Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

PT Pelni Prediksikan 6 Pelabuhan Padat saat Masa Mudik Lebaran 2024

Kompas.com - 03/04/2024, 17:50 WIB
Adinda Putri Kintamani Nugraha,
Diamanty Meiliana

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Direktur Utama (Dirut) PT Pelayaran Nasional Indonesia (PT Pelni) Tri Andayani menyampaikan prediksi 6 pelabuhan yang akan padat pada masa mudik Hari Raya Idul Fitri 1445 H.

Hal tersebut ia sampaikan dalam paparannya di rapat Komisi VI Dewan Perwakilan Rakyat RI (DPR RI) bersama Dirut PT Pelni, Dirut PT KAI, Dirut PT ASDP Indonesia, Dirut PT Pelindo, Dirut PT Perum Damri, dan Dirut PT Jasa Marga.

"Dengan proyeksi 6 pelabuhan terpadat, Makassar, Balikpapan, Ambon, Baubau, Surabaya, dan Belawan," ujar Tri di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta, Rabu (3/4/2024).

Adapun mengenai ruas lajur kapal yang paling padat, Tri menyatakan pihaknya telah melakukan pemetaan secara menyeluruh. Terdapat 13 ruas lajur kapal yang ditetapkan sebagai jalur kepadatan tertinggi.

Baca juga: Ini Jadwal Contraflow dan One Way Arus Mudik Lebaran 2024

"Kemudian, selanjutnya adalah ruas padat telah kami mapping, yang menjadi perhatian kami di tahun ini sudah kami petakan berada di 13 ruas dengan pemetaan ini kami dapat menetapkan kapal-kapal mana saja yang akan kami reroute," ucapnya.

Di sisi lain, distribusi penumpang tahun ini diprediksi akan lebih banyak terjadi di wilayah tengah Indonesia yaitu dengan persentase 44 persen. Sementara di wilayah barat mencapai 26 persen dan wilayah timur mencapai 30 persen.

"Sebaran penumpang tahun ini di barat 26 persen, di tengah 44 persen, dan di timur 30 persen," ujarnya.

Sebelumnya telah diberitakan PT Pelni menyiapkan 56 kapal laut untuk melayani penumpang selama periode mudik Lebaran 2024.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Jokowi Mengaku Tak Bahas Rencana Pertemuan dengan Megawati Saat Bertemu Puan di Bali

Jokowi Mengaku Tak Bahas Rencana Pertemuan dengan Megawati Saat Bertemu Puan di Bali

Nasional
Soal Efek Samping Vaksin AstraZeneca, Menkes Sebut WHO Sudah Ingatkan Risikonya

Soal Efek Samping Vaksin AstraZeneca, Menkes Sebut WHO Sudah Ingatkan Risikonya

Nasional
Kemendikbud Akan Turun Periksa Kenaikan UKT, Komisi X DPR: Semoga Bisa Jawab Kegelisahan Mahasiswa

Kemendikbud Akan Turun Periksa Kenaikan UKT, Komisi X DPR: Semoga Bisa Jawab Kegelisahan Mahasiswa

Nasional
TII Serahkan Petisi Pansel KPK, Presiden Jokowi Didesak Pilih Sosok Berintegritas

TII Serahkan Petisi Pansel KPK, Presiden Jokowi Didesak Pilih Sosok Berintegritas

Nasional
Dilaporkan Nurul Ghufron ke Polisi, Ketua Dewas KPK: Ini Tidak Mengenakkan

Dilaporkan Nurul Ghufron ke Polisi, Ketua Dewas KPK: Ini Tidak Mengenakkan

Nasional
Tak Takut Dilaporkan ke Bareskrim, Dewas KPK: Orang Sudah Tua, Mau Diapain Lagi Sih?

Tak Takut Dilaporkan ke Bareskrim, Dewas KPK: Orang Sudah Tua, Mau Diapain Lagi Sih?

Nasional
Kemendikbud Kini Sebut Pendidikan Tinggi Penting, Janji Buka Akses Luas untuk Publik

Kemendikbud Kini Sebut Pendidikan Tinggi Penting, Janji Buka Akses Luas untuk Publik

Nasional
26 Tahun Reformasi, Aktivis 98 Pajang Nisan Peristiwa dan Nama Korban Pelanggaran HAM

26 Tahun Reformasi, Aktivis 98 Pajang Nisan Peristiwa dan Nama Korban Pelanggaran HAM

Nasional
Permohonan Dinilai Kabur, MK Tak Dapat Terima Gugatan Gerindra Terkait Dapil Jabar 9

Permohonan Dinilai Kabur, MK Tak Dapat Terima Gugatan Gerindra Terkait Dapil Jabar 9

Nasional
Dewas KPK Heran Dilaporkan Ghufron ke Bareskrim Polri

Dewas KPK Heran Dilaporkan Ghufron ke Bareskrim Polri

Nasional
Wapres Kunker ke Mamuju, Saksikan Pengukuhan KDEKS Sulawesi Barat

Wapres Kunker ke Mamuju, Saksikan Pengukuhan KDEKS Sulawesi Barat

Nasional
Momen Jokowi Jadi Fotografer Dadakan Delegasi Perancis Saat Kunjungi Tahura Bali

Momen Jokowi Jadi Fotografer Dadakan Delegasi Perancis Saat Kunjungi Tahura Bali

Nasional
Berjasa dalam Kemitraan Indonesia-Korsel, Menko Airlangga Raih Gelar Doktor Honoris Causa dari GNU

Berjasa dalam Kemitraan Indonesia-Korsel, Menko Airlangga Raih Gelar Doktor Honoris Causa dari GNU

Nasional
Nadiem Ingin Datangi Kampus Sebelum Revisi Aturan yang Bikin UKT Mahal

Nadiem Ingin Datangi Kampus Sebelum Revisi Aturan yang Bikin UKT Mahal

Nasional
Saksi Kemenhub Sebut Pembatasan Kendaraan di Tol MBZ Tak Terkait Kualitas Konstruksi

Saksi Kemenhub Sebut Pembatasan Kendaraan di Tol MBZ Tak Terkait Kualitas Konstruksi

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com