Salin Artikel

Sabtu Malam Tiba di Jambi, Apa Saja Agenda Jokowi Hari Ini?

Tiba dengan pesawat kepresidenan Indonesia-1, Presiden beserta Ibu Negara diketahui baru saja melakukan kunjungan kerja dari Provinsi Riau.

Jokowi tampak mengenakan kemeja putih lengan panjang dan  celana jins. Sementara, Ibu Negara mengenakan baju merah tua dengan bawahan kain batik cokelat.

Saat Jokowi dan rombongan tiba, Jambi tengah diguyur hujan. Turun dari pesawat, Presiden memayungi Ibu Negara.

Usai bersalaman dengan Plt Gubernur Jambi Fachrori Umar, Pangdam II Sriwijaya Mayjen TNI Irwan, dan Kepala Polda Jambi Irjen (Pol) Muchlis As, keduanya berjalan menuju ruangan VVIP.

"Assalamualaikum," sapa Jokowi kepada pejabat dan staf yang menyambutnya di ruangan.

Setelah itu, Presiden serta Ibu Negara langsung menuju tempat  menginap.

Meskipun  hujan mengguyur, masyarakat tetap antusias dalam menyambut Presiden. Berdiri di pelataran bangunan, masyarakat merekam iring-iringan Presiden dengan ponselnya sambil melambaikan tangan.

Pada hari Minggu (16/12/2018), Jokowi akan menghadiri sejumlah agenda antara lain, memberikan pengarahan bagi TNI di wilayah Kodam II Sriwijaya, pembagian sertifikat lahan hingga memberikan pengarahan kepada tim kampanye daerah Jambi.

https://nasional.kompas.com/read/2018/12/16/07122971/sabtu-malam-tiba-di-jambi-apa-saja-agenda-jokowi-hari-ini

Terkini Lainnya

Jokowi yang Dianggap Tembok Besar Penghalang PDI-P dan Gerindra

Jokowi yang Dianggap Tembok Besar Penghalang PDI-P dan Gerindra

Nasional
Sebut Jokowi Kader 'Mbalelo', Politikus PDI-P: Biasanya Dikucilkan

Sebut Jokowi Kader "Mbalelo", Politikus PDI-P: Biasanya Dikucilkan

Nasional
[POPULER NASIONAL] PDI-P Harap Putusan PTUN Buat Prabowo-Gibran Tak Bisa Dilantik | Menteri 'Triumvirat' Prabowo Diprediksi Bukan dari Parpol

[POPULER NASIONAL] PDI-P Harap Putusan PTUN Buat Prabowo-Gibran Tak Bisa Dilantik | Menteri "Triumvirat" Prabowo Diprediksi Bukan dari Parpol

Nasional
Tanggal 5 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 5 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Sempat Berkelakar Hanif Dhakiri Jadi Menteri, Muhaimin Bilang Belum Ada Pembicaraan dengan Prabowo

Sempat Berkelakar Hanif Dhakiri Jadi Menteri, Muhaimin Bilang Belum Ada Pembicaraan dengan Prabowo

Nasional
PKS Janji Fokus jika Gabung ke Prabowo atau Jadi Oposisi

PKS Janji Fokus jika Gabung ke Prabowo atau Jadi Oposisi

Nasional
Gerindra Ungkap Ajakan Prabowo Buat Membangun Bangsa, Bukan Ramai-ramai Masuk Pemerintahan

Gerindra Ungkap Ajakan Prabowo Buat Membangun Bangsa, Bukan Ramai-ramai Masuk Pemerintahan

Nasional
PKB Terima Pendaftaran Bakal Calon Kepala Daerah Kalimantan, Salah Satunya Isran Noor

PKB Terima Pendaftaran Bakal Calon Kepala Daerah Kalimantan, Salah Satunya Isran Noor

Nasional
ICW Sebut Alasan Nurul Ghufron Absen di Sidang Etik Dewas KPK Tak Bisa Diterima

ICW Sebut Alasan Nurul Ghufron Absen di Sidang Etik Dewas KPK Tak Bisa Diterima

Nasional
Nasdem Kaji Duet Anies-Sahroni di Pilkada Jakarta

Nasdem Kaji Duet Anies-Sahroni di Pilkada Jakarta

Nasional
PDI-P Tuding KPU Gelembungkan Perolehan Suara PAN di Dapil Kalsel II

PDI-P Tuding KPU Gelembungkan Perolehan Suara PAN di Dapil Kalsel II

Nasional
Demokrat Tak Ingin Ada 'Musuh dalam Selimut' di Periode Prabowo-Gibran

Demokrat Tak Ingin Ada "Musuh dalam Selimut" di Periode Prabowo-Gibran

Nasional
Maju di Pilkada Jakarta atau Jabar, Ridwan Kamil: 1-2 Bulan Lagi Kepastiannya

Maju di Pilkada Jakarta atau Jabar, Ridwan Kamil: 1-2 Bulan Lagi Kepastiannya

Nasional
Demokrat Harap Tak Semua Parpol Merapat ke Prabowo Supaya Ada Oposisi

Demokrat Harap Tak Semua Parpol Merapat ke Prabowo Supaya Ada Oposisi

Nasional
Bingung dengan Objek Gugatan PDI-P di PTUN, KPU Belum Tahu Mau Jawab Apa

Bingung dengan Objek Gugatan PDI-P di PTUN, KPU Belum Tahu Mau Jawab Apa

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke