Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Presiden Pidato, 148 Legislator Absen

Kompas.com - 16/08/2013, 15:38 WIB
Indra Akuntono,
Sabrina Asril

Tim Redaksi


JAKARTA, KOMPAS.com - Sebanyak 1488 anggota DPR absen pada pembukaan masa sidang pertama tahun sidang 2013/2014. Padahal, dalam pembukaan masa sidang itu hadir juga Presiden Susilo Bambang Yudhoyono yang akan menyampaikan pidato tentang Rancangan APBN 2014 beserta nota keuangannya.

Angka ini terdiri dari 108 anggota DPR dan 40 anggota DPD. Berdasarkan daftar kehadiran anggota DPR sampai pukul 14.47, hanya 452 anggota DPR yang diketahui hadir, sedangkan sisanya tidak hadir dengan alasan yang belum diketahui. Pembukaan masa sidang tetap berjalan, meski sempat tertunda sekitar 20 menit.

"Sesuai Pasal 24 Ayat 1 Peraturan DPR soal Tata Tertib, membuka sidang rapat paripurna," kata Ketua DPR Marzuki Alie, Jumat (16/8/2013), di Gedung DPR, Jakarta.

Lebih rinci, anggota DPR dari Fraksi Demokrat hanya hadir 130 dari jumlah total 148 anggota, 86 anggota Fraksi Golkar hadir dari 106 jumlah total anggotanya, sementara Fraksi PDI Perjuangan dihadiri oleh 65 anggota dari total 94 anggota.

Kemudian, jumlah anggota Fraksi PKS yang hadir sebanyak 47 anggota dari 57 anggota, anggota Fraksi PAN hadir 34 orang dari 46 anggotanya di DPR.

Selanjutnya, 30 anggota Fraksi PPP hadir dari jumlah totalnya 38 anggota, 23 anggota Fraksi PKB hadir dari total 28 anggota, 24 anggota Fraksi Gerindra hadir dari total 26 anggota, dan 13 anggota Fraksi Hanura hadir dari total 17 anggotanya.


Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Maksud di Balik Keinginan Prabowo Bentuk 'Presidential Club'...

Maksud di Balik Keinginan Prabowo Bentuk "Presidential Club"...

Nasional
Resistensi MPR Usai PDI-P Harap Gugatan PTUN Bikin Prabowo-Gibran Tak Dilantik

Resistensi MPR Usai PDI-P Harap Gugatan PTUN Bikin Prabowo-Gibran Tak Dilantik

Nasional
“Presidential Club” Butuh Kedewasaan Para Mantan Presiden

“Presidential Club” Butuh Kedewasaan Para Mantan Presiden

Nasional
Prabowo Dinilai Bisa Bentuk 'Presidential Club', Tantangannya Ada di Megawati

Prabowo Dinilai Bisa Bentuk "Presidential Club", Tantangannya Ada di Megawati

Nasional
Bantah Bikin Partai Perubahan, Anies: Tidak Ada Rencana Bikin Ormas, apalagi Partai

Bantah Bikin Partai Perubahan, Anies: Tidak Ada Rencana Bikin Ormas, apalagi Partai

Nasional
Luhut Minta Prabowo Tak Bawa Orang “Toxic” ke Pemerintahan, Cak Imin: Saya Enggak Paham Maksudnya

Luhut Minta Prabowo Tak Bawa Orang “Toxic” ke Pemerintahan, Cak Imin: Saya Enggak Paham Maksudnya

Nasional
Jawaban Cak Imin soal Dukungan PKB untuk Anies Maju Pilkada

Jawaban Cak Imin soal Dukungan PKB untuk Anies Maju Pilkada

Nasional
[POPULER NASIONAL] Prabowo Ingin Bentuk 'Presidential Club' | PDI-P Sebut Jokowi Kader 'Mbalelo'

[POPULER NASIONAL] Prabowo Ingin Bentuk "Presidential Club" | PDI-P Sebut Jokowi Kader "Mbalelo"

Nasional
Kualitas Menteri Syahrul...

Kualitas Menteri Syahrul...

Nasional
Tanggal 6 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 6 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Prabowo Pertimbangkan Saran Luhut Jangan Bawa Orang 'Toxic' ke Pemerintahan

Prabowo Pertimbangkan Saran Luhut Jangan Bawa Orang "Toxic" ke Pemerintahan

Nasional
Berkunjung ke Aceh, Anies Sampaikan Salam dari Pimpinan Koalisi Perubahan

Berkunjung ke Aceh, Anies Sampaikan Salam dari Pimpinan Koalisi Perubahan

Nasional
Komnas KIPI: Kalau Saat Ini Ada Kasus TTS, Bukan karena Vaksin Covid-19

Komnas KIPI: Kalau Saat Ini Ada Kasus TTS, Bukan karena Vaksin Covid-19

Nasional
Jika Diduetkan, Anies-Ahok Diprediksi Bakal Menang Pilkada DKI Jakarta 2024

Jika Diduetkan, Anies-Ahok Diprediksi Bakal Menang Pilkada DKI Jakarta 2024

Nasional
Jokowi Perlu Kendaraan Politik Lain Usai Tak Dianggap PDI-P

Jokowi Perlu Kendaraan Politik Lain Usai Tak Dianggap PDI-P

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com