Salin Artikel

KPU: Penghitungan dan Rekapitulasi Suara Masih Berlangsung

KPU terus memperbarui perolehan suara sementara melalui situs pemilu2019.kpu.go.id.

Jika muncul gambar hasil tangkapan layar mengenai hasil pemungutan suara di media sosial atau platform lainnya, dapat dipastikan bahwa gambar tersebut merupakan perkembangan dari Sistem Informasi Penghitungan Suara (Situng).

"Kalo misalnya berkembang screenshot (perolehan suara) salah satu paslon, itu yang penting itu belum hasil final," kata Viryan di Hotel Ritz Carlton, Jakarta, Rabu (17/4/2019).

Menurut Viryan, perolehan suara yang ditampilkan di Situng hanya bersifat sementara. Portal ini hanya sebagai referensi bagi masyarakat untuk melakukan pemantauan.

Hasil final penghitungan suara dan rekapitulasi dilakukan secata berjenjang, mulai dari TPS, PPK di tingkat kecamatan, KPU kabupaten/kota, KPU provinsi, hingga KPU RI.

Proses ini dilakukan secara terbuka dan boleh disaksikan oleh seluruh masyarakat.

Viryan justru mengimbau publik untuk terus melakukan pemantauan penghitungan san rekapitulasi suara.

"Ini kan masih berlangsung di TPS, silahkan nonton bareng penghitungan suara di TPS-TPS. Kita imbau pendukung 01 02 bergandeng tangan di TPS," ujar dia.

Pada kesempatan yang sama, Komisioner KPU Pramono Ubaid Tanthowi meminta masyarakat dewasa dan tenang dalam memantau hasil hitung cepat yang dilakukan oleh sejumlah lembaga survei.

Meski lembaga survei yang merilis hasil hitung cepat sudah terakreditasi KPU, masyarakat diimbau untuk menunggu hasil resmi penghitunyan suara yang dikeluarkan oleh KPU.

"Terkait dengan hasilnya tentu itu supaya tidak menimbulkan kebingungan masyarakat silahkan menunggu hasil resmi yang dikeluarkan oleh KPU setelah rekapitulasi nasional selesai," kata Pramono.

https://nasional.kompas.com/read/2019/04/17/23161681/kpu-penghitungan-dan-rekapitulasi-suara-masih-berlangsung

Terkini Lainnya

Tanggal 14 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 14 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Soal Prabowo Tak Ingin Diganggu Pemerintahannya, Zulhas: Beliau Prioritaskan Bangsa

Soal Prabowo Tak Ingin Diganggu Pemerintahannya, Zulhas: Beliau Prioritaskan Bangsa

Nasional
Kemendesa PDTT Apresiasi Konsistensi Pertamina Dukung Percepatan Pertumbuhan Ekonomi Masyarakat Wilayah Transmigrasi

Kemendesa PDTT Apresiasi Konsistensi Pertamina Dukung Percepatan Pertumbuhan Ekonomi Masyarakat Wilayah Transmigrasi

Nasional
Pospek Kinerja Membaik, Bank Mandiri Raih Peringkat AAA dengan Outlook Stabil dari Fitch Ratings

Pospek Kinerja Membaik, Bank Mandiri Raih Peringkat AAA dengan Outlook Stabil dari Fitch Ratings

Nasional
Refly Harun Anggap PKB dan Nasdem 'Mualaf Oposisi'

Refly Harun Anggap PKB dan Nasdem "Mualaf Oposisi"

Nasional
Berharap Anies Tak Maju Pilkada, Refly Harun: Levelnya Harus Naik, Jadi 'King Maker'

Berharap Anies Tak Maju Pilkada, Refly Harun: Levelnya Harus Naik, Jadi "King Maker"

Nasional
Perkara Besar di Masa Jampidum Fadil Zumhana, Kasus Sambo dan Panji Gumilang

Perkara Besar di Masa Jampidum Fadil Zumhana, Kasus Sambo dan Panji Gumilang

Nasional
Refly Harun: Anies Tak Punya Kontrol Terhadap Parpol di Koalisi Perubahan

Refly Harun: Anies Tak Punya Kontrol Terhadap Parpol di Koalisi Perubahan

Nasional
Verifikasi Bukti Dukungan Calon Kepala Daerah Nonpartai, Warga Akan Didatangi Satu-satu

Verifikasi Bukti Dukungan Calon Kepala Daerah Nonpartai, Warga Akan Didatangi Satu-satu

Nasional
Indonesia Dorong Pemberian Hak Istimewa ke Palestina di Sidang PBB

Indonesia Dorong Pemberian Hak Istimewa ke Palestina di Sidang PBB

Nasional
Beban Melonjak, KPU Libatkan PPK dan PPS Verifikasi Dukungan Calon Kepala Daerah Nonpartai

Beban Melonjak, KPU Libatkan PPK dan PPS Verifikasi Dukungan Calon Kepala Daerah Nonpartai

Nasional
Peran Kritis Bea Cukai dalam Mendukung Kesejahteraan Ekonomi Negara

Peran Kritis Bea Cukai dalam Mendukung Kesejahteraan Ekonomi Negara

Nasional
Refly Harun Ungkap Bendera Nasdem Hampir Diturunkan Relawan Amin Setelah Paloh Ucapkan Selamat ke Prabowo

Refly Harun Ungkap Bendera Nasdem Hampir Diturunkan Relawan Amin Setelah Paloh Ucapkan Selamat ke Prabowo

Nasional
UU Pilkada Tak Izinkan Eks Gubernur Jadi Cawagub, Wacana Duet Anies-Ahok Buyar

UU Pilkada Tak Izinkan Eks Gubernur Jadi Cawagub, Wacana Duet Anies-Ahok Buyar

Nasional
Jemaah Haji Tak Punya 'Smart Card' Terancam Deportasi dan Denda

Jemaah Haji Tak Punya "Smart Card" Terancam Deportasi dan Denda

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke