Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Demokrat Dapat 61 Kursi DPR, Inilah Mereka yang Terpilih

Kompas.com - 15/05/2014, 10:56 WIB
Deytri Robekka Aritonang

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com -- Perolehan suara Partai Demokrat pada Pemilu Legislatif (Pileg) 2014 menurun drastis dibandingkan pada Pemilu 2009. Pada pemilu kali ini partai itu hanya mendapat 61 kursi DPR, turun dari 150 kursi pada pemilu lima tahun lalu.

Berdasarkan rapat pleno penetapan perolehan kursi calon DPR oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU), Rabu (14/5/2014), kursi Partai Demokrat didapat dari perolehan suara di 26 provinsi. Total perolehan suara Partai Demokrat adalah 12.728.913 suara.

Berikut calon terpilih untuk DPR RI dari Partai Demokrat sesuai daerah pemilihan:

Aceh I: Teuku Riefky Harsya (65.851 suara)

Aceh II: Muslim (41.219 suara)

Sumatera Utara I: Ruhut Poltak Sitompul (34.685 suara)

Sumatera Utara II: Rooslynda Marpaung (54.940 suara)

Sumatera Utara III: Rudi Hartono Bangun (49.023 suara)

Sumatera Barat I: Darizal Basir (34.695 suara)

Sumatera Barat II: Mulyadi (84.563 suara)

Riau I: Sutan Sukarnotomo (31.286 suara)

Riau II: Muhammad Nasir (48.906 suara)

Jambi: Zulfikar Achmad (53.556 suara)

Sumatera Selatan I: Syofwatillah Mohzaib (50.138 suara)

Sumatera Selatan II: Wahyu Sanjaya (46.164 suara)

Lampung I: Zulkifli Anwar (40.922 suara)

Lampung II: Marwan Cik Asan (46.940 suara)

Bangka Belitung: Eko Wijaya (35.570 suara)

Jakarta I: Dwi Astuti Wulandari (20.434 suara)

Jakarta II: Melani Leimena Suharli (19.844 suara)

Jawa Barat I: Agung Budi Santoso (18.487 suara)

Halaman Berikutnya
Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Minta Kemenag Antisipasi Masalah Saat Puncak Haji, Timwas Haji DPR: Pekerjaan Kita Belum Selesai

Minta Kemenag Antisipasi Masalah Saat Puncak Haji, Timwas Haji DPR: Pekerjaan Kita Belum Selesai

Nasional
Timwas Haji DPR RI Minta Kemenag Pastikan Ketersediaan Air dan Prioritaskan Lansia Selama Puncak Haji

Timwas Haji DPR RI Minta Kemenag Pastikan Ketersediaan Air dan Prioritaskan Lansia Selama Puncak Haji

Nasional
Timwas Haji DPR Minta Oknum Travel Haji yang Rugikan Jemaah Diberi Sanksi Tegas

Timwas Haji DPR Minta Oknum Travel Haji yang Rugikan Jemaah Diberi Sanksi Tegas

Nasional
Kontroversi Usulan Bansos untuk 'Korban' Judi Online

Kontroversi Usulan Bansos untuk "Korban" Judi Online

Nasional
Tenda Haji Jemaah Indonesia di Arafah Sempit, Kemenag Diminta Beri Penjelasan

Tenda Haji Jemaah Indonesia di Arafah Sempit, Kemenag Diminta Beri Penjelasan

Nasional
MUI Minta Satgas Judi Online Bertindak Tanpa Pandang Bulu

MUI Minta Satgas Judi Online Bertindak Tanpa Pandang Bulu

Nasional
Tolak Wacana Penjudi Online Diberi Bansos, MUI: Berjudi Pilihan Hidup Pelaku

Tolak Wacana Penjudi Online Diberi Bansos, MUI: Berjudi Pilihan Hidup Pelaku

Nasional
MUI Keberatan Wacana Penjudi Online Diberi Bansos

MUI Keberatan Wacana Penjudi Online Diberi Bansos

Nasional
[POPULER NASIONAL] Menkopolhukam Pimpin Satgas Judi Online | PDI-P Minta KPK 'Gentle'

[POPULER NASIONAL] Menkopolhukam Pimpin Satgas Judi Online | PDI-P Minta KPK "Gentle"

Nasional
Tanggal 18 Juni 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 18 Juni 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Polisi Temukan Bahan Peledak Saat Tangkap Terduga Teroris di Karawang

Polisi Temukan Bahan Peledak Saat Tangkap Terduga Teroris di Karawang

Nasional
Polisi Tangkap Satu Terduga Teroris Pendukung ISIS dalam Penggerebekan di Karawang

Polisi Tangkap Satu Terduga Teroris Pendukung ISIS dalam Penggerebekan di Karawang

Nasional
BPIP: Kristianie Paskibraka Terbaik Maluku Dicoret karena Tak Lolos Syarat Kesehatan

BPIP: Kristianie Paskibraka Terbaik Maluku Dicoret karena Tak Lolos Syarat Kesehatan

Nasional
Sekjen Tegaskan Anies Tetap Harus Ikuti Aturan Main meski Didukung PKB Jakarta Jadi Cagub

Sekjen Tegaskan Anies Tetap Harus Ikuti Aturan Main meski Didukung PKB Jakarta Jadi Cagub

Nasional
PKB Tak Resisten Jika Anies dan Kaesang Bersatu di Pilkada Jakarta

PKB Tak Resisten Jika Anies dan Kaesang Bersatu di Pilkada Jakarta

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com