Salin Artikel

Sakit di Mukernas V PPP, Suharso Ingin Terlihat Gagah tetapi "Melayang-layang"

Ia bahkan mengatakan dirinya berangkat dari rumah sakit menuju lokasi Mukernas V PPP di Hotel Grand Sahid Jaya, Jakarta Pusat, Sabtu (14/12/2019).

"Saya bawa sisir kalau-kalau (dibutuhkan), karena saya meminjamkan diri saya dari rumah sakit ke sini. Nanti besok pagi saya harus balik lagi ke rumah sakit," kata Suharso.

Ia pun tak banyak berbicara dalam kesempatan tersebut. Suharso hanya berpidato sekitar 4 menit.

Suharso Monoarfa mengaku tak kuat berdiri terlalu lama.

"Mungkin saya tidak bisa bicara terlalu lama. Diri saja supaya terlihat gagah, tapi sebenarnya melayang-layang," ujar Suharso Monoarfa.

"Saya harus kuat hati, saya menderita dari Kamis lalu, semoga segera pulih," kata dia.

Suharso pun mengucapkan terima kasih kepada Menko Polhukam Mahfud MD yang menyempatkan hadir di Mukernas V PPP.

Dalam acara itu, Mahfud juga menyampaikan pidato sekaligus membuka acara secara resmi.

"Terima kasih Pak Mahfud yang sudah hadir di tengah kesibukan yang luar biasa. Kami sembulan menteri yang semua rapat ada kira-kira sudah 28 ratas (rapat terbatas) sejak kita dilantik dan paripurna baru dua kali. Ratas sudah luar biasa banyaknya," ujar Suharso.

Dikonfirmasi terpisah, Sekjen PPP Arsul Sani mengatakan Suharso sedang sakit migrain. Ia menyebut Suharso perlu istirahat total.

"Migrannya kambuh, hanya perlu bed rest, diinfus," ucap Arsul.

https://nasional.kompas.com/read/2019/12/14/19581761/sakit-di-mukernas-v-ppp-suharso-ingin-terlihat-gagah-tetapi-melayang-layang

Terkini Lainnya

Tanggal 8 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 8 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
 PAN Nilai 'Presidential Club' Sulit Dihadiri Semua Mantan Presiden: Perlu Usaha

PAN Nilai "Presidential Club" Sulit Dihadiri Semua Mantan Presiden: Perlu Usaha

Nasional
Gibran Ingin Konsultasi ke Megawati untuk Susun Kabinet, Politikus PDI-P: Itu Hak Prerogatif Pak Prabowo

Gibran Ingin Konsultasi ke Megawati untuk Susun Kabinet, Politikus PDI-P: Itu Hak Prerogatif Pak Prabowo

Nasional
LPAI Harap Pemerintah Langsung Blokir 'Game Online' Bermuatan Kekerasan

LPAI Harap Pemerintah Langsung Blokir "Game Online" Bermuatan Kekerasan

Nasional
MBKM Bantu Satuan Pendidikan Kementerian KP Hasilkan Teknologi Terapan Perikanan

MBKM Bantu Satuan Pendidikan Kementerian KP Hasilkan Teknologi Terapan Perikanan

Nasional
PAN Siapkan Eko Patrio Jadi Menteri di Kabinet Prabowo-Gibran

PAN Siapkan Eko Patrio Jadi Menteri di Kabinet Prabowo-Gibran

Nasional
Usai Dihujat Karena Foto Starbucks, Zita Anjani Kampanye Dukung Palestina di CFD

Usai Dihujat Karena Foto Starbucks, Zita Anjani Kampanye Dukung Palestina di CFD

Nasional
Kemenag: Jangan Tertipu Tawaran Berangkat dengan Visa Non Haji

Kemenag: Jangan Tertipu Tawaran Berangkat dengan Visa Non Haji

Nasional
'Presidential Club' Dinilai Bakal Tumpang Tindih dengan Wantimpres dan KSP

"Presidential Club" Dinilai Bakal Tumpang Tindih dengan Wantimpres dan KSP

Nasional
Soal Presidential Club, Pengamat: Jokowi Masuk Daftar Tokoh yang Mungkin Tidak Akan Disapa Megawati

Soal Presidential Club, Pengamat: Jokowi Masuk Daftar Tokoh yang Mungkin Tidak Akan Disapa Megawati

Nasional
Gaya Politik Baru: 'Presidential Club'

Gaya Politik Baru: "Presidential Club"

Nasional
Kemenag Rilis Jadwal Keberangkatan Jemaah Haji, 22 Kloter Terbang 12 Mei 2024

Kemenag Rilis Jadwal Keberangkatan Jemaah Haji, 22 Kloter Terbang 12 Mei 2024

Nasional
Luhut Minta Orang 'Toxic' Tak Masuk Pemerintahan, Zulhas: Prabowo Infonya Lengkap

Luhut Minta Orang "Toxic" Tak Masuk Pemerintahan, Zulhas: Prabowo Infonya Lengkap

Nasional
PDI-P Yakin Komunikasi Prabowo dan Mega Lancar Tanpa Lewat 'Presidential Club'

PDI-P Yakin Komunikasi Prabowo dan Mega Lancar Tanpa Lewat "Presidential Club"

Nasional
Zulhas: Semua Mantan Presiden Harus Bersatu, Apalah Artinya Sakit Hati?

Zulhas: Semua Mantan Presiden Harus Bersatu, Apalah Artinya Sakit Hati?

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke