Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sapi Sumbangan Ahok dan Ancaman Amien Rais, Ini Berita Kemarin yang Patut Anda Simak

Kompas.com - 13/09/2016, 05:44 WIB

PALMERAH, KOMPAS.com – Sebagian besar berita yang terjadi hari Senin (12/9/2016) adalah kabar soal perayaan Idul Adha. Meski begitu, di sela-sela perayaan, banyak pula peristiwa yang kemudian terkait politik.

Sebut saja soal sumbangan sapi kurban dari Ahok untuk warga Luar Batang yang ditolak pengurus masjid. Lalu ancaman Amien Rais jika PAN mendukung Ahok yang dilontarkan seusai shalat Idul Adha.

Ada juga berita mengenai komentar Sandiaga Uno berkaitan dengan pihak-pihak yang mungkin urung mendukungnya karena rencana duet dirinya dengan kader PKS.

Tema lain yang juga hangat adalah soal kuota haji Indonesia yang kemungkinan bertambah setelah Presiden Jokowi meminta pengalihan kuota dari Filipina kepada Presiden Duterte.

Hal lainnya, menyangkut kesehatan kandidat presiden AS dari Partai Demokrat, Hillary Clinton, yang dinilai penting, sehingga ada bisik-bisik bahwa Partai Demokrat harus mempersiapkan penggantinya.

1. Warga Tolak Sumbangan Ahok

Dokumentasi. Mansur Amin Warga Luar Batang mengembalikan sumbangan dua ekor sapi yang dikirim Gubernur Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok
Pengurus Masjid Luar Batang di Jakarta Utara menolak sapi yang disumbangkan Gubernur Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok.

Sekretaris Masjid Luar Batang, Mansur Amin, mengatakan, penolakan itu dilakukan setelah pengurus masjid bersama sejumlah tokoh Luar Batang mendiskusikan sumbangan itu.

Pengurus masjid dan warga, kata Mansur, menolak sumbangan itu karena menganggap kebijakan yang dilakukan Ahok telah menyakiti hati masyarakat Jakarta, terutama warga Luar Batang.

Dua ekor sapi yang disumbangkan Ahok dikirim pada Minggu (11/9/2016), dan dikirim oleh seorang penjual sapi dengan menggunakan mobil pengangkut.

"Hari itu kami langsung mengirim kembali sapinya. Kemarin sore langsung kami kembalikan sapinya," ujar Mansur saat dihubungi wartawan, Senin (12/9/2016).

Selengkapnya bisa dibaca di sini. Mengenai tanda tangan yang dibubuhkan dalam tanda terima, pengurus mesjid memberi penjelasan seperti ditulis di sini.

2. Hillary Sakit?

AP Hillary Clinton memasuki mobilnya setelah lebih awal meninggalkan acara peringatan 11 September (Nine Eleven), New York, AS, yakni peringatan serangan teror oleh Al Qaeda 15 tahun lalu yang menewaskan hampir 3.000 orang.
Meski sudah pulih, kondisi kesehatan kandidat presiden AS dari Partai Demokrat, Hillary Clinton, menjadi pertimbangan serius bagi kelanjutan pencalonannya.

Para petinggi Demokrat, seperti dirilis Daily Express, Senin (12/9/2016), bakal melakukan pertemuan untuk mempertimbangkan pengganti Hillary setelah kondisinya memburuk, Minggu (11/9/2016).

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tanggal 24 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 24 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Anies Pertimbangkan Maju Pilkada DKI, PKS: Kita Lagi Cari yang Fokus Urus Jakarta

Anies Pertimbangkan Maju Pilkada DKI, PKS: Kita Lagi Cari yang Fokus Urus Jakarta

Nasional
Momen Menarik di WWF Ke-10 di Bali: Jokowi Sambut Puan, Prabowo Dikenalkan sebagai Presiden Terpilih

Momen Menarik di WWF Ke-10 di Bali: Jokowi Sambut Puan, Prabowo Dikenalkan sebagai Presiden Terpilih

Nasional
Perkenalkan Istilah ‘Geo-cybernetics’, Lemhannas: AI Bikin Tantangan Makin Kompleks

Perkenalkan Istilah ‘Geo-cybernetics’, Lemhannas: AI Bikin Tantangan Makin Kompleks

Nasional
Megawati Disebut Lebih Berpeluang Bertemu Prabowo, Pengamat: Jokowi Akan Jadi Masa Lalu

Megawati Disebut Lebih Berpeluang Bertemu Prabowo, Pengamat: Jokowi Akan Jadi Masa Lalu

Nasional
Laporkan Dewas ke Bareskrim, Wakil Ketua KPK Bantah Dirinya Problematik

Laporkan Dewas ke Bareskrim, Wakil Ketua KPK Bantah Dirinya Problematik

Nasional
Kolaborasi Pertamina–Mandalika Racing Series Dukung Pembalap Muda Bersaing di Kancah Internasional

Kolaborasi Pertamina–Mandalika Racing Series Dukung Pembalap Muda Bersaing di Kancah Internasional

Nasional
Harkitnas, Fahira Idris Tekankan Pentingnya Penguasaan Iptek untuk Capai Visi Indonesia Emas 2045

Harkitnas, Fahira Idris Tekankan Pentingnya Penguasaan Iptek untuk Capai Visi Indonesia Emas 2045

Nasional
Sempat Sebut Lettu Eko Meninggal karena Malaria, Dankormar: Untuk Jaga Marwah Keluarga

Sempat Sebut Lettu Eko Meninggal karena Malaria, Dankormar: Untuk Jaga Marwah Keluarga

Nasional
Yasonna Berharap Program PPHAM Dilanjutkan oleh Pemerintahan Prabowo-Gibran

Yasonna Berharap Program PPHAM Dilanjutkan oleh Pemerintahan Prabowo-Gibran

Nasional
Di WWF 2024, Jokowi Ajak Semua Pihak Wujudkan Tata Kelola Air yang Inklusif dan Berkelanjutan

Di WWF 2024, Jokowi Ajak Semua Pihak Wujudkan Tata Kelola Air yang Inklusif dan Berkelanjutan

Nasional
KSP Sebut Bakal Pertimbangkan Nama-nama Pansel KPK Rekomendasi ICW

KSP Sebut Bakal Pertimbangkan Nama-nama Pansel KPK Rekomendasi ICW

Nasional
Kementan Rutin Kirim Durian Musang King, SYL: Keluarga Saya Tak Suka, Demi Allah

Kementan Rutin Kirim Durian Musang King, SYL: Keluarga Saya Tak Suka, Demi Allah

Nasional
Jokowi-Puan Bertemu di WWF 2024, Pengamat: Tidak Akan Buat Megawati Oleng

Jokowi-Puan Bertemu di WWF 2024, Pengamat: Tidak Akan Buat Megawati Oleng

Nasional
56.750 Jemaah Haji Tiba di Madinah, 6 Orang Dikabarkan Wafat

56.750 Jemaah Haji Tiba di Madinah, 6 Orang Dikabarkan Wafat

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com