Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

"Semakin Kuat Sinyal PDI-P Akan Dukung Ahok"

Kompas.com - 18/08/2016, 22:20 WIB
Lutfy Mairizal Putra

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com — Direktur Eksekusi Para Syndicate, Y Ari Nurcahyo, mengatakan, sinyal dukungan PDI-P terhadap Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok pada Pilkada 2017 semakin kuat.

Hal itu terkait dengan adanya pengakuan dari Ahok yang telah mendapat restu dari Ketua Umum Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan Megawati Soekarnoputri.

"Walau belum ada pengumuman resmi dari PDI-P, semakin kuat (sinyal) bahwa Ahok akan maju lewat PDI-P dan tiga partai yang lain. Ahok semakin kuat. Kita tunggu saja pernyataan resmi dari PDI-P," kata Ari saat dihubungi Kompas.com, Kamis (18/8/2016).

(Baca: Hasto: Ahok dan Djarot Prioritas untuk PDI-P)

Menurut Ari, jika dikeluarkan dukungan secara resmi terhadap Ahok, PDI-P harus memikirkan pernyataan politik yang dapat diterima publik dan partai lain dalam Koalisi Kekeluargaan. Terlebih lagi, perwakilan PDI-P DKI Jakarta juga ada dalam koalisi tersebut.

"Di tengah dinamika DPP PDI-P dan DPP koalisi yang kontra Ahok, jika PDI-P resmi dukung Ahok, harus masuk akal untuk legitimasi pernyataan politik yang bisa menenangkan publik. Kedua, untuk mengantisipasi masa depan Koalisi Kekeluargaan," ucap Ari.

(Baca: Ahok: Bu Mega Lebih Cenderung Usung Petahana)

Ari menuturkan, sangat kecil kemungkinan dukungan Megawati tidak menjadi sikap partai. Kata dia, selama ini sinyal simbolis pernyataan Megawati telah menerima Ahok.

"Cuma kan ada dinamika dari PDI-P sendiri dan ada sikap yang masih perlu kita uji," ujar Ari.

Meski demikian, Ari menambahkan, dukungan Megawati bisa berubah jika adanya pernyataan dari Ahok yang bisa merusak hubungan baik di antara keduanya selama ini.

Kompas TV Ahok: Megawati Beri Sinyal Dukung Petahana
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Jokowi Akan Resmikan Bendungan dan Panen Jagung di NTB Hari ini

Jokowi Akan Resmikan Bendungan dan Panen Jagung di NTB Hari ini

Nasional
Meski Isyaratkan Merapat ke KIM, Cak Imin Tetap Ingin Mendebat Prabowo soal 'Food Estate'

Meski Isyaratkan Merapat ke KIM, Cak Imin Tetap Ingin Mendebat Prabowo soal "Food Estate"

Nasional
Setelah Jokowi Tak Lagi Dianggap sebagai Kader PDI-P...

Setelah Jokowi Tak Lagi Dianggap sebagai Kader PDI-P...

Nasional
Pengertian Lembaga Sosial Desa dan Jenisnya

Pengertian Lembaga Sosial Desa dan Jenisnya

Nasional
Prediksi soal Kabinet Prabowo-Gibran: Menteri Triumvirat Tak Diberi ke Parpol

Prediksi soal Kabinet Prabowo-Gibran: Menteri Triumvirat Tak Diberi ke Parpol

Nasional
Jokowi Dianggap Jadi Tembok Tebal yang Halangi PDI-P ke Prabowo, Gerindra Bantah

Jokowi Dianggap Jadi Tembok Tebal yang Halangi PDI-P ke Prabowo, Gerindra Bantah

Nasional
Soal Kemungkinan Ajak Megawati Susun Kabinet, TKN: Pak Prabowo dan Mas Gibran Tahu yang Terbaik

Soal Kemungkinan Ajak Megawati Susun Kabinet, TKN: Pak Prabowo dan Mas Gibran Tahu yang Terbaik

Nasional
PKS Siap Gabung, Gerindra Tegaskan Prabowo Selalu Buka Pintu

PKS Siap Gabung, Gerindra Tegaskan Prabowo Selalu Buka Pintu

Nasional
PKB Jaring Bakal Calon Kepala Daerah untuk Pilkada 2024, Salah Satunya Edy Rahmayadi

PKB Jaring Bakal Calon Kepala Daerah untuk Pilkada 2024, Salah Satunya Edy Rahmayadi

Nasional
Saat Cak Imin Berkelakar soal Hanif Dhakiri Jadi Menteri di Kabinet Prabowo...

Saat Cak Imin Berkelakar soal Hanif Dhakiri Jadi Menteri di Kabinet Prabowo...

Nasional
Prabowo Ngaku Disiapkan Jadi Penerus, TKN Bantah Jokowi Cawe-cawe

Prabowo Ngaku Disiapkan Jadi Penerus, TKN Bantah Jokowi Cawe-cawe

Nasional
Orang Dekat Prabowo-Jokowi Diprediksi Isi Kabinet: Sjafrie Sjamsoeddin, Dasco, dan Maruarar Sirait

Orang Dekat Prabowo-Jokowi Diprediksi Isi Kabinet: Sjafrie Sjamsoeddin, Dasco, dan Maruarar Sirait

Nasional
Prabowo Diisukan Akan Nikahi Mertua Kaesang, Jubir Bilang 'Hoaks'

Prabowo Diisukan Akan Nikahi Mertua Kaesang, Jubir Bilang "Hoaks"

Nasional
Momen Jokowi dan Menteri Basuki Santap Mie Gacoan, Mentok 'Kepedasan' di Level 2

Momen Jokowi dan Menteri Basuki Santap Mie Gacoan, Mentok "Kepedasan" di Level 2

Nasional
Ditolak Partai Gelora Gabung Koalisi Prabowo, PKS: Jangan Terprovokasi

Ditolak Partai Gelora Gabung Koalisi Prabowo, PKS: Jangan Terprovokasi

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com