Salin Artikel

Isu Iriana Dorong Gibran Jadi Cawapres Prabowo, TKN: Ibu dan Anak itu soal Restu...

Habiburokhman merespons isu mengenai peran istri Presiden Joko Widodo, Iriana Jokowi yang disebut mendorong Gibran maju sebagai cawapres Prabowo.

"Saya enggak ngerti ya, kalau ibu ke anak itu kan soal restu enggak restu, merestui ya silakan saja. Itu kan soal kemanusiaan ya," ujar Habiburokhman saat ditemui di Gedung DPR, Senayan, Jakarta, Senin (20/11/2023).

Habiburokhman mengaku heran dengan mencuatnya isu Iriana yang mengupayakan agar Iriana jadi Cawapres Prabowo. 

Menurutnya, hubungan antara Iriana dan Gibran selaku ibu dan anak adalah urusan personal.

"Kalau ibu dan anak itu persoalan ranah privasi, pribadi, ya. Soal restu dan lain sebagainya, doa-doa untuk anak yang terbaik. Kita enggak mempersoalkan itu," imbuh Habiburokhman.

Ia membantah ibunya melakukan pertemuan dengan kelompok pengusaha dan relawan untuk mencari dukungan.

“Enggak benar. Tanya saja ke relawan, pernah enggak ketemu," kata Gibran ditemui di Taman Ismail Marzuki (TIM) Cikini, Jakarta Pusat, Minggu (19/11/2023) malam.

Sementara itu, Prabowo sendiri mengaku sudah meminta izin pada Jokowi dan Iriana untuk menggandeng Gibran di Pilpres 2024.

Jokowi mengaku telah memberikan restu pada Gibran, sedangkan Iriana mengacungkan jempolnya saat ditanya apakah sudah memberikan izin anaknya berlaga di pilpres mendatang.

Sikap Iriana itu ditunjukan saat ditanya awak media, selepas menemani Jokowi menghadiri Apel Santri Nasional 2023 di Surabaya, 22 Oktober 2023.

https://nasional.kompas.com/read/2023/11/20/16400591/isu-iriana-dorong-gibran-jadi-cawapres-prabowo-tkn-ibu-dan-anak-itu-soal

Terkini Lainnya

TNI AD Mengaku Siapkan Pasukan dan Alutsista untuk ke Gaza

TNI AD Mengaku Siapkan Pasukan dan Alutsista untuk ke Gaza

Nasional
Mitigasi Gangguan PDN, Ditjen Imigrasi Tambah 100 Personel di Bandara Soekarno-Hatta

Mitigasi Gangguan PDN, Ditjen Imigrasi Tambah 100 Personel di Bandara Soekarno-Hatta

Nasional
Pusat Data Nasional Diperbaiki, Sebagian Layanan 'Autogate' Imigrasi Mulai Beroperasi

Pusat Data Nasional Diperbaiki, Sebagian Layanan "Autogate" Imigrasi Mulai Beroperasi

Nasional
Satgas Judi 'Online' Akan Pantau Pemain yang 'Top Up' di Minimarket

Satgas Judi "Online" Akan Pantau Pemain yang "Top Up" di Minimarket

Nasional
Maju Pilkada Jakarta, Anies Disarankan Jaga Koalisi Perubahan

Maju Pilkada Jakarta, Anies Disarankan Jaga Koalisi Perubahan

Nasional
Bareskrim Periksa Pihak OJK, Usut soal Akta RUPSLB BSB Palsu

Bareskrim Periksa Pihak OJK, Usut soal Akta RUPSLB BSB Palsu

Nasional
Kemenkominfo Sebut Layanan Keimigrasian Mulai Kembali Beroperasi Seiring Pemulihan Sistem PDN

Kemenkominfo Sebut Layanan Keimigrasian Mulai Kembali Beroperasi Seiring Pemulihan Sistem PDN

Nasional
Indonesia Sambut Baik Keputusan Armenia Akui Palestina sebagai Negara

Indonesia Sambut Baik Keputusan Armenia Akui Palestina sebagai Negara

Nasional
Tanggapi Survei Litbang 'Kompas', Ketum Golkar Yakin Prabowo Mampu Bawa Indonesia Jadi Lebih Baik

Tanggapi Survei Litbang "Kompas", Ketum Golkar Yakin Prabowo Mampu Bawa Indonesia Jadi Lebih Baik

Nasional
Dispenad Bantah Mobil Berpelat Dinas TNI AD di Markas Sindikat Uang Palsu Milik Kodam Jaya

Dispenad Bantah Mobil Berpelat Dinas TNI AD di Markas Sindikat Uang Palsu Milik Kodam Jaya

Nasional
Berikan Dampak Perekonomian, Pertamina Pastikan Hadir di MotoGp Grand Prix of Indonesia 2024

Berikan Dampak Perekonomian, Pertamina Pastikan Hadir di MotoGp Grand Prix of Indonesia 2024

Nasional
Sejumlah Elite Partai Golkar Hadiri Ulang Tahun Theo Sambuaga

Sejumlah Elite Partai Golkar Hadiri Ulang Tahun Theo Sambuaga

Nasional
Soal Pengalihan Kuota Tambahan Haji Reguler ke Haji Khusus, Timwas DPR RI: Kemenag Perlu Mengkaji Ulang

Soal Pengalihan Kuota Tambahan Haji Reguler ke Haji Khusus, Timwas DPR RI: Kemenag Perlu Mengkaji Ulang

Nasional
Rapat dengan Kemenag, Timwas Haji DPR Soroti Masalah Haji 'Ilegal'

Rapat dengan Kemenag, Timwas Haji DPR Soroti Masalah Haji "Ilegal"

Nasional
Merespons Survei Litbang 'Kompas', Cak Imin Minta DPR Tak Berpuas Diri

Merespons Survei Litbang "Kompas", Cak Imin Minta DPR Tak Berpuas Diri

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke