Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

KPU Resmi Gandeng Kompas TV Sosialisasikan Pemilu

Kompas.com - 18/07/2013, 15:17 WIB
Indra Akuntono

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com — Komisi Pemilihan Umum (KPU) resmi menjalin kerja sama dengan Kompas TV terkait sosialisasi Pemilu 2014. Kerja sama itu ditandai dengan penandatanganan nota kesepahaman yang dilakukan oleh Direktur Pemberitaan dan Pemimpin Redaksi Kompas TV Taufik H Mihardja dan Ketua KPU Husni Kamil Manik di Hotel Le Meredien, Kamis (18/7/2013) siang.

Melalui nota kesepahaman ini, Kompas TV dan KPU sepakat untuk bekerja sama dalam penyebarluasan informasi terkait sosialisasi pemilu. Hal ini penting, mengingat keberhasilan pemilu diukur dari tingginya tingkat partisipasi pemilih.

Selain Kompas TV, beberapa media swasta nasional lainnya juga melakukan kerja sama serupa. Di antaranya RCTI, TV One, Berita Satu TV, serta Elshinta Radio dan Elshinta Televisi.

Khusus bagi Kompas TV, penandatanganan ini dimaknai sebagai bentuk dukungan pihak penyelenggara pemilu terhadap terwujudnya pemberitaan yang independen dan obyektif terkait Pemilu 2014.

Kompas TV melalui program Indonesia Satu akan menyajikan beragam informasi seputar penyelenggaraan pemilu yang dikemas dalam pemberitaan, siaran langsung, talkshow, kotak aspirasi masyarakat yang disebar di berbagai daerah, hingga tayangan ragam hiburan.

Pemilu seharusnya menjadi pesta demokrasi yang tidak hanya menghadirkan ketegangan, tetapi juga sajian tayangan yang mempersatukan dan menghibur. Kompas TV bersama semua media dalam Kompas Gramedia Group akan selalu menyajikan pemberitaan yang independen dan obyektif untuk menyukseskan rangkaian tahapan pelaksanaan Pemilu 2014.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Soal Kabinet Prabowo-Gibran, Pengamat Ingatkan Bukan Sekadar Bagi-bagi Kekuasaan

Soal Kabinet Prabowo-Gibran, Pengamat Ingatkan Bukan Sekadar Bagi-bagi Kekuasaan

Nasional
Sidang Perdana Praperadilan Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor Digelar Hari Ini

Sidang Perdana Praperadilan Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor Digelar Hari Ini

Nasional
Menakar Siapa Orang 'Toxic' yang Dimaksud Luhut, Lebih Relevan ke Kubu 01?

Menakar Siapa Orang "Toxic" yang Dimaksud Luhut, Lebih Relevan ke Kubu 01?

Nasional
Niat Gibran Ingin Konsultasi dengan Megawati soal Kabinet Dimentahkan PDI-P

Niat Gibran Ingin Konsultasi dengan Megawati soal Kabinet Dimentahkan PDI-P

Nasional
SBY Doakan dan Dukung Prabowo Sukses Jaga Keutuhan NKRI sampai Tegakkan Keadilan

SBY Doakan dan Dukung Prabowo Sukses Jaga Keutuhan NKRI sampai Tegakkan Keadilan

Nasional
'Presidential Club', 'Cancel Culture', dan Pengalaman Global

"Presidential Club", "Cancel Culture", dan Pengalaman Global

Nasional
Hari Ini, Hakim Agung Gazalba Saleh Mulai Diadili dalam Kasus Gratifikasi dan TPPU

Hari Ini, Hakim Agung Gazalba Saleh Mulai Diadili dalam Kasus Gratifikasi dan TPPU

Nasional
Respons Partai Pendukung Prabowo Usai Luhut Pesan Tak Bawa Orang 'Toxic' ke Dalam Pemerintahan

Respons Partai Pendukung Prabowo Usai Luhut Pesan Tak Bawa Orang "Toxic" ke Dalam Pemerintahan

Nasional
Bongkar Dugaan Pemerasan oleh SYL, KPK Hadirkan Pejabat Rumah Tangga Kementan

Bongkar Dugaan Pemerasan oleh SYL, KPK Hadirkan Pejabat Rumah Tangga Kementan

Nasional
Soal Maju Pilkada DKI 2024, Anies: Semua Panggilan Tugas Selalu Dipertimbangkan Serius

Soal Maju Pilkada DKI 2024, Anies: Semua Panggilan Tugas Selalu Dipertimbangkan Serius

Nasional
Kloter Pertama Jemaah Haji Indonesia Dijadwalkan Berangkat 12 Mei 2024

Kloter Pertama Jemaah Haji Indonesia Dijadwalkan Berangkat 12 Mei 2024

Nasional
Saat Jokowi Sebut Tak Masalah Minta Saran Terkait Kabinet Prabowo-Gibran...

Saat Jokowi Sebut Tak Masalah Minta Saran Terkait Kabinet Prabowo-Gibran...

Nasional
'Presidential Club' Ide Prabowo: Dianggap Cemerlang, tapi Diprediksi Sulit Satukan Jokowi-Megawati

"Presidential Club" Ide Prabowo: Dianggap Cemerlang, tapi Diprediksi Sulit Satukan Jokowi-Megawati

Nasional
[POPULER NASIONAL] Masinton Sebut Gibran Gimik | Projo Nilai PDI-P Baperan dan Tak Dewasa Berpolitik

[POPULER NASIONAL] Masinton Sebut Gibran Gimik | Projo Nilai PDI-P Baperan dan Tak Dewasa Berpolitik

Nasional
Tanggal 8 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 8 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com