Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Agus Menangi Survei, Teroris Majalengka, dan Nasib Manusia di Muka Bumi, Ini 5 Berita Kemarin yang Perlu Anda Tahu

Kompas.com - 28/11/2016, 05:57 WIB

PALMERAH, KOMPAS.com - Anda mungkin melewati arus berita sepanjang Minggu (27/11/2016) kemarin. Berikut kami sajikan lima berita yang sebaiknya Anda baca.

Mulai dari survei terkini terkait elektabilitas pasangan calon gubernur DKI Jakarta hingga perburuan terhadap sejumlah terduga teroris di Indonesia yang berafiliasi dengan ISIS.

Kelompok ini tengah menyiapkan bom yang memiliki daya ledak dua kali lipat Bom Bali.

Berikut lima berita yang sebaiknya Anda tahu.

1. Survei Poltracking, Agus unggul

Lembaga survei Poltracking Indonesia mengeluarkan hasil survei peta dukungan serta tren elektabilitas calon gubernur-calon wakil gubernur DKI jelang Pilkada DKI 2017.

Pasangan calon Agus Harimurti Yudhoyono-Sylviana Murni mendapatkan elektabilitas 27,29 persen, elektabilitas pasangan calon petahana Basuki "Ahok' Tjahaja Purnama-Djarot Saiful Hidayat 22 persen.

Adapun pasangan nomor pilih tiga, Anies Baswedan-Sandiaga Uno, elektabilitas mencapai 20,42 persen.

Sebanyak 29.66 persen pemilih masih belum memilih. Pemilih yang belum menentukan pilihan masih sangat tinggi. Mereka sangat menentukan siapa pasangan yang paling berpeluang unggul.

Selengkapnya baca di sini.

Baca juga:

Survei Poltracking: Jika "Head to Head", Pasangan Ahok-Djarot Selalu Kalah
Survei Poltracking: Kemantapan Pemilihan Publik Masih Rendah

badmintonindonesia Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir
2. Dua gelar dunia dalam dua pekan buat Tontowi/Liliyana

Pasangan ganda campuran Indonesia, Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir, menjuarai Hong Kong Open 2016 setelah mengalahkan rekan senegara, Praveen Jordan/Debby Susanto.

Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir langsung menang dua set dari Praveen Jordan/Debby Susanto dengan skor 21-19, 21-17 pada laga yang berlangsung di Hong Kong Coliseum, Minggu (27/11/2016).

Dengan gelar ini, Tantowi/Liliyana dalam dua pekan berturut-turut sukses menggondol gelar juara yaitu China Open Super Series Premier dan Hong Kong Open Super Series 2016.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tak Setuju Istilah Presidential Club, Prabowo: Enggak Usah Bikin Club, Minum Kopi Saja

Tak Setuju Istilah Presidential Club, Prabowo: Enggak Usah Bikin Club, Minum Kopi Saja

Nasional
1.168 Narapidana Buddha Terima Remisi Khusus Waisak 2024

1.168 Narapidana Buddha Terima Remisi Khusus Waisak 2024

Nasional
Menteri AHY Usulkan Pembentukan Badan Air Nasional pada WWF 2024

Menteri AHY Usulkan Pembentukan Badan Air Nasional pada WWF 2024

Nasional
Hormati Jika PDI-P Pilih di Luar Pemerintahan, Prabowo: Kita Tetap Bersahabat

Hormati Jika PDI-P Pilih di Luar Pemerintahan, Prabowo: Kita Tetap Bersahabat

Nasional
Setiap Hari, 100-an Jemaah Haji Tersasar di Madinah

Setiap Hari, 100-an Jemaah Haji Tersasar di Madinah

Nasional
PDI-P Sebut Anies Belum Bangun Komunikasi Terkait Pilkada Jakarta

PDI-P Sebut Anies Belum Bangun Komunikasi Terkait Pilkada Jakarta

Nasional
KPK: Ada Upaya Perintangan Penyidikan dalam Kasus TPPU SYL

KPK: Ada Upaya Perintangan Penyidikan dalam Kasus TPPU SYL

Nasional
Prabowo Koreksi Istilah 'Makan Siang Gratis': Yang Tepat, Makan Bergizi Gratis untuk Anak-anak

Prabowo Koreksi Istilah "Makan Siang Gratis": Yang Tepat, Makan Bergizi Gratis untuk Anak-anak

Nasional
Giliran Cucu SYL Disebut Turut Menikmati Fasilitas dari Kementan

Giliran Cucu SYL Disebut Turut Menikmati Fasilitas dari Kementan

Nasional
Kinerja dan Reputasi Positif, Antam Masuk 20 Top Companies to Watch 2024

Kinerja dan Reputasi Positif, Antam Masuk 20 Top Companies to Watch 2024

Nasional
KPK Sita 1 Mobil Pajero Milik SYL yang Disembunyikan di Lahan Kosong di Makassar

KPK Sita 1 Mobil Pajero Milik SYL yang Disembunyikan di Lahan Kosong di Makassar

Nasional
Tak Setuju Kenaikan UKT, Prabowo: Kalau Bisa Biaya Kuliah Gratis!

Tak Setuju Kenaikan UKT, Prabowo: Kalau Bisa Biaya Kuliah Gratis!

Nasional
Lantik Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama, Menaker Minta Percepat Pelaksanaan Program Kegiatan

Lantik Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama, Menaker Minta Percepat Pelaksanaan Program Kegiatan

Nasional
Akbar Faizal Sebut Jokowi Memberangus Fondasi Demokrasi jika Setujui RUU Penyiaran

Akbar Faizal Sebut Jokowi Memberangus Fondasi Demokrasi jika Setujui RUU Penyiaran

Nasional
Tidak Euforia Berlebihan Setelah Menang Pilpres, Prabowo: Karena yang Paling Berat Jalankan Mandat Rakyat

Tidak Euforia Berlebihan Setelah Menang Pilpres, Prabowo: Karena yang Paling Berat Jalankan Mandat Rakyat

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com