Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

PSSI Butuh Orang-orang Fresh dan Berpandangan Terbuka

Kompas.com - 20/01/2013, 20:23 WIB

Sekali lagi, dikembalikan pada hati nurani semua voters dan semua masyarakat Indonesia bisa menilai, siapa yang pantas memimpin. Bagi saya pribadi, kita butuh orang-orang yang lebih fresh, orang-orang yang lebih berpandangan terbuka, dan lebih terbuka dalam menerima masukan.

Banyak suara yang berpandangan, figur ketua umum berasal dari kalangan pemain, termasuk Anda. Anda siap jika suatu saat nanti dipilih jadi Ketua Umum PSSI?

Memang ada suara-suara yang demikian. Artinya, ada sosok seperti saya, Ponaryo, atau Bima Sakti yang sempat mencuat suatu saat nanti jika dicalonkan jadi ketua PSSI. Bagi saya tidak ada yang salah.

Saya tidak ingin berbicara atas nama Bima Sakti atau Ponaryo, tetapi bagi saya pribadi jiwa saya di lapangan. Saya bukan orang yang bisa bekerja di belakang meja. Artinya, posisi yang cocok buat saya adalah pelatih tim nasional, bukan ketua umum PSSI. Jadi bagi saya pribadi, ketua umum PSSI tidak masuk dalam rencana saya. Sekali lagi, jiwa saya terlalu liar untuk duduk di belakang meja.

Bersambung ke Bagian 10: Saya Buktikan, Sepak Bola Bisa Memberi Kehidupan.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Jelang Laga Final Lawan Persib, Pemain Muda Madura United Gabung Timnas

    Jelang Laga Final Lawan Persib, Pemain Muda Madura United Gabung Timnas

    Liga Indonesia
    Persib Bandung Vs Madura United, Alasan Disebut Final Ideal Liga 1

    Persib Bandung Vs Madura United, Alasan Disebut Final Ideal Liga 1

    Liga Indonesia
    Motivasi Pemain Asing Terlama Persib yang Begitu Dekat dengan Juara

    Motivasi Pemain Asing Terlama Persib yang Begitu Dekat dengan Juara

    Liga Indonesia
    Sanksi FIFA Tuntas, PSS Sleman Persiapkan Liga 1 Musim Depan

    Sanksi FIFA Tuntas, PSS Sleman Persiapkan Liga 1 Musim Depan

    Liga Indonesia
    Akses Istimewa Passport Planet Persib Saat Nonton Laga Maung Bandung

    Akses Istimewa Passport Planet Persib Saat Nonton Laga Maung Bandung

    Liga Indonesia
    Fakta Bojan Hodak Empat Kali Final Beruntun, Peluang Juara di Persib

    Fakta Bojan Hodak Empat Kali Final Beruntun, Peluang Juara di Persib

    Liga Indonesia
    Kunci Sukses Penerapan VAR di Indonesia Ternyata karena Komunikasi Intens dengan FIFA

    Kunci Sukses Penerapan VAR di Indonesia Ternyata karena Komunikasi Intens dengan FIFA

    Liga Indonesia
    Borneo FC Gagal Kawinkan Gelar, Pesut Etam Butuh Kedalaman

    Borneo FC Gagal Kawinkan Gelar, Pesut Etam Butuh Kedalaman

    Liga Indonesia
    David da Silva Hampir Pasti Top Skor Liga 1, Fokusnya di Persib Kini...

    David da Silva Hampir Pasti Top Skor Liga 1, Fokusnya di Persib Kini...

    Liga Indonesia
    Madura United Tak Gentar Hadapi Persib di Final Championship Series

    Madura United Tak Gentar Hadapi Persib di Final Championship Series

    Liga Indonesia
    Sempat Tak Pede, Marc Klok Ingin Tuntaskan Musim, Juara bersama Persib

    Sempat Tak Pede, Marc Klok Ingin Tuntaskan Musim, Juara bersama Persib

    Liga Indonesia
    4 Laga Championship Series Gunakan VAR, Siap Liga 1 Musim Depan

    4 Laga Championship Series Gunakan VAR, Siap Liga 1 Musim Depan

    Liga Indonesia
    Hodak Tanggapi Borneo FC Gugur dari Format Championship Series Liga 1

    Hodak Tanggapi Borneo FC Gugur dari Format Championship Series Liga 1

    Liga Indonesia
    Persib Bandung Vs Madura United: Maung Analisis Kekuatan Lawan

    Persib Bandung Vs Madura United: Maung Analisis Kekuatan Lawan

    Liga Indonesia
    Madura United Target Empat Besar Liga 1, Kini Mendamba Juara

    Madura United Target Empat Besar Liga 1, Kini Mendamba Juara

    Liga Indonesia
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com