Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Alih Status Kepegawaian Guru Diharapkan Tak Pengaruhi Kualitas Pendidikan

Kompas.com - 12/01/2017, 15:17 WIB
Dani Prabowo

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com – Pelaksana tugas Ketua Umum Persatuan Guru Republik Indonesia, Unifah Rosyidi berharap, pengalihan status kepegawaian guru SMA/SMK dari kabupaten/kota ke provinsi, tidak berdampak terhadap kualitas pendidikan di daerah.

Pemerintah kabupaten/kota diharapkan tetap memiliki komitmen dan tanggung jawab yang sama untuk meningkatkan kualitas pendidikan.

“Boleh lah itu ditarik ke provinsi, tapi pemkab/kota jangan sampai komitmennya sudah tidak. Hendaknya, ikut bertanggung jawab,” kata Unifah, di Kantor Wapres, Jakarta, Kamis (12/1/2017).

Menurut dia, alih status kepegawaian guru tersebut bertujuan positif, yaitu untuk pemerataan guru.

Pasalnya, selama ini masih terlihat adanya ketimpangan kuantitas guru di berbagai daerah di Tanah Air.

Namun, ketika dilakukan proses alih status, justru timbul persoalan tarik menarik yang hingga kini belum rampung.

Salah satunya persoalan pengelolaan dan hak milik atas aset sekolah.

“Kadang-kadang pemkab/kota (merasa) sudah mengeluarkan aset, mendirikan, membina, dan sebagainya mereka sudah mengalokasikan dana sekian tahun merasa merasa ini adalah milik pemkab/pemkot,” kata Unifah.

Implikasi atas masih berlangsungnya tarik menarik ini yakni terhadap pembayaran hak guru SMA dan SMK.

Hingga kini, kata Unifah, masih ada guru yang belum menerima haknya, yang seharusnya sudah diterima sejak per tanggal 1.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tanggal 7 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 7 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Gunung Raung Erupsi, Ma'ruf Amin Imbau Warga Setempat Patuhi Petunjuk Tim Penyelamat

Gunung Raung Erupsi, Ma'ruf Amin Imbau Warga Setempat Patuhi Petunjuk Tim Penyelamat

Nasional
Cak Imin: Bansos Cepat Dirasakan Masyarakat, tapi Tak Memberdayakan

Cak Imin: Bansos Cepat Dirasakan Masyarakat, tapi Tak Memberdayakan

Nasional
Cak Imin: Percayalah, PKB kalau Berkuasa Tak Akan Lakukan Kriminalisasi...

Cak Imin: Percayalah, PKB kalau Berkuasa Tak Akan Lakukan Kriminalisasi...

Nasional
Gerindra Lirik Dedi Mulyadi untuk Maju Pilkada Jabar 2024

Gerindra Lirik Dedi Mulyadi untuk Maju Pilkada Jabar 2024

Nasional
Gibran Ingin Konsultasi ke Megawati soal Susunan Kabinet, Masinton: Cuma Gimik

Gibran Ingin Konsultasi ke Megawati soal Susunan Kabinet, Masinton: Cuma Gimik

Nasional
Kementerian KP Perkuat Standar Kompetensi Pengelolaan Sidat dan Arwana

Kementerian KP Perkuat Standar Kompetensi Pengelolaan Sidat dan Arwana

Nasional
Bupati Sidoarjo Berulang Kali Terjerat Korupsi, Cak Imin Peringatkan Calon Kepala Daerah Tak Main-main

Bupati Sidoarjo Berulang Kali Terjerat Korupsi, Cak Imin Peringatkan Calon Kepala Daerah Tak Main-main

Nasional
Wapres Ajak Masyarakat Tetap Dukung Timnas U-23 demi Lolos Olimpiade

Wapres Ajak Masyarakat Tetap Dukung Timnas U-23 demi Lolos Olimpiade

Nasional
Gibran Ingin Konsultasi dengan Megawati terkait Susunan Kabinet

Gibran Ingin Konsultasi dengan Megawati terkait Susunan Kabinet

Nasional
Soal Dukungan PKB untuk Khofifah, Cak Imin: Kalau Daftar, Kita Sambut

Soal Dukungan PKB untuk Khofifah, Cak Imin: Kalau Daftar, Kita Sambut

Nasional
Jubir Sebut Luhut Hanya Beri Saran ke Prabowo soal Jangan Bawa Orang 'Toxic'

Jubir Sebut Luhut Hanya Beri Saran ke Prabowo soal Jangan Bawa Orang "Toxic"

Nasional
Muslimat NU Kirim Bantuan Kemanusiaan Rp 2 Miliar ke Palestina

Muslimat NU Kirim Bantuan Kemanusiaan Rp 2 Miliar ke Palestina

Nasional
Luhut Minta Prabowo Tak Bawa Orang 'Toxic', Projo: Nasihat Bagus

Luhut Minta Prabowo Tak Bawa Orang "Toxic", Projo: Nasihat Bagus

Nasional
Buktikan Kinerja Unggul, Pertamina Hulu Energi Optimalkan Kapabilitas Perusahaan

Buktikan Kinerja Unggul, Pertamina Hulu Energi Optimalkan Kapabilitas Perusahaan

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com