Salin Artikel

Pandemi Covid-19, Pemerintah Fokus Lindungi Tiga Kelompok Ini

Ketiga kelompok itu adalah tenaga kesehatan, kalangan yang memiliki penyakit penyerta (komorbid), serta kaum lanjut usia (lansia) yang memiliki penyakit bawaan.

"Pemerintah berfokus melindungi tiga kelompok masyarakat dari Covid-19, yaitu tenaga kesehatan, komorbid, dan kaum lansia yang memiliki penyakit bawaan," ujar Muhadjir dikutip dari siaran pers, Kamis (16/7/2020).

Muhadjir mengatakan, ketiga kelompok tersebut paling rentan terkena penyakit yang disebabkan virus SARS-CoV2 itu.

Tenaga kesehatan merupakan garda terdepan yang menangani pasien-pasien Covid-19 serta kalangan komorbid dan lansia yang mudah terkena virus tersebut karena imunitasnya tak sekuat yang sehat.

Oleh karena itu, pemerintah akan memperkuat aturan penerapan protokol kesehatan agar pasien Covid-19 tak bertambah banyak.

Penguatan tersebut dilakukan dengan menerapkan sanksi tegas kepada siapapun pelanggar protokol kesehatan tersebut.

Adapun protokol kesehatan yang dimaksud adalah menggunakan masker, menjaga jarak satu sama lain, tidak berkerumun, serta mencuci tangan dengan sabun sesering mungkin.

"Pemerintah memberikan perhatian sangat serius untuk melindungi tenaga kesehatan dan meminta seluruh tenaga kesehatan mulai dari dokter, perawat, pembantu medis, maupun laboran terus mengutamakan keamanan dan keselamatan dengan mematuhi protokol kesehatan, termasuk penggunaan alat pelindung diri," ucap dia.

https://nasional.kompas.com/read/2020/07/16/11013681/pandemi-covid-19-pemerintah-fokus-lindungi-tiga-kelompok-ini

Terkini Lainnya

Kultur Senioritas Sekolah Kedinasan Patut Disetop Buat Putus Rantai Kekerasan

Kultur Senioritas Sekolah Kedinasan Patut Disetop Buat Putus Rantai Kekerasan

Nasional
Kekerasan Berdalih Disiplin dan Pembinaan Fisik di Sekolah Kedinasan Dianggap Tak Relevan

Kekerasan Berdalih Disiplin dan Pembinaan Fisik di Sekolah Kedinasan Dianggap Tak Relevan

Nasional
Kekerasan di STIP Wujud Transformasi Setengah Hati Sekolah Kedinasan

Kekerasan di STIP Wujud Transformasi Setengah Hati Sekolah Kedinasan

Nasional
Ganjar Bubarkan TPN

Ganjar Bubarkan TPN

Nasional
BNPB: 13 Orang Meninggal akibat Banjir dan Longsor di Sulsel, 2 dalam Pencarian

BNPB: 13 Orang Meninggal akibat Banjir dan Longsor di Sulsel, 2 dalam Pencarian

Nasional
TNI AU Siagakan Helikopter Caracal Bantu Korban Banjir dan Longsor di Luwu

TNI AU Siagakan Helikopter Caracal Bantu Korban Banjir dan Longsor di Luwu

Nasional
Prabowo Diharapkan Beri Solusi Kuliah Mahal dan Harga Beras daripada Dorong 'Presidential Club'

Prabowo Diharapkan Beri Solusi Kuliah Mahal dan Harga Beras daripada Dorong "Presidential Club"

Nasional
Ide 'Presidential Club' Dianggap Sulit Satukan Semua Presiden

Ide "Presidential Club" Dianggap Sulit Satukan Semua Presiden

Nasional
Halal Bihalal, Ganjar-Mahfud dan Elite TPN Kumpul di Posko Teuku Umar

Halal Bihalal, Ganjar-Mahfud dan Elite TPN Kumpul di Posko Teuku Umar

Nasional
Pro-Kontra 'Presidential Club', Gagasan Prabowo yang Dinilai Cemerlang, tapi Tumpang Tindih

Pro-Kontra "Presidential Club", Gagasan Prabowo yang Dinilai Cemerlang, tapi Tumpang Tindih

Nasional
Evaluasi Mudik, Pembayaran Tol Nirsentuh Disiapkan untuk Hindari Kemacetan

Evaluasi Mudik, Pembayaran Tol Nirsentuh Disiapkan untuk Hindari Kemacetan

Nasional
Polri: Fredy Pratama Masih Gencar Suplai Bahan Narkoba Karena Kehabisan Modal

Polri: Fredy Pratama Masih Gencar Suplai Bahan Narkoba Karena Kehabisan Modal

Nasional
SYL Ungkit Kementan Dapat Penghargaan dari KPK Empat Kali di Depan Hakim

SYL Ungkit Kementan Dapat Penghargaan dari KPK Empat Kali di Depan Hakim

Nasional
Saksi Mengaku Pernah Ditagih Uang Pembelian Senjata oleh Ajudan SYL

Saksi Mengaku Pernah Ditagih Uang Pembelian Senjata oleh Ajudan SYL

Nasional
Polri Sita Aset Senilai Rp 432,2 Miliar Milik Gembong Narkoba Fredy Pratama

Polri Sita Aset Senilai Rp 432,2 Miliar Milik Gembong Narkoba Fredy Pratama

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke