Salin Artikel

Komnas HAM Bahas Inisiasi Dialog Damai Papua dengan Utusan Khusus Uni Eropa

Pertemuan ini merupakan lanjutan dari rangkaian lawatan delegasi Komnas HAM ke Eropa.

Delegasi dipimpin Ketua Komnas HAM Ahmad Taufan Damanik, turut serta komisioner Beka Ulung Hapsara dan Mochamad Choirul Anam.

"Pada pertemuan tersebut kedua lembaga mendiskusikan situasi pemajuan dan penegakan hak asasi manusia di Indonesia, termasuk inisiatif dialog damai Papua yang digagas oleh Komnas HAM," jelas Taufan dalam keterangan resmi yang diterima Kompas.com, Sabtu (18/6/2022) malam.

Komnas HAM menyampaikan berbagai perkembangan mendasar situasi hak asasi manusia di Indonesia, termasuk penyelesaian beberapa kasus yang menjadi perhatian publik maupun tantangan yang sedang dihadapi.

"Secara khusus Komnas HAM RI menyampaikan langkah-langkah yang sudah dikerjakan dan rencana kerja dialog damai Papua yang akan dilakukan," imbuh Taufan.

Ia mengeklaim, Eamon Gilmore mengapresiasi langkah Komnas HAM terkait inisiatif dialog damai dan perkembangan positif hak asasi manusia di Indonesia.

Uni Eropa disebut pada prinsipnya menghormati kedaulatan dan integritas teritorial Indonesia.

"Penyelesaian damai Papua merupakan cara terbaik dalam konteks hak asasi manusia," ujar Taufan.

"Eamon Gilmore sebagai perwakilan Uni Eropa berkomitmen mendukung langkah-langkah yang akan dilakukan Komnas HAM," akunya.

Taufan berjanji bahwa Komnas HAM akan terus bekerja secara intensif supaya dukungan terhadap inisiatif yang ada bisa meluas, sehingga dialog damai segera terwujud.

https://nasional.kompas.com/read/2022/06/19/06404251/komnas-ham-bahas-inisiasi-dialog-damai-papua-dengan-utusan-khusus-uni-eropa

Terkini Lainnya

Keluarga Tolak Otopsi Jenazah Brigadir RAT yang Bunuh Diri di Mampang

Keluarga Tolak Otopsi Jenazah Brigadir RAT yang Bunuh Diri di Mampang

Nasional
Pengamat: Nasib Ganjar Usai Pilpres Tergantung PDI-P, Anies Beda karena Masih Punya Pesona Elektoral

Pengamat: Nasib Ganjar Usai Pilpres Tergantung PDI-P, Anies Beda karena Masih Punya Pesona Elektoral

Nasional
Defend ID Targetkan Tingkat Komponen Dalam Negeri Alpalhankam Capai 55 Persen 3 Tahun Lagi

Defend ID Targetkan Tingkat Komponen Dalam Negeri Alpalhankam Capai 55 Persen 3 Tahun Lagi

Nasional
TNI AL Kerahkan 3 Kapal Perang Korvet untuk Latihan di Laut Natuna Utara

TNI AL Kerahkan 3 Kapal Perang Korvet untuk Latihan di Laut Natuna Utara

Nasional
Dampak Eskalasi Konflik Global, Defend ID Akui Rantai Pasokan Alat Pertahanan-Keamanan Terganggu

Dampak Eskalasi Konflik Global, Defend ID Akui Rantai Pasokan Alat Pertahanan-Keamanan Terganggu

Nasional
PKS Klaim Punya Hubungan Baik dengan Prabowo, Tak Sulit jika Mau Koalisi

PKS Klaim Punya Hubungan Baik dengan Prabowo, Tak Sulit jika Mau Koalisi

Nasional
Tak Copot Menteri PDI-P, Jokowi Dinilai Pertimbangkan Persepsi Publik

Tak Copot Menteri PDI-P, Jokowi Dinilai Pertimbangkan Persepsi Publik

Nasional
Pengamat: Yang Berhak Minta PDI-P Cabut Menteri Hanya Jokowi, TKN Siapa?

Pengamat: Yang Berhak Minta PDI-P Cabut Menteri Hanya Jokowi, TKN Siapa?

Nasional
Klarifikasi Unggahan di Instagram, Zita: Postingan Kopi Berlatar Belakang Masjidilharam untuk Pancing Diskusi

Klarifikasi Unggahan di Instagram, Zita: Postingan Kopi Berlatar Belakang Masjidilharam untuk Pancing Diskusi

Nasional
PDI-P “Move On” Pilpres, Fokus Menangi Pilkada 2024

PDI-P “Move On” Pilpres, Fokus Menangi Pilkada 2024

Nasional
Sandiaga Usul PPP Gabung Koalisi Prabowo-Gibran, Mardiono: Keputusan Strategis lewat Mukernas

Sandiaga Usul PPP Gabung Koalisi Prabowo-Gibran, Mardiono: Keputusan Strategis lewat Mukernas

Nasional
Rakernas PDI-P Akan Rumuskan Sikap Politik Usai Pilpres, Koalisi atau Oposisi di Tangan Megawati

Rakernas PDI-P Akan Rumuskan Sikap Politik Usai Pilpres, Koalisi atau Oposisi di Tangan Megawati

Nasional
Bareskrim Periksa Eks Gubernur Bangka Belitung Erzaldi Rosman Terkait Kasus Dokumen RUPSLB BSB

Bareskrim Periksa Eks Gubernur Bangka Belitung Erzaldi Rosman Terkait Kasus Dokumen RUPSLB BSB

Nasional
Lempar Sinyal Siap Gabung Koalisi Prabowo, PKS: Kita Ingin Berbuat Lebih untuk Bangsa

Lempar Sinyal Siap Gabung Koalisi Prabowo, PKS: Kita Ingin Berbuat Lebih untuk Bangsa

Nasional
Anies: Yang Lain Sudah Tahu Belok ke Mana, Kita Tunggu PKS

Anies: Yang Lain Sudah Tahu Belok ke Mana, Kita Tunggu PKS

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke