Salin Artikel

Menpan-RB Minta Pelayanan Publik Harus Terbaik

Harapannya, kepercayaan masyarakat terhadap pemerintah kian meningkat.

"Mari kita semua bangkit. Negara betul-betul harus melayani publik dan mempersembahkan yang terbaik untuk masyarakat," kata Syafruddin saat menghadiri pameran International Public Service (IPS) Forum di Jakarta Convention Center (JCC), Rabu (7/11/2018).

Dalam acara tersebut, Menpan-RB memperkenalkan program pelayanan publik unggulan yang sudah ada di Indonesia.

Ia berharap muncul inovasi dalam pelayanan publik yang kemudian memberikan kemudahan terhadap masyarakat.

"Ada simbiosis mutualisme antara negara, pemerintah, dan masyarakat yang harus dibangun agar kepercayaan publik betul-betul bangkit terhadap pemerintah," tegasnya.

Jika publik percaya terhadap pemerintah dan negaranya, lanjut Syafruddin, maka Indonesia akan maju di tengah tantangan globalisasi saat ini.

Ia menambahkan, hakiki dari keberhasilan suatu bangsa terwujud kala masyarakat percaya dengan pemerintah dan negaranya sendiri.

"Jadi kesejahteraan rakyat akan terwujud sesungguhnya," paparnya.

Adapun dalam IPS Forum tersebut, Menpan-RB memberikan apresiasi terhadap 40 lembaga pemerintah yang telah memberikan inovasi terhadap pelayanan publik.

https://nasional.kompas.com/read/2018/11/07/12180231/menpan-rb-minta-pelayanan-publik-harus-terbaik

Terkini Lainnya

Warung Madura, Etos Kerja, dan Strategi Adaptasi

Warung Madura, Etos Kerja, dan Strategi Adaptasi

Nasional
BMKG: Suhu Panas Mendominasi Cuaca Awal Mei, Tak Terkait Fenomena 'Heatwave' Asia

BMKG: Suhu Panas Mendominasi Cuaca Awal Mei, Tak Terkait Fenomena "Heatwave" Asia

Nasional
Momen Unik di Sidang MK: Ribut Selisih Satu Suara, Sidang 'Online' dari Pinggir Jalan

Momen Unik di Sidang MK: Ribut Selisih Satu Suara, Sidang "Online" dari Pinggir Jalan

Nasional
Maksud di Balik Keinginan Prabowo Bentuk 'Presidential Club'...

Maksud di Balik Keinginan Prabowo Bentuk "Presidential Club"...

Nasional
Resistensi MPR Usai PDI-P Harap Gugatan PTUN Bikin Prabowo-Gibran Tak Dilantik

Resistensi MPR Usai PDI-P Harap Gugatan PTUN Bikin Prabowo-Gibran Tak Dilantik

Nasional
“Presidential Club” Butuh Kedewasaan Para Mantan Presiden

“Presidential Club” Butuh Kedewasaan Para Mantan Presiden

Nasional
Prabowo Dinilai Bisa Bentuk 'Presidential Club', Tantangannya Ada di Megawati

Prabowo Dinilai Bisa Bentuk "Presidential Club", Tantangannya Ada di Megawati

Nasional
Bantah Bikin Partai Perubahan, Anies: Tidak Ada Rencana Bikin Ormas, apalagi Partai

Bantah Bikin Partai Perubahan, Anies: Tidak Ada Rencana Bikin Ormas, apalagi Partai

Nasional
Luhut Minta Prabowo Tak Bawa Orang “Toxic” ke Pemerintahan, Cak Imin: Saya Enggak Paham Maksudnya

Luhut Minta Prabowo Tak Bawa Orang “Toxic” ke Pemerintahan, Cak Imin: Saya Enggak Paham Maksudnya

Nasional
Jawaban Cak Imin soal Dukungan PKB untuk Anies Maju Pilkada

Jawaban Cak Imin soal Dukungan PKB untuk Anies Maju Pilkada

Nasional
[POPULER NASIONAL] Prabowo Ingin Bentuk 'Presidential Club' | PDI-P Sebut Jokowi Kader 'Mbalelo'

[POPULER NASIONAL] Prabowo Ingin Bentuk "Presidential Club" | PDI-P Sebut Jokowi Kader "Mbalelo"

Nasional
Kualitas Menteri Syahrul...

Kualitas Menteri Syahrul...

Nasional
Tanggal 6 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 6 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Prabowo Pertimbangkan Saran Luhut Jangan Bawa Orang 'Toxic' ke Pemerintahan

Prabowo Pertimbangkan Saran Luhut Jangan Bawa Orang "Toxic" ke Pemerintahan

Nasional
Berkunjung ke Aceh, Anies Sampaikan Salam dari Pimpinan Koalisi Perubahan

Berkunjung ke Aceh, Anies Sampaikan Salam dari Pimpinan Koalisi Perubahan

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke