Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
KILAS

Pengelolaan ASN Baik, Pemkab Jembrana Borong Penghargaan BKN Award 2023

Kompas.com - 25/09/2023, 15:00 WIB
F Azzahra,
A P Sari

Tim Redaksi

KOMPAS.com- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Jembrana meraih empat penghargaan dari Badan Kepegawaian Negara (BKN) pada acara BKN Award 2023. Penghargaan ini diberikan saat penilaian kinerja pengelolaan manajemen aparatur sipil negara (ASN) di Kabupaten Jembrana.

Adapun empat penghargaan yang diterima, yakni pertama Implementasi Norma Standar Prosedur dan Kriteria (NSPK) Manajemen ASN Terbaik. Kedua, terbaik pertama kategori Perencanaan Kebutuhan dan Mutasi Kepegawaian Pemkab Wilayah Tengah Tipe Kecil.

Ketiga, terbaik keempat Implementasi Penerapan Manajemen Kinerja serta keempat Komitmen Pelayanan Kepegawaian.

Penghargaan tersebut diserahkan oleh Pelaksana Tugas (Plt) Kepala BKN Republik Indonesia (RI) Bima Haria Wibisana bersama Kepala Kantor Regional X BKN Denpasar Yudhantoro Bayu Wiratmoko kepada Bupati Jembrana I Nengah Tamba di Kantor Regional BKN X Denpasar, Senin (25/9/2023).

Baca juga: Dapat Dana CSR dari Bank Mandiri, Pemkab Jembrana Bangun Sentra Pengolahan Beras Terpadu

"Puji syukur hari ini kita meraih empat penghargaan BKN Award 2023. Harapannya agar kami dapat terus termotivasi dalam meningkatkan kinerja yang lebih baik," kata Tamba dalam siaran pers yang diterima Kompas.com, Senin (25/9/2023).

Dalam kesempatan itu, Tamba memberi apresiasi kepada kinerja dan dedikasi para ASN Jembrana yang sukses dalam pengelolaan ASN.

"Penghargaan ini memacu kami untuk terus meningkatkan kualitas pengelolaan ASN, khususnya dalam mendukung manajemen ASN melalui sistem merit," ucap Tamba.

Sementara itu, Plt Kepala BKN RI Bima mengatakan, penghargaan dalam BKN Award 2023 ditujukkan kepada instansi pemerintah pusat dan daerah yang berhasil mengelola ASN dengan baik.

Baca juga: Jembrana Raih Penghargaan Daerah Peduli Penanganan Stunting dan Layak Anak, Bupati Tamba: Sinergi Kami Semakin Kuat

"Penghargaan ini diberikan karena instansi tersebut layak dan diharapkan dapat menjadi role model bagi instansi yang lain," tutur Bima.

Ia pun berpesan agar instansi penerima tidak terlena dengan penghargaan tersebut dan terus meningkatkan kinerja dan capaiannya.

"Sukses untuk seluruh kabupaten dan kota yang telah mendapat award. Bagi instansi yang belum menerima award, terus semangat dalam meningkatkan kinerja dan pencapaian," tambah Bima.

Perlu diketahu, acara tersebut turut hadir Sekretaris Daerah (Sekda) I Made Budiasa, Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Siluh Ketut Natalis Semeradani, dan sejumlah pengelola kepegawaian di wilayah Kantor Regional BKN X Denpasar.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tanggal 4 Juni 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 4 Juni 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Tanggapi Pernyataan Maruf Amin, Hasto Kristiyanto: Kita Sudah Tahu Arahnya ke Mana

Tanggapi Pernyataan Maruf Amin, Hasto Kristiyanto: Kita Sudah Tahu Arahnya ke Mana

Nasional
Budi-Kaesang Diisukan Maju Pilkada Jakarta, Ridwan Kamil: Selalu Ada 'Plot Twist'

Budi-Kaesang Diisukan Maju Pilkada Jakarta, Ridwan Kamil: Selalu Ada "Plot Twist"

Nasional
Kasus Korupsi Timah, Kejagung Periksa Adik Sandra Dewi Jadi Saksi

Kasus Korupsi Timah, Kejagung Periksa Adik Sandra Dewi Jadi Saksi

Nasional
Di Ende, Megawati Kukuhkan Pengurus 'Jaket Bung Karno'

Di Ende, Megawati Kukuhkan Pengurus "Jaket Bung Karno"

Nasional
Ingin Usung Intan Fauzi di Pilkada Depok, Zulhas: Masa yang Itu Terus...

Ingin Usung Intan Fauzi di Pilkada Depok, Zulhas: Masa yang Itu Terus...

Nasional
Jokowi dan Megawati Peringati Harlah Pancasila di Tempat Berbeda, PDI-P: Komplementer Satu Sama Lain

Jokowi dan Megawati Peringati Harlah Pancasila di Tempat Berbeda, PDI-P: Komplementer Satu Sama Lain

Nasional
Serangan di Rafah Berlanjut, Fahira Idris: Kebiadaban Israel Musnahkan Palestina

Serangan di Rafah Berlanjut, Fahira Idris: Kebiadaban Israel Musnahkan Palestina

Nasional
Resmikan Layanan Elektronik di Pekanbaru, Menteri AHY Harap Pelayanan Sertifikat-el Lebih Cepat dan Aman

Resmikan Layanan Elektronik di Pekanbaru, Menteri AHY Harap Pelayanan Sertifikat-el Lebih Cepat dan Aman

Nasional
Moeldoko: Tapera Tak Akan Ditunda, Wong Belum Dijalankan

Moeldoko: Tapera Tak Akan Ditunda, Wong Belum Dijalankan

Nasional
Megawati Kenang Drama 'Dokter Setan' yang Diciptakan Bung Karno Saat Diasingkan di Ende

Megawati Kenang Drama "Dokter Setan" yang Diciptakan Bung Karno Saat Diasingkan di Ende

Nasional
Hari Jadi Ke-731, Surabaya Catatkan Rekor MURI Pembentukan Pos Bantuan Hukum Terbanyak Se-Indonesia

Hari Jadi Ke-731, Surabaya Catatkan Rekor MURI Pembentukan Pos Bantuan Hukum Terbanyak Se-Indonesia

BrandzView
Tinjau Fasilitas Pipa Gas Cisem, Dirtekling Migas ESDM Tekankan Aspek Keamanan di Migas

Tinjau Fasilitas Pipa Gas Cisem, Dirtekling Migas ESDM Tekankan Aspek Keamanan di Migas

Nasional
Jokowi Resmikan Sistem Pengelolaan Air di Riau Senilai Rp 902 Miliar

Jokowi Resmikan Sistem Pengelolaan Air di Riau Senilai Rp 902 Miliar

Nasional
Megawati Didampingi Ganjar dan Mahfud Kunjungi Rumah Pengasingan Bung Karno di Ende

Megawati Didampingi Ganjar dan Mahfud Kunjungi Rumah Pengasingan Bung Karno di Ende

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com