Salin Artikel

Golkar Akan Kawal Pemerintahan Khofifah-Emil di Jawa Timur

Airlangga ingin pemerintahan Khofifah-Emil berjalan dengan baik dan sukses.

"Tadi kami bahas tentunya ke depan Golkar berkomitmen untuk menjaga agar Ibu Khofifah sukses memimpin masyarakat di tingkat provinsi," kata Airlangga usai melakukan pertemuan selama satu jam bersama Khofifah-Emil di DPP Golkar, Jakarta, Kamis (12/7/2018).

Ia juga menyampaikan apresiasinya kepada seluruh pihak yang telah bekerja sama untuk membawa Khofifah-Emil pada kemenangannya di Pilkada Jawa Timur.

Sementara itu, Khofifah mengapresiasi dukungan yang telah diberikan Golkar terhadap dirinya dan Emil dalam memenangkan kontestasi politik di Jawa Timur.

Ia juga mengapresiasi upaya Airlangga yang terjun langsung memberikan dukungan dan orasi untuk memenangkan dirinya dan Emil.

"Selama perjalanan kampanye, dua kali mendapatkan kampanye terbuka dari KPU provinsi, Pak Ketum hadir dan memberikan support dan orasi termasuk pada kampanye terakhir. Dan kami dapat support saksi dan seterusnya," ujar dia.

Khofifah juga berharap kader Golkar baik di tingkat provinsi, kabupaten dan kota hingga pusat bisa mendukung pemerintahannya di Jawa Timur.

"Karena pemerintahan provinsi adalah kepanjangan dari pemerintah pusat, maka mediasi di antara seluruh program kabupaten, kota dan pemerintah pusat harus dilakukan oleh gubernur dan wakil gubernur," ujar dia.

"Ini akan menjadi bagian dari penguatan pengawalan dari Golkar pada maksimalisasi kinerja pemerintahan di Jatim yang akan datang," lanjut dia.

Seperti diketahui, Khofifah-Emil Dardak unggul di Pilkada Jawa Timur. Pasangan ini meraup 53,55 persen suara, mengalahkan pasangan calon Saifullah Yusuf-Puti Guntur Soekarno (46,45 persen).

https://nasional.kompas.com/read/2018/07/12/18151001/golkar-akan-kawal-pemerintahan-khofifah-emil-di-jawa-timur

Terkini Lainnya

Soal Duet Budi Djiwandono-Kaesang, Gerindra Tunggu Keputusan Prabowo

Soal Duet Budi Djiwandono-Kaesang, Gerindra Tunggu Keputusan Prabowo

Nasional
Pemerintah Diingatkan, Jangan Sampai Tapera Dikorupsi seperti Asabri dan Jiwasraya

Pemerintah Diingatkan, Jangan Sampai Tapera Dikorupsi seperti Asabri dan Jiwasraya

Nasional
Komposisi Pansel Capim KPK dari Masa ke Masa

Komposisi Pansel Capim KPK dari Masa ke Masa

Nasional
Kemenlu: Tidak Perlu Spekulasi Keanggotaan OECD Indonesia Akan Diveto Israel

Kemenlu: Tidak Perlu Spekulasi Keanggotaan OECD Indonesia Akan Diveto Israel

Nasional
Jadi Ketua Pansel Capim KPK, Muhammad Yusuf Ateh Miliki Harta Kekayaan Rp 24 Miliar

Jadi Ketua Pansel Capim KPK, Muhammad Yusuf Ateh Miliki Harta Kekayaan Rp 24 Miliar

Nasional
MA Ubah Aturan Batas Usia Calon Kepala Daerah, Golkar: Tak Ada Kaitan dengan Mas Kaesang

MA Ubah Aturan Batas Usia Calon Kepala Daerah, Golkar: Tak Ada Kaitan dengan Mas Kaesang

Nasional
Putusan Kilat MA Ubah Syarat Usia Calon Kepala Daerah Dinilai Tak Transparan

Putusan Kilat MA Ubah Syarat Usia Calon Kepala Daerah Dinilai Tak Transparan

Nasional
Pemerintah Disarankan Buat Iuran Tapera Opsional, Bukan Kewajiban

Pemerintah Disarankan Buat Iuran Tapera Opsional, Bukan Kewajiban

Nasional
MA Ubah Aturan Batas Usia Calon Gubernur, PDI-P: Demi Loloskan Putra Penguasa Maju, Pengkhianatan Tertinggi

MA Ubah Aturan Batas Usia Calon Gubernur, PDI-P: Demi Loloskan Putra Penguasa Maju, Pengkhianatan Tertinggi

Nasional
Kemenaker Tekankan Pentingnya Implementasi K3 di Tempat Kerja

Kemenaker Tekankan Pentingnya Implementasi K3 di Tempat Kerja

Nasional
Istana Enggan Ungkap Alasan Pilih 9 Anggota Pansel Capim KPK

Istana Enggan Ungkap Alasan Pilih 9 Anggota Pansel Capim KPK

Nasional
Menko Polhukam Perintahkan TNI-Polri Siapkan Alutsista Bantu Distribusi Logistik Pilkada di Papua

Menko Polhukam Perintahkan TNI-Polri Siapkan Alutsista Bantu Distribusi Logistik Pilkada di Papua

Nasional
Belajar dari Kasus Firli, Pansel Diminta Berani Coret Capim KPK Problematik

Belajar dari Kasus Firli, Pansel Diminta Berani Coret Capim KPK Problematik

Nasional
Brimob Konvoi di Kejagung, Polri Sebut Itu Patroli Rutin

Brimob Konvoi di Kejagung, Polri Sebut Itu Patroli Rutin

Nasional
Pakar: Tahapan Pilkada Sudah Dimulai, Putusan MA soal Usia Calon Kepala Daerah Tak Berlaku 2024

Pakar: Tahapan Pilkada Sudah Dimulai, Putusan MA soal Usia Calon Kepala Daerah Tak Berlaku 2024

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke