Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mau Tes Kesehatan, Sandiaga Mengaku Berat Badan Turun 3 Kilogram

Kompas.com - 12/08/2018, 19:02 WIB
Nibras Nada Nailufar,
Farid Assifa

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Bakal Calon Wakil Presiden Sandiaga Uno mengaku siap menghadapi tes kesehatan bakal capres-cawapres esok, Senin (12/8/2018).

Kendati demikian, Sandiaga mengaku berat badannya malah turun dari normalnya 69 kilogram.

"Saya turun hampir tiga kilo di tiga hari terakhir (menjadi wagub DKI). Saya lagi makan yang lebih banyak," kata Sandiaga di Mal One Belpark, Jakarta Selatan, Minggu (12/8/2018).

Sandiaga mengatakan, ia makan agak banyak hingga sore ini, karena bakal berhenti makan pukul 20.00 WIB nanti. Selain itu, ia juga menyempatkan tidur siang.

"Saya pernah ngalami tes kesehatan waktu pilkada, butuh tes fisik yang kuat. Jadi saya akan fokus di istirahat dan nutrisi sama banyak minum air," ujar Sandiaga.

Baca juga: Sandiaga: Mahar Rp 1 Triliun Sangat Tidak Benar

Sandiaga mengaku saat ini tidak stres. Turunnya berat badan disebabkan karena sangat sibuk di minggu terakhir menjabat wagub DKI. Banyak pekerjaan gubernur dilimpahkan ke dirinya di samping urusan politiknya.

"Selasa, Rabu, Kamis saya disposisi Pak Gubernur lebih dari 10, jadi itu ya mungkin yang mengakibatkan drastis turun berat badan saya. Tapi tadi pagi mulai naik lagi sedikit, kita harapkan pas kesehatan semuanya lancar," ujar Sandiaga.

Baca juga: Harapan Warga tentang Sosok Pengganti Sandiaga

Prabowo Subianto dan Sandiaga Uno dijadwalkan menjalankan tes kesehatan pada Senin (12/8/2018) pagi.

Mereka akan dites di RSPAD Gatot Subroto seperti pasangan Joko Widodo-Ma'ruf Amin yang sudah menjalani tesnya pagi tadi.

Kompas TV Untuk menjaga stamina saat tes kesehatan besok (13/8), bakal calon wakil presiden, Sandiaga Uno, mengikuti lomba lari.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang


Terkini Lainnya

Tanggal 30 April 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 30 April 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Pengamat: Nasib Ganjar Usai Pilpres Tergantung PDI-P, Anies Beda karena Masih Punya Pesona Elektoral

Pengamat: Nasib Ganjar Usai Pilpres Tergantung PDI-P, Anies Beda karena Masih Punya Pesona Elektoral

Nasional
Defend ID Targetkan Tingkat Komponen Dalam Negeri Alpalhankam Capai 55 Persen 3 Tahun Lagi

Defend ID Targetkan Tingkat Komponen Dalam Negeri Alpalhankam Capai 55 Persen 3 Tahun Lagi

Nasional
TNI AL Kerahkan 3 Kapal Perang Korvet untuk Latihan di Laut Natuna Utara

TNI AL Kerahkan 3 Kapal Perang Korvet untuk Latihan di Laut Natuna Utara

Nasional
Dampak Eskalasi Konflik Global, Defend ID Akui Rantai Pasokan Alat Pertahanan-Keamanan Terganggu

Dampak Eskalasi Konflik Global, Defend ID Akui Rantai Pasokan Alat Pertahanan-Keamanan Terganggu

Nasional
PKS Klaim Punya Hubungan Baik dengan Prabowo, Tak Sulit jika Mau Koalisi

PKS Klaim Punya Hubungan Baik dengan Prabowo, Tak Sulit jika Mau Koalisi

Nasional
Tak Copot Menteri PDI-P, Jokowi Dinilai Pertimbangkan Persepsi Publik

Tak Copot Menteri PDI-P, Jokowi Dinilai Pertimbangkan Persepsi Publik

Nasional
Pengamat: Yang Berhak Minta PDI-P Cabut Menteri Hanya Jokowi, TKN Siapa?

Pengamat: Yang Berhak Minta PDI-P Cabut Menteri Hanya Jokowi, TKN Siapa?

Nasional
Klarifikasi Unggahan di Instagram, Zita: Postingan Kopi Berlatar Belakang Masjidilharam untuk Pancing Diskusi

Klarifikasi Unggahan di Instagram, Zita: Postingan Kopi Berlatar Belakang Masjidilharam untuk Pancing Diskusi

Nasional
PDI-P “Move On” Pilpres, Fokus Menangi Pilkada 2024

PDI-P “Move On” Pilpres, Fokus Menangi Pilkada 2024

Nasional
Sandiaga Usul PPP Gabung Koalisi Prabowo-Gibran, Mardiono: Keputusan Strategis lewat Mukernas

Sandiaga Usul PPP Gabung Koalisi Prabowo-Gibran, Mardiono: Keputusan Strategis lewat Mukernas

Nasional
Rakernas PDI-P Akan Rumuskan Sikap Politik Usai Pilpres, Koalisi atau Oposisi di Tangan Megawati

Rakernas PDI-P Akan Rumuskan Sikap Politik Usai Pilpres, Koalisi atau Oposisi di Tangan Megawati

Nasional
Bareskrim Periksa Eks Gubernur Bangka Belitung Erzaldi Rosman Terkait Kasus Dokumen RUPSLB BSB

Bareskrim Periksa Eks Gubernur Bangka Belitung Erzaldi Rosman Terkait Kasus Dokumen RUPSLB BSB

Nasional
Lempar Sinyal Siap Gabung Koalisi Prabowo, PKS: Kita Ingin Berbuat Lebih untuk Bangsa

Lempar Sinyal Siap Gabung Koalisi Prabowo, PKS: Kita Ingin Berbuat Lebih untuk Bangsa

Nasional
Anies: Yang Lain Sudah Tahu Belok ke Mana, Kita Tunggu PKS

Anies: Yang Lain Sudah Tahu Belok ke Mana, Kita Tunggu PKS

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com