
Pakai Dana Kementan untuk Pribadi dan Keluarga, Kasus Korupsi SYL Disebut Sangat Banal

Pakai Dana Kementan untuk Pribadi dan Keluarga, Kasus Korupsi SYL Disebut Sangat Banal

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke