Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

TPS Tempat Mencoblos di Hambalang Diguyur Hujan, Prabowo: Bawa Berkah

Kompas.com - 14/02/2024, 10:35 WIB
Adhyasta Dirgantara,
Novianti Setuningsih

Tim Redaksi

BOGOR, KOMPAS.com - Calon presiden (capres) nomor urut 2 Prabowo Subianto mengatakan, hujan yang mengguyur pada Rabu (14/2/2024) pertanda berkah.

Pasalnya, TPS 033 Bojong Koneng, Hambalang, tempat Prabowo mencoblos, diguyur hujan sejak subuh tadi.

Bahkan, hingga Prabowo datang mencoblos pun, gerimis masih mengguyur sekitar lokasi TPS.

"Dalam kepercayaan rakyat kita, hujan membawa berkah, bawa rezeki, jadi kita patut bersyukur. Mudah-mudahan semua jalan lancar. Insya allah, kita tunggu hasilnya," ujar Prabowo di Hambalang, Rabu.

Baca juga: Gaya Prabowo Mencoblos: Hindari Karpet Hijau dan Celupkan 2 Jari ke Tinta

Prabowo mengatakan, dirinya sudah melaksanakan kewajiban sebagai warga negara dengan mencoblos.

Dia lantas bersyukur pemungutan suara yang dilakukan di TPS 033 berlangsung secara tertib.

"Saya ucapkan terima kasih kepada KPPS (Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara), petugas TPS, lancar," kata Prabowo.

Sementara itu, Prabowo masih belum membeberkan lokasi di mana dirinya akan menonton penghitungan cepat atau quick count.

Dia hanya berdoa pasangan calon (paslon) nomor urut 2, Prabowo-Gibran, bisa menang satu putaran.

"Insya Allah," ujar Prabowo saat ditanya soal pemilihan presiden (pilpres) satu putaran.

Baca juga: Gelar Pengajian Jelang Pencoblosan, TKN Prabowo: Apa Pun yang Terjadi, Kami Terima Hasilnya

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Logo dan Moto Kunjungan Paus Fransiskus Dirilis, Ini Maknanya

Logo dan Moto Kunjungan Paus Fransiskus Dirilis, Ini Maknanya

Nasional
Viral Pengiriman Peti Jenazah Dipungut Bea Masuk, Ini Klarifikasi Bea Cukai

Viral Pengiriman Peti Jenazah Dipungut Bea Masuk, Ini Klarifikasi Bea Cukai

Nasional
Pemilihan Calon Pimpinan KPK yang Berintegritas Jadi Kesempatan Jokowi Tinggalkan Warisan Terakhir

Pemilihan Calon Pimpinan KPK yang Berintegritas Jadi Kesempatan Jokowi Tinggalkan Warisan Terakhir

Nasional
Saat 'Food Estate' Jegal Kementan Raih 'WTP', Uang Rp 5 Miliar Jadi Pelicin untuk Auditor BPK

Saat "Food Estate" Jegal Kementan Raih "WTP", Uang Rp 5 Miliar Jadi Pelicin untuk Auditor BPK

Nasional
Usai Prabowo Nyatakan Tak Mau Pemerintahannya Digangggu...

Usai Prabowo Nyatakan Tak Mau Pemerintahannya Digangggu...

Nasional
Kloter Pertama Jemaah Haji Berangkat, Menag: Luruskan Niat Jaga Kesehatan

Kloter Pertama Jemaah Haji Berangkat, Menag: Luruskan Niat Jaga Kesehatan

Nasional
Ketua KPU yang Tak Jera: Perlunya Pemberatan Hukuman

Ketua KPU yang Tak Jera: Perlunya Pemberatan Hukuman

Nasional
Nasib Pilkada

Nasib Pilkada

Nasional
Tanggal 14 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 14 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Soal Prabowo Tak Ingin Diganggu Pemerintahannya, Zulhas: Beliau Prioritaskan Bangsa

Soal Prabowo Tak Ingin Diganggu Pemerintahannya, Zulhas: Beliau Prioritaskan Bangsa

Nasional
Kemendesa PDTT Apresiasi Konsistensi Pertamina Dukung Percepatan Pertumbuhan Ekonomi Masyarakat Wilayah Transmigrasi

Kemendesa PDTT Apresiasi Konsistensi Pertamina Dukung Percepatan Pertumbuhan Ekonomi Masyarakat Wilayah Transmigrasi

Nasional
Pospek Kinerja Membaik, Bank Mandiri Raih Peringkat AAA dengan Outlook Stabil dari Fitch Ratings

Pospek Kinerja Membaik, Bank Mandiri Raih Peringkat AAA dengan Outlook Stabil dari Fitch Ratings

Nasional
Refly Harun Anggap PKB dan Nasdem 'Mualaf Oposisi'

Refly Harun Anggap PKB dan Nasdem "Mualaf Oposisi"

Nasional
Berharap Anies Tak Maju Pilkada, Refly Harun: Levelnya Harus Naik, Jadi 'King Maker'

Berharap Anies Tak Maju Pilkada, Refly Harun: Levelnya Harus Naik, Jadi "King Maker"

Nasional
Perkara Besar di Masa Jampidum Fadil Zumhana, Kasus Sambo dan Panji Gumilang

Perkara Besar di Masa Jampidum Fadil Zumhana, Kasus Sambo dan Panji Gumilang

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com