Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pemilu Lancar, DPR Apresiasi Pemerintahan SBY

Kompas.com - 15/08/2014, 10:56 WIB
Sabrina Asril

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com
- Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Marzuki Alie mengapresiasi pelaksanaan Pemilu Legislatif dan Pemilihan Presiden 2014. Ia menilai, pelaksanaan pesta demokrasi lima tahunan kali ini menunjukkan kematangan bangsa Indonesia dalam proses demokrasi. Hal itu disampaikannya dalam Pidato Pengantar pada Sidang Bersama DPR dan DPD dengan agenda Pidato Kenegaraan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono, Jumat (15/8/2014), di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta.

"Kedua pemilu yang berjalan dengan lancar dan aman ini, menunjukkan kedewasaan dan kematangan bangsa Indonesia dalam berdemokrasi, meskipun terdapat beberapa catatan dalam penyelenggaraannya, tentunya menjadi pembelajaran bagi kita semua, agar pelaksanaan Pemilu di masa yang akan datang akan semakin berkualitas, menghasilkan Para Pemimpin/Wakil-wakil rakyat yang dapat memenuhi harapan masyarakat, membawa Bangsa Indonesia menuju cita-cita kemerdekaan, yaitu Bangsa yang berdaulat, Bangsa yang merdeka, bersatu, adil dan makmur," paparnya.

Lancarnya penyelenggaraan pemilu, kata Marzuki, tak terlepas dari peran pemerintah.

"Apresiasi besar kita sampaikan kepada pemerintahan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono yang mampu menciptakan suasana kondusif, aman dan damai.Kemampuan Pemerintah dalam menciptakan suasana demikian, bukan suatu hal yang instan, namun sangat berkait erat dengan keberhasilan pembangunan, khususnya pembangunan bidang ekonomi yang telah diupayakan Pemerintah selama ini," kata Marzuki.

Prestasi pemerintah selama 10 tahun terakhir, lanjut Marzuki, sangat mendukung proses suksesi kepemimpinan berjalan baik. Akan tetapi, DPR mengingatkan dan mendorong pemerintah untuk memastikan stabilitas keamanan tetap terjaga hingga waktu pelantikan presiden dan wakil presiden terpilih.

"Kita berharap, lahirnya para pemimpin-pemimpin baru, akan menghadirkan kehidupan yang damai, mampu menciptakan persatuan dan kesatuan bangsa, dan mampu membawa bangsa ini mencapai cita-cita kemerdekaan sebagaimana amanah UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945" kata Marzuki.

Ia juga berharap, presiden dan wakil presiden terpilih mampu bersinergi dengan lembaga negara lainnya, sesuai dengan fungsi dan tugasnya masing-masing agar mekanisme check and balances

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tanggal 5 Juni 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 5 Juni 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Jemaah Haji Diimbau Tidak Umrah Sunah Berlebihan, Masih Ada Puncak Haji

Jemaah Haji Diimbau Tidak Umrah Sunah Berlebihan, Masih Ada Puncak Haji

Nasional
Polisi Arab Saudi Tangkap 37 WNI Pakai Visa Ziarah untuk Berhaji di Madinah

Polisi Arab Saudi Tangkap 37 WNI Pakai Visa Ziarah untuk Berhaji di Madinah

Nasional
Temani Jokowi Peringati Hari Pancasila, AHY: Jangan Hanya Peringati, tapi Dijiwai

Temani Jokowi Peringati Hari Pancasila, AHY: Jangan Hanya Peringati, tapi Dijiwai

Nasional
Tak Persoalkan Anies dan Sudirman Said Ingin Maju Pilkada Jakarta, Refly Harun: Kompetisinya Sehat

Tak Persoalkan Anies dan Sudirman Said Ingin Maju Pilkada Jakarta, Refly Harun: Kompetisinya Sehat

Nasional
Peringati Hari Lahir Pancasila, AHY: Pancasila Harus Diterapkan dalam Kehidupan Bernegara

Peringati Hari Lahir Pancasila, AHY: Pancasila Harus Diterapkan dalam Kehidupan Bernegara

Nasional
Prabowo Sebut Diperintah Jokowi untuk Bantu Evakuasi Warga Gaza

Prabowo Sebut Diperintah Jokowi untuk Bantu Evakuasi Warga Gaza

Nasional
Simpul Relawan Dorong Anies Baswedan Maju Pilkada Jakarta 2024

Simpul Relawan Dorong Anies Baswedan Maju Pilkada Jakarta 2024

Nasional
Pemerintah Klaim Dewan Media Sosial Bisa Jadi Forum Literasi Digital

Pemerintah Klaim Dewan Media Sosial Bisa Jadi Forum Literasi Digital

Nasional
Prabowo Kembali Serukan Gencatan Senjata untuk Selesaikan Konflik di Gaza

Prabowo Kembali Serukan Gencatan Senjata untuk Selesaikan Konflik di Gaza

Nasional
Kloter Terakhir Jemaah Haji Indonesia di Madinah Berangkat ke Mekkah

Kloter Terakhir Jemaah Haji Indonesia di Madinah Berangkat ke Mekkah

Nasional
PKB Beri Rekomendasi Willem Wandik Maju Pilkada Papua Tengah

PKB Beri Rekomendasi Willem Wandik Maju Pilkada Papua Tengah

Nasional
Mengenal Tim Gugus Tugas Sinkronisasi Prabowo-Gibran, Diisi Petinggi Gerindra

Mengenal Tim Gugus Tugas Sinkronisasi Prabowo-Gibran, Diisi Petinggi Gerindra

Nasional
Sebut Serangan ke Rafah Tragis, Prabowo Serukan Investigasi

Sebut Serangan ke Rafah Tragis, Prabowo Serukan Investigasi

Nasional
Refly Harun Sebut Putusan MA Sontoloyo, Tak Sesuai UU

Refly Harun Sebut Putusan MA Sontoloyo, Tak Sesuai UU

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com