Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Aktivis Sosial dan Aktivis Media Berkumpul

Kompas.com - 19/01/2013, 22:58 WIB
Angger Andreas

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Sosial Media dirasa memiliki kekuatan tersendiri. Media memiliki jangkaun dan kecepatan yang luar biasa. Ini kekuatan yang harus dimanfaatkan sebaik-baiknya untuk mencapai perubahan. 

Hal itu diungkapkan Direktur Kampanye untuk change.org Indonesia Usman Hamid, dalam acara Digital Nation Movement (Dinamo) 2013 di Jakarta, Sabtu (19/1/2013).

Dalam pemaparannya, Usman mengatakan bahwa Indonesia merupakan negara dengan pengguna Facebook terbesar ke dua dan pengguna Twitter terbesar ke tiga di dunia. "Hal ini harus kita manfaatkan sebaik-baiknya untuk perubahan di Indonesia," tutur Usman            

Oleh karena itu dalam Dinamo 2013 ini, ia berupaya untuk mengumpulkan aktivis sosial dan pengguna jejeraing sosial. Harapannya kedua kelompok ini bisa saling berkolaborasi dan saling melengkapi dalam usaha perubahan di Indonesia.

Dalam Dinamo 2013 ini, ratusan aktivis yang hadir disuguhi paparan presentasi dari Mira Lesmana, Oscar Motuloh, Alief Allende (putra pertama Munir), Butet Kartarejasa, Shafiq Pontoh, Irwan Ahmett dan Siti Rubaidah (istri Wakil Wali Kota Magelang Joko Prasetyo).

Tak hanya itu, mereka juga dibagi dalam beberapa kelompok untuk mendiskusikan aneka tema yang nantinya diharapkan sampai pada sebuah tindakan nyata yang membawa perubahan.

Padaakhir acara, ratusan aktivis tersebut dihibur oleh penampilan Pandji Pragiwaksono, Melanie Subono, Glen Freddly, dan Efek Rumah Kaca. (K10)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cak Imin: Bansos Cepat Dirasakan Masyarakat, tapi Tak Memberdayakan

Cak Imin: Bansos Cepat Dirasakan Masyarakat, tapi Tak Memberdayakan

Nasional
Cak Imin: Percayalah, PKB kalau Berkuasa Tak Akan Lakukan Kriminalisasi...

Cak Imin: Percayalah, PKB kalau Berkuasa Tak Akan Lakukan Kriminalisasi...

Nasional
Gerindra Lirik Dedi Mulyadi untuk Maju Pilkada Jabar 2024

Gerindra Lirik Dedi Mulyadi untuk Maju Pilkada Jabar 2024

Nasional
Gibran Ingin Konsultasi ke Megawati soal Susunan Kabinet, Masinton: Cuma Gimik

Gibran Ingin Konsultasi ke Megawati soal Susunan Kabinet, Masinton: Cuma Gimik

Nasional
Kementerian KP Perkuat Standar Kompetensi Pengelolaan Sidat dan Arwana

Kementerian KP Perkuat Standar Kompetensi Pengelolaan Sidat dan Arwana

Nasional
Bupati Sidoarjo Berulang Kali Terjerat Korupsi, Cak Imin Peringatkan Calon Kepala Daerah Tak Main-main

Bupati Sidoarjo Berulang Kali Terjerat Korupsi, Cak Imin Peringatkan Calon Kepala Daerah Tak Main-main

Nasional
Wapres Ajak Masyarakat Tetap Dukung Timnas U-23 demi Lolos Olimpiade

Wapres Ajak Masyarakat Tetap Dukung Timnas U-23 demi Lolos Olimpiade

Nasional
Gibran Ingin Konsultasi dengan Megawati terkait Susunan Kabinet

Gibran Ingin Konsultasi dengan Megawati terkait Susunan Kabinet

Nasional
Soal Dukungan PKB untuk Khofifah, Cak Imin: Kalau Daftar, Kita Sambut

Soal Dukungan PKB untuk Khofifah, Cak Imin: Kalau Daftar, Kita Sambut

Nasional
Jubir Sebut Luhut Hanya Beri Saran ke Prabowo soal Jangan Bawa Orang 'Toxic'

Jubir Sebut Luhut Hanya Beri Saran ke Prabowo soal Jangan Bawa Orang "Toxic"

Nasional
Muslimat NU Kirim Bantuan Kemanusiaan Rp 2 Miliar ke Palestina

Muslimat NU Kirim Bantuan Kemanusiaan Rp 2 Miliar ke Palestina

Nasional
Luhut Minta Prabowo Tak Bawa Orang 'Toxic', Projo: Nasihat Bagus

Luhut Minta Prabowo Tak Bawa Orang "Toxic", Projo: Nasihat Bagus

Nasional
Buktikan Kinerja Unggul, Pertamina Hulu Energi Optimalkan Kapabilitas Perusahaan

Buktikan Kinerja Unggul, Pertamina Hulu Energi Optimalkan Kapabilitas Perusahaan

Nasional
Gerindra Sebut Jokowi Justru Dorong Prabowo untuk Bertemu Megawati

Gerindra Sebut Jokowi Justru Dorong Prabowo untuk Bertemu Megawati

Nasional
Tak Cemas Lawan Kandidat Lain pada Pilkada Jatim, Khofifah: Kenapa Khawatir?

Tak Cemas Lawan Kandidat Lain pada Pilkada Jatim, Khofifah: Kenapa Khawatir?

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com