Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hotel di Bali Laris Manis saat Nyepi

Kompas.com - 04/03/2011, 18:53 WIB

DENPASAR, KOMPAS.com - Bagi sebagian warga non Hindu yang tidak merayakan Nyepi, mereka lebih memilih untuk tinggal di hotel pada saat pelaksaan Catur Brata Penyepian, Sabtu (5/3/2011) besok. Selain tidak bisa beraktivitas di luar rumah, warga juga akan kekurangan hiburan karena pada saat Nyepi tidak ada siaran televisi dan radio.

Pengelola hotelpun kebanjiran rezeki Nyepi karena rata-rata tingkat hunian mereka melonjak tajam. "Kita seratus persen, kebanyakan lokal dari tanggal 3 sampai 6 (Maret)," ujar Auliyanti Fellina Rizal, Marketing Communication Hard Rock Hotel Bali, yang dihubungi Kompas.com, Jumat (4/3/2011) sore tadi. Para pengelola hotel di Balipun berlomba-lomba menawarkan paket Nyepi yang beragam untuk menarik minat warga.

"Karena Indovision mati, kita bikin movie night di centre stage, jadi ada big screen dan kita akan putar film," jelas Aulia. "Untuk anak-anak ada treasure hunt atau permainan mencari harta karun," imbuhnya. Hampir diseluruh hotel kawasan Denpasar dan Kuta tingkat huniannya mencapai 100 persen pada perayaan Nyepi tahun ini. Karena takut tidak mendapat kamar, warga sudah memesan jauh-jauh hari sejak 2 hingga 3 minggu sebelum Nyepi.

Pada hari raya Nyepi hotel diberi dispensasi untuk menyalakan lampu secara minim pada malam hari. Wisatawan yang menginap hanya diperbolehkan melakukan aktivitas di dalam hotel dan tidak diperkenankan untuk keluar saat pelaksaan Catur Brata Penyepian.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Biduan Nayunda Nabila Mengaku Diberi Cincin oleh SYL

    Biduan Nayunda Nabila Mengaku Diberi Cincin oleh SYL

    Nasional
    Momen Jokowi dan Iriana Nge-vlog, Beri Semangat ke Warganet yang Berangkat Kerja  Pagi-pagi

    Momen Jokowi dan Iriana Nge-vlog, Beri Semangat ke Warganet yang Berangkat Kerja Pagi-pagi

    Nasional
    Saat SYL Hamburkan Uang Negara dan Pribadi buat Biduan Nayunda...

    Saat SYL Hamburkan Uang Negara dan Pribadi buat Biduan Nayunda...

    Nasional
     6 Fakta Densus 88 Polri Buntuti Jampidsus Kejagung

    6 Fakta Densus 88 Polri Buntuti Jampidsus Kejagung

    Nasional
    SYL Beri Kado Tas Balenciaga buat Pedangdut Nayunda Nabila

    SYL Beri Kado Tas Balenciaga buat Pedangdut Nayunda Nabila

    Nasional
    Heboh soal Penguntitan Jampidsus, Anggota DPR Minta Panglima Tarik TNI di Kejagung

    Heboh soal Penguntitan Jampidsus, Anggota DPR Minta Panglima Tarik TNI di Kejagung

    Nasional
    Cek Tempat Penggilingan, Satgas Pangan Polri Pastikan Stok Beras Masih Cukup

    Cek Tempat Penggilingan, Satgas Pangan Polri Pastikan Stok Beras Masih Cukup

    Nasional
    Tanduk Banteng Masih Tajam

    Tanduk Banteng Masih Tajam

    Nasional
    Foya-foya SYL dan Keluarga Ditanggung Kementan, Biaya Makan hingga Klinik Kecantikan

    Foya-foya SYL dan Keluarga Ditanggung Kementan, Biaya Makan hingga Klinik Kecantikan

    Nasional
    Pemerintah Diminta Tak Paksa Pekerja Bayar Tapera

    Pemerintah Diminta Tak Paksa Pekerja Bayar Tapera

    Nasional
    Drone : 'Game Changer' Kekuatan Udara TNI AU

    Drone : "Game Changer" Kekuatan Udara TNI AU

    Nasional
    Kejagung Jelaskan soal Lelang Saham PT GBU yang Bikin Jampidsus Dilaporkan ke KPK

    Kejagung Jelaskan soal Lelang Saham PT GBU yang Bikin Jampidsus Dilaporkan ke KPK

    Nasional
    [POPULER NASIONAL] SYL Ajak Makan Biduan Nayunda | Surya Paloh Dilaporkan Kegiatan Organisasi Sayap Nasdem Didanai Kementan

    [POPULER NASIONAL] SYL Ajak Makan Biduan Nayunda | Surya Paloh Dilaporkan Kegiatan Organisasi Sayap Nasdem Didanai Kementan

    Nasional
    Kemenlu RI: 24 WNI yang Ditangkap Palsukan Visa Haji, 22 di Antaranya Akan Dideportasi

    Kemenlu RI: 24 WNI yang Ditangkap Palsukan Visa Haji, 22 di Antaranya Akan Dideportasi

    Nasional
    124.782 Jemaah Calon Haji RI Sudah Tiba di Tanah Suci, 24 Orang Wafat

    124.782 Jemaah Calon Haji RI Sudah Tiba di Tanah Suci, 24 Orang Wafat

    Nasional
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com