Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ini Profil Calon Ketua Umum PP Muhammadiyah

Kompas.com - 06/08/2015, 05:53 WIB
Dani Prabowo

Penulis


MAKASSAR, KOMPAS.com
– Proses penghitungan suara dalam pemilihan ketua umum Pengurus Pusat Muhammadiyah rampung, Rabu (5/8/2015) malam. 13 nama dinyatakan keluar sebagai calon ketua umum.

Proses pemilihan ketua umum tersebut telah dilangsungkan sejak pukul 09.00 hingga 15.00 WITA. Nantinya, ke-13 calon terpilih akan menggelar rapat musyawarah untuk menentukan siapa ketua umum baru PP Muhammadiyah periode 2015-2020.

Berikut profil ke-13 calon ketua umum PP Muhammadiyah:

1.   Haedar Nashir

 

Pendidikan:

S1 di STPMD Yogyakarta

S2 dan S3 di Fisipol Univeristas Gajah Mada

 

Pekerjaan:

Dosen Fisipol Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

 

Karir di Muhammadiyah:

Ketua I PP Ikatan Pemuda Muhammadiyah (1983-1986)

Dep. Kader PP Pemuda Muhammadiyah (1985-1990)

Ketua BPK-PAMM PP Muhammadiyah (1985-1995, 1995-2000)

Sekretaris PP Muhammadiyah (2000-2005)

Ketua PP Muhammadiyah (2005-2010, 2010-2015)

 

2.   Yunahar Ilyas

 

Pendidikan:

S1 Fakultas Ushuluddin Universitas Ibnu Suud Riyadh (1983)

S1 Fakultas tarbiyah IAIN Imam Bonjol Padang (1984)

S2 Pascasarjana IAIN Sunan Kalijaga (1996)

S3 Pascasarjana IAIN Sunan Kalijaga (2004)

 

Pekerjaan:

Dosen/Guru Besar FAI Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (1987-sekarang)

Guru Muallimin (1984-1990)

 

Karir di Muhammadiyah:

Ketua Maj Tabligh dan dakwah Khsusu PP Muhammadiyah (2000-2005)

Ketua PP Muhammadiyah (2005-2010, 2010-2015)

 

3.  Ahmad Dahlan Rais

 

Pendidikan

S1 di IKIP Semarang

Dipl TEFL, The University of Sidney Australia

S2 di Universitas Gajah Mada Yogyakarta

 

Pekerjaan

Guru di Perguruan Muhammadiyah

Dosen di Universitas Muhammadiyah Surakarta

Dosen di Universitas Sebelas Maret Surakarta

 

Karir di Muhammadiyah

Ketua PP Muhammadiyah (2010-2015)

Ketua Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Jawa Tengah (2000-2005)

Sekretaris PW Muhammadiyah Jawa Tengah

Ketua BPK PW Muhammadiyah Jawa Tengah

 

4.   Buysro Muqoddas

 

Pendidikan

S1 Fakultas Hukum UII Yogyakarta

S2 Universitas Gajah Mada

S3 UII Yogyakarta

 

Pekerjaan

Dosen Fakultas Hukum UII Yogyakarta

Ketua Komisi Yudisial

Komisioner Komisi Pemberantasan Korupsi

 

Karir di Muhammadiyah

Ketua PP Ikatan Pemuda Muhammadiyah (1969-1972 dan 1972-1974)

Anggota PP Muhammadiyah (1985-1990)

Ketua BPK PP Muhammadiyah (1990-1995)

Ketua Ranting Muhammadiyah Nitikan (2 periode)

 

5.   Abdul Mu’ti

 

Pendidikan

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tanggal 10 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 10 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Usul Prabowo Tambah Kementerian Diharap Bukan Politik Akomodatif

Usul Prabowo Tambah Kementerian Diharap Bukan Politik Akomodatif

Nasional
Pakar Ungkap 'Gerilya' Wacana Tambah Kementerian Cukup Gencar

Pakar Ungkap "Gerilya" Wacana Tambah Kementerian Cukup Gencar

Nasional
Daftar Kepala BIN dari Masa ke Masa, Zulkifli Lubis hingga Budi Gunawan

Daftar Kepala BIN dari Masa ke Masa, Zulkifli Lubis hingga Budi Gunawan

Nasional
Gelar Halalbihalal, MUI Gaungkan Pesan Kemanusiaan untuk Korban Genosida di Gaza

Gelar Halalbihalal, MUI Gaungkan Pesan Kemanusiaan untuk Korban Genosida di Gaza

Nasional
Perjalanan BIN 6 Kali Berganti Nama, dari Brani hingga Bakin

Perjalanan BIN 6 Kali Berganti Nama, dari Brani hingga Bakin

Nasional
'Prabowo Banyak Dikritik jika Tambah Kementerian, Baiknya Jaga Kebatinan Rakyat yang Sedang Sulit'

"Prabowo Banyak Dikritik jika Tambah Kementerian, Baiknya Jaga Kebatinan Rakyat yang Sedang Sulit"

Nasional
Pengamat Nilai Putusan MK Terkait Sengketa Pilpres Jadi Motivasi Kandidat Pilkada Berbuat Curang

Pengamat Nilai Putusan MK Terkait Sengketa Pilpres Jadi Motivasi Kandidat Pilkada Berbuat Curang

Nasional
PPP Papua Tengah Klaim Pegang Bukti Kehilangan 190.000 Suara pada Pileg 2024

PPP Papua Tengah Klaim Pegang Bukti Kehilangan 190.000 Suara pada Pileg 2024

Nasional
Koarmada II Kerahkan 9 Kapal Perang untuk Latihan Operasi Laut Gabungan 2024, Termasuk KRI Alugoro

Koarmada II Kerahkan 9 Kapal Perang untuk Latihan Operasi Laut Gabungan 2024, Termasuk KRI Alugoro

Nasional
Kandidat Versus Kotak Kosong pada Pilkada 2024 Diperkirakan Bertambah

Kandidat Versus Kotak Kosong pada Pilkada 2024 Diperkirakan Bertambah

Nasional
Rencana Prabowo Bentuk 41 Kementerian Dinilai Pemborosan Uang Negara

Rencana Prabowo Bentuk 41 Kementerian Dinilai Pemborosan Uang Negara

Nasional
Di MIKTA Speakers’ Consultation Ke-10, Puan Suarakan Urgensi Gencatan Senjata di Gaza

Di MIKTA Speakers’ Consultation Ke-10, Puan Suarakan Urgensi Gencatan Senjata di Gaza

Nasional
KPK Sebut Kasus Gus Muhdlor Lambat Karena OTT Tidak Sempurna

KPK Sebut Kasus Gus Muhdlor Lambat Karena OTT Tidak Sempurna

Nasional
TNI AL Ketambahan 2 Kapal Patroli Cepat, KRI Butana-878 dan KRI Selar-879

TNI AL Ketambahan 2 Kapal Patroli Cepat, KRI Butana-878 dan KRI Selar-879

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com