Salin Artikel

Mendagri Optimistis TNI-Polri Mampu Amankan Pemilu 2019

Ia mengapresiasi kedua lembaga tersebut karena telah mengamankan Pilkada 2018 dengan makskmal.

"Atas nama pemerintah kami mengucapkan apresiasi dan terima kasih walaupun itu tugas utama kepolisian dengan bersinergi dengan TNI mampu mengamankan Pilkada Serentak 2018," kata Tjahjo usai menghadiri Rapat Koordinasi Nasional Pengamanan Pemilu 2019 di Perguruan Tinggi Ilmu Kepolisian, Jakarta, Kamis (13/9/2018).

Melalui koordinasi kali ini, Tjahjo menekankan salah satu kunci kesuksesan Pemilu 2019 berada di tangan Polri-TNI. Sebab, kedua lembaga itu berperan strategis dalam menjaga stabilitas keamanan di daerah-daerah.

"Mulai dari Kapolri sampai Kapolsek mulai dari Panglima TNI sampai Danramil dengan tiga matra yang ada untuk menjaga stabilitas daerah," kata Tjahjo.

Selain itu, Polri-TNI juga mampu mendukung pelaksanaan Pemilu 2019, seperti mendukung pengamanan dan pengiriman logistik ke wilayah-wilayah yang sulit dijangkau.

Di sisi lain, ia berharap dukungan Polri-TNI bisa memaksimalkan partisipasi politik masyarakat. Selain itu, Polri-TNI juga diharapkan mampu menekan ujaran kebencian berunsur suku, agama, ras dan antargolongan (SARA), hoaks dan fitnah di Pemilu 2019.

"Mari kita hindari kampanye yang berujar kebencian, bersifat SARA dan fitnah," ujarnya.

https://nasional.kompas.com/read/2018/09/13/14202201/mendagri-optimistis-tni-polri-mampu-amankan-pemilu-2019

Terkini Lainnya

Polisi Arab Saudi Tangkap 37 WNI Pakai Visa Ziarah untuk Berhaji di Madinah

Polisi Arab Saudi Tangkap 37 WNI Pakai Visa Ziarah untuk Berhaji di Madinah

Nasional
Temani Jokowi Peringati Hari Pancasila, AHY: Jangan Hanya Peringati, tapi Dijiwai

Temani Jokowi Peringati Hari Pancasila, AHY: Jangan Hanya Peringati, tapi Dijiwai

Nasional
Tak Persoalkan Anies dan Sudirman Said Ingin Maju Pilkada Jakarta, Refly Harun: Kompetisinya Sehat

Tak Persoalkan Anies dan Sudirman Said Ingin Maju Pilkada Jakarta, Refly Harun: Kompetisinya Sehat

Nasional
Peringati Hari Lahir Pancasila, AHY: Pancasila Harus Diterapkan dalam Kehidupan Bernegara

Peringati Hari Lahir Pancasila, AHY: Pancasila Harus Diterapkan dalam Kehidupan Bernegara

Nasional
Prabowo Sebut Diperintah Jokowi untuk Bantu Evakuasi Warga Gaza

Prabowo Sebut Diperintah Jokowi untuk Bantu Evakuasi Warga Gaza

Nasional
Simpul Relawan Dorong Anies Baswedan Maju Pilkada Jakarta 2024

Simpul Relawan Dorong Anies Baswedan Maju Pilkada Jakarta 2024

Nasional
Pemerintah Klaim Dewan Media Sosial Bisa Jadi Forum Literasi Digital

Pemerintah Klaim Dewan Media Sosial Bisa Jadi Forum Literasi Digital

Nasional
Prabowo Kembali Serukan Gencatan Senjata untuk Selesaikan Konflik di Gaza

Prabowo Kembali Serukan Gencatan Senjata untuk Selesaikan Konflik di Gaza

Nasional
Kloter Terakhir Jemaah Haji Indonesia di Madinah Berangkat ke Mekkah

Kloter Terakhir Jemaah Haji Indonesia di Madinah Berangkat ke Mekkah

Nasional
PKB Beri Rekomendasi Willem Wandik Maju Pilkada Papua Tengah

PKB Beri Rekomendasi Willem Wandik Maju Pilkada Papua Tengah

Nasional
Mengenal Tim Gugus Tugas Sinkronisasi Prabowo-Gibran, Diisi Petinggi Gerindra

Mengenal Tim Gugus Tugas Sinkronisasi Prabowo-Gibran, Diisi Petinggi Gerindra

Nasional
Sebut Serangan ke Rafah Tragis, Prabowo Serukan Investigasi

Sebut Serangan ke Rafah Tragis, Prabowo Serukan Investigasi

Nasional
Refly Harun Sebut Putusan MA Sontoloyo, Tak Sesuai UU

Refly Harun Sebut Putusan MA Sontoloyo, Tak Sesuai UU

Nasional
Mendag Apresiasi Gerak Cepat Pertamina Patra Niaga Awasi Pengisian LPGĀ 

Mendag Apresiasi Gerak Cepat Pertamina Patra Niaga Awasi Pengisian LPGĀ 

Nasional
Menaker: Pancasila Jadi Bintang Penuntun Indonesia di Era Globalisasi

Menaker: Pancasila Jadi Bintang Penuntun Indonesia di Era Globalisasi

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke