Salin Artikel

Tanggal 11 Juni Memperingati Hari Apa?

KOMPAS.com - Tanggal 11 Juni 2022 jatuh pada hari Sabtu. Tanggal 11 Juni diperingati sebagai hari bom benang internasional.

Selain itu, tanggal 11 Juni juga diperingati sebagai hari lain. Berikut peringatan dan perayaan yang jatuh pada tanggal 11 Juni 2022:

Hari Bom Benang Internasional

Hari bom benang ditandai dengan masyarakat merajut benang secara gerilya.

Tujuan dari merajut benang secara gerilya adalah mencoba merajut yang sebelumnya hanya dilakukan untuk membuat topi dan pakaian, kini menjadi sesuatu yang menambah makna dan warna di lokasi perkotaan.

Pada mulanya, hari bom benang internasional dimulai sebagai gerakan sederhana di sebuah butik menjahit sebagai bagian dari gaya dan kepribadian mereka. Mereka merajut untuk pegangan pintu.

Dari situlah, kebiasaan ini kemudian menjamur dan diikuti oleh banyak orang untuk menyelimuti barang atau benda yang kurang diperhatikan agar tampak lebih menarik.

Salah satu cara merayakan hari bom benang internasional adalah dengan merajut dan menyelimuti benda-benda di sekitar seperti pohon, sepeda, pintu dengan hasil rajutan warna-warni tersebut.

Hari Pemaridan Guru

Pemaridan guru adalah salah satu hari suci umat Hindu di Bali. Pemaridan berasal dari kata Marid yang artinya ngelungsur atau memohon dan Guru yang merujuk pada Ida Sang Hyang Widhi Wasa.

Makna hari pemaridan guru adalah hari untuk ngelungsur waranugraha dari Ida Sang Hyang Widhi Wasa dalam manifestasinya sebagai Sang Hyang Siwa Guru. Pemaridan guru dirayakan pada Sabtu pon wuku galungan.

Hari pemaridan guru diperingati dengan upacara yadnya yang bermakna umat menikmati waranugraha Dewata sebagai rangkaian hari raya galungan. Umat dianjurkan untuk dapat menghaturkan canang mereka dan matirta gocara.

Pada hari pemaridan guru dilambangkan dewata kembali ke surga dan meninggalkan anugerah berupa kadirghayusaan yaitu hidup sehat panjang umur.

Referensi

  • Rahmawati, Nina. 2020. Hari-hari Penting Internasional. Yogyakarta: Laksana

https://nasional.kompas.com/read/2022/06/09/02150061/tanggal-11-juni-memperingati-hari-apa-

Terkini Lainnya

Mendagri Minta Pj Kepala Daerah Mundur jika Ikut Pilkada atau Diberhentikan

Mendagri Minta Pj Kepala Daerah Mundur jika Ikut Pilkada atau Diberhentikan

Nasional
Imigrasi Berupaya Pulihkan Layanan Pakai 'Back Up' PDN Kominfo di Batam

Imigrasi Berupaya Pulihkan Layanan Pakai "Back Up" PDN Kominfo di Batam

Nasional
Ada Erick Thohir pada Pertemuan Prabowo dan Ketum Parpol KIM, Begini Penjelasan Airlangga

Ada Erick Thohir pada Pertemuan Prabowo dan Ketum Parpol KIM, Begini Penjelasan Airlangga

Nasional
Psikolog Forensik: Laporan Visum Sebut Vina dan Eky Mati Tak Wajar, Tak Disebut Korban Pembunuhan

Psikolog Forensik: Laporan Visum Sebut Vina dan Eky Mati Tak Wajar, Tak Disebut Korban Pembunuhan

Nasional
Bamsoet Janji Bakal Hadir pada Sidang Lanjutan MKD soal Isu Amendemen

Bamsoet Janji Bakal Hadir pada Sidang Lanjutan MKD soal Isu Amendemen

Nasional
Calon Penumpang Pesawat Diminta Datang 3 Jam Lebih Awal ke Bandara Imbas Sistem Imigrasi Alami Gangguan

Calon Penumpang Pesawat Diminta Datang 3 Jam Lebih Awal ke Bandara Imbas Sistem Imigrasi Alami Gangguan

Nasional
KY Sebut Tak Terdampak Ganguan PDN

KY Sebut Tak Terdampak Ganguan PDN

Nasional
Prabowo Kumpulkan Ketum Parpol KIM Plus Erick Thohir di Kemenhan, Bahas Apa?

Prabowo Kumpulkan Ketum Parpol KIM Plus Erick Thohir di Kemenhan, Bahas Apa?

Nasional
Polri Hormati Langkah Pihak Pegi Setiawan Ajukan Praperadilan

Polri Hormati Langkah Pihak Pegi Setiawan Ajukan Praperadilan

Nasional
Prabowo Mangkir Panggilan PTUN soal Gugatan Bintang 4, Pilih Hadiri Penyematan Bintang Bhayangkara Utama Polri

Prabowo Mangkir Panggilan PTUN soal Gugatan Bintang 4, Pilih Hadiri Penyematan Bintang Bhayangkara Utama Polri

Nasional
Respons Gerindra dan PAN Saat Golkar Sebut Elektabilitas Ridwan Kamil di Jakarta Menurun

Respons Gerindra dan PAN Saat Golkar Sebut Elektabilitas Ridwan Kamil di Jakarta Menurun

Nasional
Gerindra Tak Paksakan Ridwan Kamil Maju di Pilkada Jakarta

Gerindra Tak Paksakan Ridwan Kamil Maju di Pilkada Jakarta

Nasional
Rangkaian Puncak Haji Berakhir, 295 Jemaah Dibadalkan

Rangkaian Puncak Haji Berakhir, 295 Jemaah Dibadalkan

Nasional
Gerindra: Memang Anies Sudah 'Fix' Maju di Jakarta? Enggak Juga

Gerindra: Memang Anies Sudah "Fix" Maju di Jakarta? Enggak Juga

Nasional
Alasan Polri Beri Tanda Kehormatan Bintang Bhayangkara Utama ke Prabowo: Berjasa Besar

Alasan Polri Beri Tanda Kehormatan Bintang Bhayangkara Utama ke Prabowo: Berjasa Besar

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke