Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tanggal 19 Januari 2024 Memperingati Hari Apa?

Kompas.com - 17/01/2024, 00:19 WIB
Tari Oktaviani

Penulis

KOMPAS.com - Tanggal 19 Januari 2024 jatuh pada hari Jumat. Tanggal ini diperingati sebagai Hari Kenangan Baik.

Selain itu, terdapat pula peringatan dan perayaan lain pada hari ini. Berikut beberapa peringatan yang jatuh pada 19 Januari 2024.

Hari Kenangan Baik 

Setiap tanggal 19 Januari diperingati sebagai Hari Kenangan Baik atau Good Memory Day.

Peringatan ini ada di US dengan tujuan memberikan rasa bersyukur dan menghargai atas segala sesuatu yang pernah terjadi. Terutama untuk kenangan-kenangan manis. 

Tidak diketahui bagaimana awal mula terbentuknya perayaan ini. Namun yang pasti, hari kenangan baik dirayakan agar kita sebagai manusia tidak melupakan momen indah dari masa lalu.

Perayaannya bisa dilakukan dengan berbagai cara seperti mengakui dan menunjukkan kasih sayang kepada mereka hadir dalam momen manis di masa lalu atau kepada mereka yang berjuang dengan ingatannya.

Hari Fetish Internasional

Setiap 19 Januari ada peringatan Hari Fetish Internasional. 

Fetish dikaitkan dengan hal-hal yang berkaitan dengan hasrat seksual. Seringkali dianggap sebagai tindakan yang tampaknya aneh.

Melansir National Today, Hari Fetish Internasional pertama diadakan pada tanggal 16 Januari 2009 di Inggris. 

Tujuan adanya hari ini yakni untuk menunjukan bahwa meskipun sering dianggap aneh namun pelaku fetish juga melakukan hubungan seks yang masih dalam batas normal.

Hari ini juga dianggap untuk mempromosikan eksplorasi seksualitas masyarakat yang tidak berani mengakui bahwa mereka memiliki hasrat fetish. 

Baca juga: Mengapa Ada Orang yang Memiliki Fetish?

Hari Quark Sedunia

Pada 19 Januari juga ada Hari Quark Sedunia. 

Tidak banyak yang tahu apa itu Quark. Quark adalah makanan seperti keju yang lembut, lembut, dan lezat. Meski begitu banyak yang mengatakan bahwa quark bukanlah keju pada umumnya.

Quark terbuat dari susu asam dan difermentasi. Kandungan lemak yang rendah membuat beberapa orang menggunakannya sebagai pengganti keju. 

Melansir National Today, Quark dapat dibuat di rumah dengan memanaskan buttermilk, atau campuran buttermilk dan susu, hingga 200 derajat dalam slow cooker dan membiarkannya selama beberapa jam. 

Selanjutnya, saring dadih melalui kain tipis dan biarkan menggantung selama beberapa jam untuk mendapatkan quark.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jokowi Klaim Produksi Minyak Blok Rokan Lebih Tinggi Setelah Dikelola Pertamina

Jokowi Klaim Produksi Minyak Blok Rokan Lebih Tinggi Setelah Dikelola Pertamina

Nasional
Menkominfo Sebut MWC 2024 Berpeluang Jadi Showcase Ekosistem Telekomunikasi Nasional

Menkominfo Sebut MWC 2024 Berpeluang Jadi Showcase Ekosistem Telekomunikasi Nasional

Nasional
Moeldoko Bicara soal Tapera, Sebut Tak Akan Ditunda dan Bantah untuk Danai IKN

Moeldoko Bicara soal Tapera, Sebut Tak Akan Ditunda dan Bantah untuk Danai IKN

Nasional
Tak Hadiri Upacara Hari Lahir Pancasila di Ende, Megawati Disebut Sedang Kurang Sehat

Tak Hadiri Upacara Hari Lahir Pancasila di Ende, Megawati Disebut Sedang Kurang Sehat

Nasional
Hasto Kristiyanto Gantikan Megawati Bacakan Amanat Upacara Hari Lahir Pancasila di Ende NTT

Hasto Kristiyanto Gantikan Megawati Bacakan Amanat Upacara Hari Lahir Pancasila di Ende NTT

Nasional
Pakaian Teluk Belange, Baju Adat Jokowi Saat Pimpin Ucapara Hari Lahir Pancasila di Riau

Pakaian Teluk Belange, Baju Adat Jokowi Saat Pimpin Ucapara Hari Lahir Pancasila di Riau

Nasional
Jokowi Jelaskan Alasan Gelar Upacara Hari Lahir Pancasila 2024 di Hulu Rokan Riau

Jokowi Jelaskan Alasan Gelar Upacara Hari Lahir Pancasila 2024 di Hulu Rokan Riau

Nasional
Upacara Hari Lahir Pancasila di Ende NTT Dimulai Tanpa Megawati

Upacara Hari Lahir Pancasila di Ende NTT Dimulai Tanpa Megawati

Nasional
Ganjar-Mahfud Hadiri Upacara Hari Lahir Pancasila di Ende NTT

Ganjar-Mahfud Hadiri Upacara Hari Lahir Pancasila di Ende NTT

Nasional
Pakai Baju Adat, Jokowi Pimpin Upacara Hari Lahir Pancasila 2024 di Riau

Pakai Baju Adat, Jokowi Pimpin Upacara Hari Lahir Pancasila 2024 di Riau

Nasional
Momen Sri Mulyani Kenalkan Ponakan Prabowo Thomas Djiwandono ke Publik

Momen Sri Mulyani Kenalkan Ponakan Prabowo Thomas Djiwandono ke Publik

Nasional
24 WNI Kedapatan Palsukan Visa Haji, Kemenag Wanti-wanti Jemaah Pakai Visa Resmi

24 WNI Kedapatan Palsukan Visa Haji, Kemenag Wanti-wanti Jemaah Pakai Visa Resmi

Nasional
139.421 Jemaah Haji Indonesia Tiba di Arab Saudi hingga Hari Ke-20 Keberangkatan, 28 Wafat

139.421 Jemaah Haji Indonesia Tiba di Arab Saudi hingga Hari Ke-20 Keberangkatan, 28 Wafat

Nasional
22 WNI Pengguna Visa Haji Palsu Dideportasi dari Arab Saudi, Ongkos Pulang Ditanggung Sendiri

22 WNI Pengguna Visa Haji Palsu Dideportasi dari Arab Saudi, Ongkos Pulang Ditanggung Sendiri

Nasional
Pancasila Vs Ideologi 'Ngedan'

Pancasila Vs Ideologi "Ngedan"

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com