Salin Artikel

Panglima Pimpin Vaksinasi 1.286 TNI di Yogyakarta Sabtu Pagi

Pada kesempatan tersebut Panglima TNI mengatakan, setelah divaksinasi, para prajurit TNI akan lebih optimal dalam melaksanakan tugasnya di masyarakat.

"Khususnya dalam membantu tracing kontak erat, penegakan disiplin protokol kesehatan, maupun program vaksinasi nasional," kata Marsekal TNI Hadi Tjahjanto dalam keterangannya, Sabtu (13/3/2021).

Lebih lanjut, ia berharap dengan keberhasilan program vaksinasi Covid-19 maka diharapkan akan membantu program pemulihan ekonomi nasional.

Panglima TNI menekankan agar para prajurit yang telah divaksinasi tetap disiplin dalam melaksanakan protokol kesehatan.

"Karena itulah senjata utama dan langkah paling efektif untuk menekan laju penularan Covid-19 di Indonesia," jelasnya.

Adapun serbuan vaksinasi bagi prajurit TNI ini diikuti oleh 1.286 prajurit TNI terdiri dari 572 TNI Angkatan Darat, 142 TNI Angkatan Laut, dan 572 TNI Angkatan Udara di wilayah Yogyakarta.

Vaksinasi Covid-19 bagi TNI di Yogyakarta ini juga melibatkan 97 vaksinator TNI.

Sebelumnya, Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto juga memimpin serbuan vaksinasi Covid-19 di Malang, Jawa Timur, Jumat (12/3/2021).

Pada kesempatan di Malang, Hadi menyampaikan bahwa proses vaksinasi bagi anggota TNI ditargetkan rampung pada akhir April 2021.

"Saat ini kita telah memasuki jadwal vaksinasi tahap 2 untuk prajurit TNI. Vaksinasi telah dimulai di beberapa tempat sejak 1 Maret 2021. Diharapkan pada akhir April 2021 seluruh prajurit TNI sudah memperoleh vaksinasi," jelas Hadi dalam keterangan tertulis, Jumat.

https://nasional.kompas.com/read/2021/03/13/16053421/panglima-pimpin-vaksinasi-1286-tni-di-yogyakarta-sabtu-pagi

Terkini Lainnya

Pemerintah Disebut Setuju Revisi UU MK Dibawa ke Rapat Paripurna untuk Disahkan

Pemerintah Disebut Setuju Revisi UU MK Dibawa ke Rapat Paripurna untuk Disahkan

Nasional
Hari Ketiga di Sultra, Jokowi Resmikan Bendungan Ameroro dan Bagikan Bansos Beras

Hari Ketiga di Sultra, Jokowi Resmikan Bendungan Ameroro dan Bagikan Bansos Beras

Nasional
Ketua Dewas KPK Sebut Laporan Ghufron ke Albertina Mengada-ada

Ketua Dewas KPK Sebut Laporan Ghufron ke Albertina Mengada-ada

Nasional
Revisi UU MK yang Kontroversial, Dibahas Diam-diam padahal Dinilai Hanya Rugikan Hakim

Revisi UU MK yang Kontroversial, Dibahas Diam-diam padahal Dinilai Hanya Rugikan Hakim

Nasional
MK Akan Tentukan Lagi Status Anwar Usman dalam Penanganan Sengketa Pileg

MK Akan Tentukan Lagi Status Anwar Usman dalam Penanganan Sengketa Pileg

Nasional
Sidang Putusan Praperadilan Panji Gumilang Digelar Hari Ini

Sidang Putusan Praperadilan Panji Gumilang Digelar Hari Ini

Nasional
Mati Suri Calon Nonpartai di Pilkada: Jadwal Tak Bersahabat, Syaratnya Rumit Pula

Mati Suri Calon Nonpartai di Pilkada: Jadwal Tak Bersahabat, Syaratnya Rumit Pula

Nasional
Anak SYL Minta Uang Rp 111 Juta ke Pejabat Kementan untuk Bayar Aksesori Mobil

Anak SYL Minta Uang Rp 111 Juta ke Pejabat Kementan untuk Bayar Aksesori Mobil

Nasional
PKB Mulai Uji Kelayakan dan Kepatutan Bakal Calon Kepala Daerah

PKB Mulai Uji Kelayakan dan Kepatutan Bakal Calon Kepala Daerah

Nasional
SYL Mengaku Tak Pernah Dengar Kementan Bayar untuk Dapat Opini WTP BPK

SYL Mengaku Tak Pernah Dengar Kementan Bayar untuk Dapat Opini WTP BPK

Nasional
Draf RUU Penyiaran: Lembaga Penyiaran Berlangganan Punya 6 Kewajiban

Draf RUU Penyiaran: Lembaga Penyiaran Berlangganan Punya 6 Kewajiban

Nasional
Draf RUU Penyiaran Wajibkan Penyelenggara Siaran Asing Buat Perseroan

Draf RUU Penyiaran Wajibkan Penyelenggara Siaran Asing Buat Perseroan

Nasional
Draf RUU Penyiaran Atur Penggabungan RRI dan TVRI

Draf RUU Penyiaran Atur Penggabungan RRI dan TVRI

Nasional
[POPULER NASIONAL] 'Curhat' Agus Rahardjo saat Pimpin KPK | Banjir Bandang di Sumbar Tewaskan Lebih dari 40 Orang

[POPULER NASIONAL] "Curhat" Agus Rahardjo saat Pimpin KPK | Banjir Bandang di Sumbar Tewaskan Lebih dari 40 Orang

Nasional
Tanggal 16 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 16 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke