Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lewat Medsos, Sejumlah Menteri Berbelasungkawa atas Polisi Korban Kerusuhan Mako Brimob

Kompas.com - 11/05/2018, 10:22 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan,
Diamanty Meiliana

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Sejumlah menteri Kabinet Kerja mengucapkan belasungkawa atas gugurnya lima anggota kepolisian di Mako Brimob, Kelapa Dua, Depok, Jawa Barat.

Mereka gugur pada kerusuhan di rutan Mako Brimob oleh narapidana terorisme.

Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Imam Nahrawi melalui akun Twitter pribadinya, @imam_nahrawi mengucapkan duka cita atas gugurnya anggota kepolisian di Mako Brimob.

"Turut berduka cita untuk para pahlawan dari POLRI yg telah gugur dalam menjalankan tugasnya membela negara, semoga mereka mendapatkan tempat terbaik di sisi Tuhan. Semoga Tuhan juga berikan kekuatan terhadap keluarga yang ditinggalkan," tulis Imam.

Sementara itu, Menteri Ketenagakerjaan Hanif Dhakiri juga mengucapkan belasungkawa kepada lima anggota kepolisian yang gugur. Ucapan ini diungkapkan Hanif melalui akun Instagram pribadinya, @hanifdhakiri mewakili keluarga besar Kementerian Ketenagakerjaan.

"Kementerian Ketenagakerjaan RI turut berduka cita mendalam atas gugurnya 5 (lima) kusuma bangsa anggota POLRI di Mako Brimob. Semoga Allah SWT, Tuhan Yang Maha Kuasa, memberi mereka tempat terbaik di sisi-Nya, dan semoga keluarga mereka diberi kesabaran," tulis Hanif.

 

POLRI. #PolriSyahidUntukNegeri #KamiBersamaPolri

A post shared by hanifdhakiri (@hanifdhakiri) on May 9, 2018 at 6:33am PDT

Imam dan Hanif melengkapi ungkapan mereka dengan tagar #KamiBersamaPolri. Hanif juga menuliskan tagar #PolriSyahidUntukNegeri dan #indonesiatidaktakut.

Menteri Agama (Menag) Lukman Hakim Saifuddin pun menghaturkan ucapan duka cita kepada para polisi yang gugur dalam kerusuhan di Mako Brimob. Ucapan ini ditulis Lukman pada akun Twitter pribadinya, @lukmansaifuddin.

"Semoga Tuhan berikan kekuatan dan ketabahan kepada keluarga para almarhum yg gugur saat bertugas.. #KamiBersamaPOLRI," tulis Lukman.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

“Oposisi” Masyarakat Sipil

“Oposisi” Masyarakat Sipil

Nasional
Soal Pernyataan Prabowo, Pengamat: Ada Potensi 1-2 Partai Setia pada Jalur Oposisi

Soal Pernyataan Prabowo, Pengamat: Ada Potensi 1-2 Partai Setia pada Jalur Oposisi

Nasional
Pakar Nilai Ide KPU soal Caleg Terpilih Dilantik Usai Kalah Pilkada Inkonstitusional

Pakar Nilai Ide KPU soal Caleg Terpilih Dilantik Usai Kalah Pilkada Inkonstitusional

Nasional
Pakar Pertanyakan KPU, Mengapa Sebut Caleg Terpilih Tak Harus Mundur jika Maju Pilkada

Pakar Pertanyakan KPU, Mengapa Sebut Caleg Terpilih Tak Harus Mundur jika Maju Pilkada

Nasional
Prabowo Sebut Jangan Ganggu jika Ogah Kerja Sama, Gerindra: Upaya Rangkul Partai Lain Terus Dilakukan

Prabowo Sebut Jangan Ganggu jika Ogah Kerja Sama, Gerindra: Upaya Rangkul Partai Lain Terus Dilakukan

Nasional
Prabowo Minta Pemerintahannya Tak Diganggu, Gerindra Pastikan Tetap Terbuka untuk Kritik

Prabowo Minta Pemerintahannya Tak Diganggu, Gerindra Pastikan Tetap Terbuka untuk Kritik

Nasional
Kabinet Prabowo: Antara Pemerintahan Kuat dan Efektif

Kabinet Prabowo: Antara Pemerintahan Kuat dan Efektif

Nasional
Gerindra Jelaskan Maksud Prabowo Sebut Jangan Ganggu jika Tak Mau Kerja Sama

Gerindra Jelaskan Maksud Prabowo Sebut Jangan Ganggu jika Tak Mau Kerja Sama

Nasional
[POPULER NASIONAL] Prabowo Minta yang Tak Mau Kerja Sama Jangan Ganggu | Yusril Sebut Ide Tambah Kementerian Bukan Bagi-bagi Kekuasaan

[POPULER NASIONAL] Prabowo Minta yang Tak Mau Kerja Sama Jangan Ganggu | Yusril Sebut Ide Tambah Kementerian Bukan Bagi-bagi Kekuasaan

Nasional
Tanggal 13 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 13 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Kesiapan Infrastruktur Haji di Arafah, Muzdalifah, dan Mina Sudah 75 Persen

Kesiapan Infrastruktur Haji di Arafah, Muzdalifah, dan Mina Sudah 75 Persen

Nasional
Cek Pelabuhan Ketapang, Kabaharkam Pastikan Kesiapan Pengamanan World Water Forum 2024

Cek Pelabuhan Ketapang, Kabaharkam Pastikan Kesiapan Pengamanan World Water Forum 2024

Nasional
Prabowo Sebut Soekarno Milik Bangsa Indonesia, Ini Respons PDI-P

Prabowo Sebut Soekarno Milik Bangsa Indonesia, Ini Respons PDI-P

Nasional
Ganjar Serahkan ke PDI-P soal Nama yang Bakal Maju Pilkada Jateng

Ganjar Serahkan ke PDI-P soal Nama yang Bakal Maju Pilkada Jateng

Nasional
Prabowo Minta Pemerintahannya Tak Diganggu, Ini Kata Ganjar

Prabowo Minta Pemerintahannya Tak Diganggu, Ini Kata Ganjar

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com