Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Taruna AAL Kirab di Batam

Kompas.com - 20/08/2011, 08:47 WIB

BATAM, KOMPAS.com - Rombongan Taruna Akademi Angkatan Laut (AAL) memimpin kirab yang disambut ribuan warga Kota Batam. Kirab yang menempuh jarak 2,6 kilometer itu diikuti oleh Taruna AAL angkatan 58, peleton TNI AL dari Pangkalan Angkatan Laut (Lanal) Batam, Batalyon Infantri 134, Peleton Marinir Tanjung Pinang, Peleton TNI AU Pangkalan Udara (Lanud) Tanjung Pinang, Polri, SMK Maritim, SMK Pelayaran  Nasional, SMKN 5 Perkapalan , Pramuka Saka Bahari, Marching Band  Bahana Barelang, Reog Ponorogo dan Barong Sai.            

Dalam edaran pers yang diterima Jumat (19/8/2011) disebutkan, kirab tersebut dimulai di depan Vihara Toa Pek Kong dan berakhir di halaman parkir Planet Holiday Hotel. Kirab dilepas oleh Gubernur  Akademi Angkatan Laut Laksamana Muda TNI  Ade Supandi itu di dampingi Komandan Lantamal IV Laksamana Pertama TNI Darwanto, Komandan  Gugus  Keamanan Laut Armada RI Kawasan Barat Laksamana Pertama TNI  DA. Mamahit M.Sc serta pejabat terkait .            

Di setiap persimpangan atau perempatan jalan, Taruna AAL melakukan beberapa atraksi memukau penonton. Bahkan para pengunjung di Mall-Mall turun turut menyaksikan dari dekat atraksi Tambur Mayor Sersan Kadet Taruna AAL yang sangat  cantik dan memukau masyarakat tersebut.             Puncak atraksi kirab diadakan di tujuan akhir, dimana seluruh peserta memberikan penghormatan kepada Gubernur AAL yang sengaja datang ke Batam. Kirab itu merupakan bagian dari kegiatan muhibah KRI Dewaruci keliling Asia Timur dan Asia Tenggara. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Keluarga Tolak Otopsi Jenazah Brigadir RAT yang Bunuh Diri di Mampang

Keluarga Tolak Otopsi Jenazah Brigadir RAT yang Bunuh Diri di Mampang

Nasional
Pengamat: Nasib Ganjar Usai Pilpres Tergantung PDI-P, Anies Beda karena Masih Punya Pesona Elektoral

Pengamat: Nasib Ganjar Usai Pilpres Tergantung PDI-P, Anies Beda karena Masih Punya Pesona Elektoral

Nasional
Defend ID Targetkan Tingkat Komponen Dalam Negeri Alpalhankam Capai 55 Persen 3 Tahun Lagi

Defend ID Targetkan Tingkat Komponen Dalam Negeri Alpalhankam Capai 55 Persen 3 Tahun Lagi

Nasional
TNI AL Kerahkan 3 Kapal Perang Korvet untuk Latihan di Laut Natuna Utara

TNI AL Kerahkan 3 Kapal Perang Korvet untuk Latihan di Laut Natuna Utara

Nasional
Dampak Eskalasi Konflik Global, Defend ID Akui Rantai Pasokan Alat Pertahanan-Keamanan Terganggu

Dampak Eskalasi Konflik Global, Defend ID Akui Rantai Pasokan Alat Pertahanan-Keamanan Terganggu

Nasional
PKS Klaim Punya Hubungan Baik dengan Prabowo, Tak Sulit jika Mau Koalisi

PKS Klaim Punya Hubungan Baik dengan Prabowo, Tak Sulit jika Mau Koalisi

Nasional
Tak Copot Menteri PDI-P, Jokowi Dinilai Pertimbangkan Persepsi Publik

Tak Copot Menteri PDI-P, Jokowi Dinilai Pertimbangkan Persepsi Publik

Nasional
Pengamat: Yang Berhak Minta PDI-P Cabut Menteri Hanya Jokowi, TKN Siapa?

Pengamat: Yang Berhak Minta PDI-P Cabut Menteri Hanya Jokowi, TKN Siapa?

Nasional
Klarifikasi Unggahan di Instagram, Zita: Postingan Kopi Berlatar Belakang Masjidilharam untuk Pancing Diskusi

Klarifikasi Unggahan di Instagram, Zita: Postingan Kopi Berlatar Belakang Masjidilharam untuk Pancing Diskusi

Nasional
PDI-P “Move On” Pilpres, Fokus Menangi Pilkada 2024

PDI-P “Move On” Pilpres, Fokus Menangi Pilkada 2024

Nasional
Sandiaga Usul PPP Gabung Koalisi Prabowo-Gibran, Mardiono: Keputusan Strategis lewat Mukernas

Sandiaga Usul PPP Gabung Koalisi Prabowo-Gibran, Mardiono: Keputusan Strategis lewat Mukernas

Nasional
Rakernas PDI-P Akan Rumuskan Sikap Politik Usai Pilpres, Koalisi atau Oposisi di Tangan Megawati

Rakernas PDI-P Akan Rumuskan Sikap Politik Usai Pilpres, Koalisi atau Oposisi di Tangan Megawati

Nasional
Bareskrim Periksa Eks Gubernur Bangka Belitung Erzaldi Rosman Terkait Kasus Dokumen RUPSLB BSB

Bareskrim Periksa Eks Gubernur Bangka Belitung Erzaldi Rosman Terkait Kasus Dokumen RUPSLB BSB

Nasional
Lempar Sinyal Siap Gabung Koalisi Prabowo, PKS: Kita Ingin Berbuat Lebih untuk Bangsa

Lempar Sinyal Siap Gabung Koalisi Prabowo, PKS: Kita Ingin Berbuat Lebih untuk Bangsa

Nasional
Anies: Yang Lain Sudah Tahu Belok ke Mana, Kita Tunggu PKS

Anies: Yang Lain Sudah Tahu Belok ke Mana, Kita Tunggu PKS

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com