Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tim Prabowo-Sandiaga Kumpul Bahas Pendampingan Hukum bagi Amien Rais

Kompas.com - 08/10/2018, 17:50 WIB
Kristian Erdianto,
Sandro Gatra

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Tim Hukum dan Advokasi Badan Pemenangan Nasional (BPN) pasangan Prabowo Subianto-Sandiaga Uno menggelar pertemuan untuk membahas pendampingan terhadap Ketua Dewan Kehormatan Partai Amanat Nasional (PAN) Amien Rais.

Amien akan diperiksa sebagai saksi oleh Polda Metro Jaya terkait kasus penyebaran hoaks Ratna Sarumpaet.

"Memang hari ini tim hukum dan advokasi dari BPN berkumpul atas undangan Pak Amien untuk memberikan masukan termasuk nanti pendampingan pada Pak Amien ketika beliau nanti datang untuk memenuhi panggilan polisi," ujar Sekjen PAN Eddy Soeparno sebelum pertemuan di rumah pemenangan PAN, Jalan Daksa, Jakarta Selatan, Senin (8/10/2018) sore.

Baca juga: Sekjen PAN Pertanyakan Rencana Pemeriksaan Amien Rais Terkait Kasus Hoaks Ratna Sarumpaet

Polisi telah memanggil Amien sebagai saksi pada Jumat (5/10/2018). Namun, Amien tidak menuhi panggilan tersebut. 

Menurut Eddy, polisi telah menjadwalkan pemanggilan kedua Amien pada Rabu (10/10/2018). Ia memastikan Amien akan memenuhi panggilan tersebut.

"Pak Amien sebagai warga negara yang patuh pada hukum akan penuhi panggilan tersebut dan ada baiknya tim BPN berikan masukan dan beberapa arahan pada beliau agar beliau pahami kira-kita apa yang perlu disiapkan dalam rangka hadapi panggilan tersebut," kata Eddy.

Baca juga: Polisi akan Layangkan Panggilan Kedua untuk Amien Rais

Selain itu, Eddy juga mengungkapkan alasan Amien tidak memenuhi panggilan pertama.

Ia mengatakan, jadwal Amien saat itu sangat padat dan berbenturan dengan agenda pemeriksaan Polda Metro Jaya.

"Pemanggilan itu relatif mendadak dan sudah disampaikan bahwa Pak Amien akan penuhi panggilan tapi tidak bisa dipenuhi pada Jumat. Karena itu, panggilan berikutnya pada Rabu akan dipenuhi Pak Amien," tuturnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

“Oposisi” Masyarakat Sipil

“Oposisi” Masyarakat Sipil

Nasional
Soal Pernyataan Prabowo, Pengamat: Ada Potensi 1-2 Partai Setia pada Jalur Oposisi

Soal Pernyataan Prabowo, Pengamat: Ada Potensi 1-2 Partai Setia pada Jalur Oposisi

Nasional
Pakar Nilai Ide KPU soal Caleg Terpilih Dilantik Usai Kalah Pilkada Inkonstitusional

Pakar Nilai Ide KPU soal Caleg Terpilih Dilantik Usai Kalah Pilkada Inkonstitusional

Nasional
Pakar Pertanyakan KPU, Mengapa Sebut Caleg Terpilih Tak Harus Mundur jika Maju Pilkada

Pakar Pertanyakan KPU, Mengapa Sebut Caleg Terpilih Tak Harus Mundur jika Maju Pilkada

Nasional
Prabowo Sebut Jangan Ganggu jika Ogah Kerja Sama, Gerindra: Upaya Rangkul Partai Lain Terus Dilakukan

Prabowo Sebut Jangan Ganggu jika Ogah Kerja Sama, Gerindra: Upaya Rangkul Partai Lain Terus Dilakukan

Nasional
Prabowo Minta Pemerintahannya Tak Diganggu, Gerindra Pastikan Tetap Terbuka untuk Kritik

Prabowo Minta Pemerintahannya Tak Diganggu, Gerindra Pastikan Tetap Terbuka untuk Kritik

Nasional
Kabinet Prabowo: Antara Pemerintahan Kuat dan Efektif

Kabinet Prabowo: Antara Pemerintahan Kuat dan Efektif

Nasional
Gerindra Jelaskan Maksud Prabowo Sebut Jangan Ganggu jika Tak Mau Kerja Sama

Gerindra Jelaskan Maksud Prabowo Sebut Jangan Ganggu jika Tak Mau Kerja Sama

Nasional
[POPULER NASIONAL] Prabowo Minta yang Tak Mau Kerja Sama Jangan Ganggu | Yusril Sebut Ide Tambah Kementerian Bukan Bagi-bagi Kekuasaan

[POPULER NASIONAL] Prabowo Minta yang Tak Mau Kerja Sama Jangan Ganggu | Yusril Sebut Ide Tambah Kementerian Bukan Bagi-bagi Kekuasaan

Nasional
Tanggal 13 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 13 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Kesiapan Infrastruktur Haji di Arafah, Muzdalifah, dan Mina Sudah 75 Persen

Kesiapan Infrastruktur Haji di Arafah, Muzdalifah, dan Mina Sudah 75 Persen

Nasional
Cek Pelabuhan Ketapang, Kabaharkam Pastikan Kesiapan Pengamanan World Water Forum 2024

Cek Pelabuhan Ketapang, Kabaharkam Pastikan Kesiapan Pengamanan World Water Forum 2024

Nasional
Prabowo Sebut Soekarno Milik Bangsa Indonesia, Ini Respons PDI-P

Prabowo Sebut Soekarno Milik Bangsa Indonesia, Ini Respons PDI-P

Nasional
Ganjar Serahkan ke PDI-P soal Nama yang Bakal Maju Pilkada Jateng

Ganjar Serahkan ke PDI-P soal Nama yang Bakal Maju Pilkada Jateng

Nasional
Prabowo Minta Pemerintahannya Tak Diganggu, Ini Kata Ganjar

Prabowo Minta Pemerintahannya Tak Diganggu, Ini Kata Ganjar

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com