Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hari Ini, Jokowi Bagi-bagi Sembako di Tiga Titik Ini

Kompas.com - 04/07/2016, 09:30 WIB
Fabian Januarius Kuwado

Penulis

BANTEN, KOMPAS.com - Presiden Joko Widodo dijadwalkan membagi-bagikan paket sembako di tiga titik di Provinsi Banten, Senin (4/7/2016) pagi. Titik pertama yang akan dikunjungi Presiden, yakni RW 10 Kampung Salahaur, Kelurahan Cijoro Lebak, Kecamatan Rangkasbitung.

Setelah itu, Presiden melanjutkan bagi-bagi paket sembako ke titik kedua, yakni Kampung Pasir Kongsen, Kelurahan Muara Ciujung Timur, Kecamatan Rangkasbitung.

Terakhir, Presiden akan mengakhiri bagi-bagi paket sembako di Kampung Ranca Garut, Kelurahan Sangiang Tanjung, Kecamatan Kalanganyar.

Pantauan Kompas.com dari lokasi kedua, warga sudah bersiap menerima kunjungan Presiden. Mereka berkumpul sejak pukul 08.00 WIB menunggu Jokowi di depan rumah masing-masing.

Sebuah tenda berisi paket sembako didirikan di tengah-tengah permukiman. Paspampres juga sudah bersiaga di lokasi.

Rencananya, ada 1.000 paket sembako yang akan dibagikan di tiap titik. Paket sembako berisi lima liter beras, gula dan the tersebut dibungkus menggunakan plastik merah dan putih.

Di badan plastik, tertulis "Selamat Hari Raya Idul Fitri 1437 H/2016M" tertanda, Jokowi.

Hingga pukul 09.17 WIB, Jokowi belum datang ke lokasi. Pihak Istana menyebut, Presiden sedang dalam perjalanan.

Kompas TV Presiden Jokowi Bagikan Bingkisan Lebaran
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Temani Jokowi Peringati Hari Pancasila, AHY: Jangan Hanya Peringati, tapi Dijiwai

Temani Jokowi Peringati Hari Pancasila, AHY: Jangan Hanya Peringati, tapi Dijiwai

Nasional
Tak Persoalkan Anies dan Sudirman Said Ingin Maju Pilkada Jakarta, Refly Harun: Kompetisinya Sehat

Tak Persoalkan Anies dan Sudirman Said Ingin Maju Pilkada Jakarta, Refly Harun: Kompetisinya Sehat

Nasional
Peringati Hari Lahir Pancasila, AHY: Pancasila Harus Diterapkan dalam Kehidupan Bernegara

Peringati Hari Lahir Pancasila, AHY: Pancasila Harus Diterapkan dalam Kehidupan Bernegara

Nasional
Prabowo Sebut Diperintah Jokowi untuk Bantu Evakuasi Warga Gaza

Prabowo Sebut Diperintah Jokowi untuk Bantu Evakuasi Warga Gaza

Nasional
Simpul Relawan Dorong Anies Baswedan Maju Pilkada Jakarta 2024

Simpul Relawan Dorong Anies Baswedan Maju Pilkada Jakarta 2024

Nasional
Pemerintah Klaim Dewan Media Sosial Bisa Jadi Forum Literasi Digital

Pemerintah Klaim Dewan Media Sosial Bisa Jadi Forum Literasi Digital

Nasional
Prabowo Kembali Serukan Gencatan Senjata untuk Selesaikan Konflik di Gaza

Prabowo Kembali Serukan Gencatan Senjata untuk Selesaikan Konflik di Gaza

Nasional
Kloter Terakhir Jemaah Haji Indonesia di Madinah Berangkat ke Mekkah

Kloter Terakhir Jemaah Haji Indonesia di Madinah Berangkat ke Mekkah

Nasional
PKB Beri Rekomendasi Willem Wandik Maju Pilkada Papua Tengah

PKB Beri Rekomendasi Willem Wandik Maju Pilkada Papua Tengah

Nasional
Mengenal Tim Gugus Tugas Sinkronisasi Prabowo-Gibran, Diisi Petinggi Gerindra

Mengenal Tim Gugus Tugas Sinkronisasi Prabowo-Gibran, Diisi Petinggi Gerindra

Nasional
Sebut Serangan ke Rafah Tragis, Prabowo Serukan Investigasi

Sebut Serangan ke Rafah Tragis, Prabowo Serukan Investigasi

Nasional
Refly Harun Sebut Putusan MA Sontoloyo, Tak Sesuai UU

Refly Harun Sebut Putusan MA Sontoloyo, Tak Sesuai UU

Nasional
Mendag Apresiasi Gerak Cepat Pertamina Patra Niaga Awasi Pengisian LPG 

Mendag Apresiasi Gerak Cepat Pertamina Patra Niaga Awasi Pengisian LPG 

Nasional
Menaker: Pancasila Jadi Bintang Penuntun Indonesia di Era Globalisasi

Menaker: Pancasila Jadi Bintang Penuntun Indonesia di Era Globalisasi

Nasional
Momen Jokowi 'Nge-Vlog' Pakai Baju Adat Jelang Upacara di Riau

Momen Jokowi "Nge-Vlog" Pakai Baju Adat Jelang Upacara di Riau

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com