Salin Artikel

Nasdem Berharap Emil Dardak Mampu Dongkrak Elektabilitas Khofifah

Hal itu disampaikan Johnny menanggapi dipilihnya Emil Dardak oleh Khofifah sebagai calon wakil gubernur Jawa Timur pada Pilkada Jawa Timur 2018.

"Harapannya, pilihan terhadap cawagubnya (calon wakil gubernur) dapat memberi dorongan elektoral yang signifikan untuk memenangkan," ujar Johnny saat dihubungi, Kamis (23/11/2017).

Johnny pun menilai Emil sebagai kepala daerah muda merupakan sosok yang tepat untuk mendampingi Khofifah pada Pilkada Jawa Timur.

"Nah ini terserah Ibu Khofifah. Disusun dulu dong jadwalnya. Kan ini partai-partai belum semuanya menyelesaikan internalnya. Kan masih ada kombinasi-kombinasi surat dukungan (dengan cawagub lain)," kata dia.

Khofifah memilih Emil Dardak berdasarkan rekomendasi yang dikeluarkan Tim 9, tim pemenangannya pada Pilkada Jatim 2018. Tim 9 sendiri beranggotakan sejumlah kiai Nahdlatul Ulama.

Sejauh ini baru dua partai yang secara resmi menyatakan akan mendukung pasangan Khofifah-Emil Dardak, yaitu Partai Demokrat dan Partai Golkar.

Setidaknya ada tiga partai lain yang belum menyatakan secara resmi, meski sudah menyebut akan mendukung Khofifah. Tiga partai itu adalah Partai Nasdem, PPP, dan Partai Hanura.

https://nasional.kompas.com/read/2017/11/23/11383121/nasdem-berharap-emil-dardak-mampu-dongkrak-elektabilitas-khofifah

Terkini Lainnya

Kompolnas Duga Ada Pelanggaran Penugasan Brigadir RAT untuk Kawal Pengusaha

Kompolnas Duga Ada Pelanggaran Penugasan Brigadir RAT untuk Kawal Pengusaha

Nasional
Surya Paloh Pamer Nasdem Bisa Dukung Anies, tapi Tetap Berada di Pemerintahan Jokowi

Surya Paloh Pamer Nasdem Bisa Dukung Anies, tapi Tetap Berada di Pemerintahan Jokowi

Nasional
Sempat Ditunda, Sidang Praperadilan Pimpinan Ponpes Al Zaytun Panji Gumilang Digelar Lagi Hari Ini

Sempat Ditunda, Sidang Praperadilan Pimpinan Ponpes Al Zaytun Panji Gumilang Digelar Lagi Hari Ini

Nasional
Hardiknas 2024, Puan Maharani Soroti Ketimpangan Pendidikan hingga Kesejahteraan Guru

Hardiknas 2024, Puan Maharani Soroti Ketimpangan Pendidikan hingga Kesejahteraan Guru

Nasional
Rakornis, Puspom dan Propam Duduk Bersama Cegah Konflik TNI-Polri Terulang

Rakornis, Puspom dan Propam Duduk Bersama Cegah Konflik TNI-Polri Terulang

Nasional
Hardiknas 2024, Pertamina Goes To Campus 2024 Hadir di 15 Kampus Terkemuka

Hardiknas 2024, Pertamina Goes To Campus 2024 Hadir di 15 Kampus Terkemuka

Nasional
Atasan Tak Tahu Brigadir RAT Kawal Pengusaha di Jakarta, Kompolnas: Pimpinannya Harus Diperiksa

Atasan Tak Tahu Brigadir RAT Kawal Pengusaha di Jakarta, Kompolnas: Pimpinannya Harus Diperiksa

Nasional
Harap PTUN Kabulkan Gugatan, PDI-P: MPR Bisa Tidak Lantik Prabowo-Gibran

Harap PTUN Kabulkan Gugatan, PDI-P: MPR Bisa Tidak Lantik Prabowo-Gibran

Nasional
Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron Absen Sidang Etik Perdana

Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron Absen Sidang Etik Perdana

Nasional
Terbukti Selingkuh, Hakim Pengadilan Agama di Asahan Diberhentikan

Terbukti Selingkuh, Hakim Pengadilan Agama di Asahan Diberhentikan

Nasional
Dukung Program Prabowo-Gibran, Partai Buruh Minta Perppu Cipta Kerja Diterbitkan

Dukung Program Prabowo-Gibran, Partai Buruh Minta Perppu Cipta Kerja Diterbitkan

Nasional
Sidang Gugatan PDI-P Kontra KPU di PTUN Digelar Tertutup

Sidang Gugatan PDI-P Kontra KPU di PTUN Digelar Tertutup

Nasional
Hakim MK Berang KPU Tak Hadiri Sidang Sengketa Pileg, Tuding Tak Pernah Serius sejak Pilpres

Hakim MK Berang KPU Tak Hadiri Sidang Sengketa Pileg, Tuding Tak Pernah Serius sejak Pilpres

Nasional
PTUN Gelar Sidang Perdana PDI-P Kontra KPU Hari Ini

PTUN Gelar Sidang Perdana PDI-P Kontra KPU Hari Ini

Nasional
Profil Andi Gani, Tokoh Buruh yang Dekat dengan Jokowi Kini Jadi Staf Khusus Kapolri

Profil Andi Gani, Tokoh Buruh yang Dekat dengan Jokowi Kini Jadi Staf Khusus Kapolri

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke