Salin Artikel

Daftar Terminal dan Maskapainya di Bandara Soekarno-Hatta 2023

KOMPAS.com - Penerbangan di Bandara Soekarno-Hatta berangkat dari terminal yang ada di sana. Setiap maskapai pun memiliki teminal keberangkatan yang berbeda-beda.

Perbedaan maskapai dan tujuan penerbangan membuat terminal Bandara Soekarno-Hatta yang harus di datangi menjadi berbeda. Oleh karena itu, ada baiknya Anda harus selalu mengetahui terminal berapa maskapai tujuan penerbangan Anda berada.

Terdapat tiga terminal di bandara yang memiliki luas 2.555 hektar ini. Tiga terminal ini melayani penerbangan dalam dan luar negeri dari berbagai maskapai di Indonesia maupun internasional.

Berikut ini merupakan daftar terminal dan maskapainya di Bandara Soekarno-Hatta tahun 2023 merangkum dari sosial media resmi Angkasa Pura 2.

Terminal 3

Rute domestik

  • Garuda Indonesia
  • Citilink
  • Pelita Air
  • Transnusa

Rute Internasional

  • Garuda Indonesia
  • Sriwijaya Air
  • Citilink
  • Eva Air
  • Qantas
  • KLM
  • Cathay Pacific
  • Xiamen Air
  • Korean Air
  • China Southem Airlines
  • Oman Air
  • Etihad Airways
  • Singapore Airlines
  • Ethipean Airlines
  • Srilankan Airline
  • Japan Airline
  • Malaysia Airline
  • China Eastern
  • Saudi Arabia Airline
  • Thai Airways
  • Air China
  • Emirates
  • Qatar Airways
  • Vietnam Airline
  • All Nipon Airways
  • Asiana Airlines
  • Royal Brunei Airline
  • Jetstar
  • Cebu Pacific
  • Philipine Airline
  • Turkish Airline

https://nasional.kompas.com/read/2023/04/19/13110061/daftar-terminal-dan-maskapainya-di-bandara-soekarno-hatta-2023

Terkini Lainnya

Jokowi Bakal Bisiki Prabowo Anggarkan Program Budi Daya Nila Salin jika Menjanjikan

Jokowi Bakal Bisiki Prabowo Anggarkan Program Budi Daya Nila Salin jika Menjanjikan

Nasional
Ma'ruf Amin: 34 Kementerian Sudah Cukup, tetapi Bisa Lebih kalau Perlu

Ma'ruf Amin: 34 Kementerian Sudah Cukup, tetapi Bisa Lebih kalau Perlu

Nasional
Ada Gugatan Perdata dan Pidana, KPK Mengaku Harus Benar-benar Kaji Perkara Eddy Hiariej

Ada Gugatan Perdata dan Pidana, KPK Mengaku Harus Benar-benar Kaji Perkara Eddy Hiariej

Nasional
Jokowi Resmikan Modeling Budi Daya Ikan Nila Salin di Karawang

Jokowi Resmikan Modeling Budi Daya Ikan Nila Salin di Karawang

Nasional
Jokowi Naik Heli ke Karawang, Resmikan Tambak Ikan Nila dan Cek Harga Pangan

Jokowi Naik Heli ke Karawang, Resmikan Tambak Ikan Nila dan Cek Harga Pangan

Nasional
Sidang SYL, KPK Hadirkan Direktur Pembenihan Perkebunan Jadi Saksi

Sidang SYL, KPK Hadirkan Direktur Pembenihan Perkebunan Jadi Saksi

Nasional
Proyek Jet Tempur KF-21 Boramae dengan Korsel yang Belum Capai Titik Temu…

Proyek Jet Tempur KF-21 Boramae dengan Korsel yang Belum Capai Titik Temu…

Nasional
Indonesia Kecam Serangan Israel ke Rafah, Minta PBB Bertindak

Indonesia Kecam Serangan Israel ke Rafah, Minta PBB Bertindak

Nasional
Ganjar dan Anies Pilih Oposisi, Akankah PDI-P Menyusul?

Ganjar dan Anies Pilih Oposisi, Akankah PDI-P Menyusul?

Nasional
Kata Gibran soal Urgensi Adanya Kementerian Khusus Program Makan Siang Gratis

Kata Gibran soal Urgensi Adanya Kementerian Khusus Program Makan Siang Gratis

Nasional
Riwayat Gus Muhdlor: Hilang Saat OTT, Beralih Dukung Prabowo, Akhirnya Tetap Ditahan KPK

Riwayat Gus Muhdlor: Hilang Saat OTT, Beralih Dukung Prabowo, Akhirnya Tetap Ditahan KPK

Nasional
Cek Hotel dan Bus Jemaah Haji, Menag: Semua Baik

Cek Hotel dan Bus Jemaah Haji, Menag: Semua Baik

Nasional
Menerka Peluang Anies dan Ahok Berduet pada Pilkada DKI Jakarta

Menerka Peluang Anies dan Ahok Berduet pada Pilkada DKI Jakarta

Nasional
Gibran Sebut Ada Pembahasan soal Kementerian Khusus Program Makan Siang Gratis, tapi Belum Final

Gibran Sebut Ada Pembahasan soal Kementerian Khusus Program Makan Siang Gratis, tapi Belum Final

Nasional
Pengamat: Jangankan 41, Jadi 100 Kementerian Pun Tak Masalah asal Sesuai Kebutuhan

Pengamat: Jangankan 41, Jadi 100 Kementerian Pun Tak Masalah asal Sesuai Kebutuhan

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke