Salin Artikel

Di Hadapan Relawan, Deputi TPN Ganjar-Mahfud: Jangan Menyimpang, di Seberang Awasi Kita

Bukan tanpa sebab, menurutnya semua tingkah laku dan tindakan para pendukung Ganjar-Mahfud juga akan dilihat dan diawasi oleh pihak pendukung bakal pasangan calon lainnya.

"Dan saya juga berharap kepada teman-teman untuk menjaga ini. Jangan berbuat hal-hal yang menyimpang. Ingat, pasti teman-teman dari seberang juga akan mengawasi kita," kata Luki dalam acara "Kongkow Night" bersama relawan Ganjar-Mahfud di kawasan Senayan, Jakarta, Kamis (26/10/2023) malam.

Menurutnya, tindakan yang menyimpang itu tidak boleh dilakukan meskipun nantinya kontestasi Pilpres 2024 sudah selesai.

Begitu juga, jika pasangan Ganjar-Mahfud menang, tindakan menyimpang juga diminta untuk dihindari.

"Saya minta rekan-rekan ikuti aturan, kita melakukan kampanye damai, positif, menyejukkan. Saya mengajak seluruh relawan untuk bisa melaksanakan sesuai aturan," ujarnya.

Alat komunikasi itu digunakan untuk melaporkan jika ada tindakan relawan Ganjar-Mahfud yang menyimpang.

"Apabila di lapangan ada hal-hal yang kurang pas, silakan Anda ambil gambar, video dan kirim ke outline yang sudah disiapkan," katanya.

"Mari kita sudah tidak ada waktu lagi, kita harus kerja kerja kerja," pungkas dia.

Sebagai informasi, bakal pasangan calon presiden dan wakil presiden Ganjar-Mahfud hingga kini diusung oleh PDI-P, PPP, Partai Perindo dan Hanura.

Pasangan ini juga sudah memiliki tim sukses yang disebut TPN Ganjar-Mahfud. Tim sukses ini dipimpin Arsjad Rasjid dan sejumlah wakil ketua hingga deputi.

Sementara itu, bakal pasangan calon lainnya adalah Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka dan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar.

Adapun Prabowo-Gibran diusung oleh Koalisi Indonesia Maju, sedangkan Anies-Muhaimin oleh Koalisi Perubahan untuk Persatuan.

https://nasional.kompas.com/read/2023/10/26/20435131/di-hadapan-relawan-deputi-tpn-ganjar-mahfud-jangan-menyimpang-di-seberang

Terkini Lainnya

TNI AD Mengaku Siapkan Pasukan dan Alutsista untuk ke Gaza

TNI AD Mengaku Siapkan Pasukan dan Alutsista untuk ke Gaza

Nasional
Mitigasi Gangguan PDN, Ditjen Imigrasi Tambah 100 Personel di Bandara Soekarno-Hatta

Mitigasi Gangguan PDN, Ditjen Imigrasi Tambah 100 Personel di Bandara Soekarno-Hatta

Nasional
Pusat Data Nasional Diperbaiki, Sebagian Layanan 'Autogate' Imigrasi Mulai Beroperasi

Pusat Data Nasional Diperbaiki, Sebagian Layanan "Autogate" Imigrasi Mulai Beroperasi

Nasional
Satgas Judi 'Online' Akan Pantau Pemain yang 'Top Up' di Minimarket

Satgas Judi "Online" Akan Pantau Pemain yang "Top Up" di Minimarket

Nasional
Maju Pilkada Jakarta, Anies Disarankan Jaga Koalisi Perubahan

Maju Pilkada Jakarta, Anies Disarankan Jaga Koalisi Perubahan

Nasional
Bareskrim Periksa Pihak OJK, Usut soal Akta RUPSLB BSB Palsu

Bareskrim Periksa Pihak OJK, Usut soal Akta RUPSLB BSB Palsu

Nasional
Kemenkominfo Sebut Layanan Keimigrasian Mulai Kembali Beroperasi Seiring Pemulihan Sistem PDN

Kemenkominfo Sebut Layanan Keimigrasian Mulai Kembali Beroperasi Seiring Pemulihan Sistem PDN

Nasional
Indonesia Sambut Baik Keputusan Armenia Akui Palestina sebagai Negara

Indonesia Sambut Baik Keputusan Armenia Akui Palestina sebagai Negara

Nasional
Tanggapi Survei Litbang 'Kompas', Ketum Golkar Yakin Prabowo Mampu Bawa Indonesia Jadi Lebih Baik

Tanggapi Survei Litbang "Kompas", Ketum Golkar Yakin Prabowo Mampu Bawa Indonesia Jadi Lebih Baik

Nasional
Dispenad Bantah Mobil Berpelat Dinas TNI AD di Markas Sindikat Uang Palsu Milik Kodam Jaya

Dispenad Bantah Mobil Berpelat Dinas TNI AD di Markas Sindikat Uang Palsu Milik Kodam Jaya

Nasional
Berikan Dampak Perekonomian, Pertamina Pastikan Hadir di MotoGp Grand Prix of Indonesia 2024

Berikan Dampak Perekonomian, Pertamina Pastikan Hadir di MotoGp Grand Prix of Indonesia 2024

Nasional
Sejumlah Elite Partai Golkar Hadiri Ulang Tahun Theo Sambuaga

Sejumlah Elite Partai Golkar Hadiri Ulang Tahun Theo Sambuaga

Nasional
Soal Pengalihan Kuota Tambahan Haji Reguler ke Haji Khusus, Timwas DPR RI: Kemenag Perlu Mengkaji Ulang

Soal Pengalihan Kuota Tambahan Haji Reguler ke Haji Khusus, Timwas DPR RI: Kemenag Perlu Mengkaji Ulang

Nasional
Rapat dengan Kemenag, Timwas Haji DPR Soroti Masalah Haji 'Ilegal'

Rapat dengan Kemenag, Timwas Haji DPR Soroti Masalah Haji "Ilegal"

Nasional
Merespons Survei Litbang 'Kompas', Cak Imin Minta DPR Tak Berpuas Diri

Merespons Survei Litbang "Kompas", Cak Imin Minta DPR Tak Berpuas Diri

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke