Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Penyelesaian Papua Perlu Komitmen Pemerintah

Kompas.com - 19/04/2012, 23:32 WIB
Ilham Khoiri

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com -- Untuk menyelesaikan konflik di Papua, diperlukan kemauan dan komitmen pemerintah pusat di Jakarta. Tanpa niat baik pemerintah, konflik yang berlangsung puluhan tahun itu hanya akan terus menjadi komoditas politik dan ekonomi.

"Sulusi untuk Papua memerlukan komitmen pemerintah untuk berpikir lebih luas demi kepentingan masyarakat Indonesia dan rakyat Papua," kata Sekretaris Jenderal Presidium Dewan Papua (PDP), Thaha Alhamid, Kamis (19/4/2012) di Jakarta.

Thaha mengungkapkan, banyak program yang sudah dicoba untuk menyelesaikan konflik di Papua, namun selalu kandas. Sebut saja, antara lain, Otonomi Khusus, Unit Percepatan Pembangunan Provinsi Papua dan Provinsi Papua Barat (UP4B), dan rencana dialog.

Semua program itu tak berhasil karena pemerintah pusat di bawah Presiden Susilo Bambang Yudhoyono tak punya kemauan untuk sungguh-sungguh menuntaskan masalah Papua dalam kerangka Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Beberapa program itu justru terjebak pada tarik-menarik kepentingan politik dan ekonomi.

"Rakyat Papua semakin kehilangan kepercayaan pada pemerintah sekarang ini," katanya.

Meski demikian, Thaha tetap yakin bahwa dialog secara damai merupakan sarana untuk menemukan jalan keluar konflik Papua. Namun, itu membutuhkan komitmen pemerintah untuk berpikir lebih luas demi kepentingan masyarakat Indonesia dan rakyat Papua.

Pendekatan militer harus diganti dengan pendekatan kemanusiaan. Militer harus ikhlas untuk menarik diri dan mendorong pemecahan lewat jalan damai.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Gunung Raung Erupsi, Ma'ruf Amin Imbau Warga Setempat Patuhi Petunjuk Tim Penyelamat

Gunung Raung Erupsi, Ma'ruf Amin Imbau Warga Setempat Patuhi Petunjuk Tim Penyelamat

Nasional
Cak Imin: Bansos Cepat Dirasakan Masyarakat, tapi Tak Memberdayakan

Cak Imin: Bansos Cepat Dirasakan Masyarakat, tapi Tak Memberdayakan

Nasional
Cak Imin: Percayalah, PKB kalau Berkuasa Tak Akan Lakukan Kriminalisasi...

Cak Imin: Percayalah, PKB kalau Berkuasa Tak Akan Lakukan Kriminalisasi...

Nasional
Gerindra Lirik Dedi Mulyadi untuk Maju Pilkada Jabar 2024

Gerindra Lirik Dedi Mulyadi untuk Maju Pilkada Jabar 2024

Nasional
Gibran Ingin Konsultasi ke Megawati soal Susunan Kabinet, Masinton: Cuma Gimik

Gibran Ingin Konsultasi ke Megawati soal Susunan Kabinet, Masinton: Cuma Gimik

Nasional
Kementerian KP Perkuat Standar Kompetensi Pengelolaan Sidat dan Arwana

Kementerian KP Perkuat Standar Kompetensi Pengelolaan Sidat dan Arwana

Nasional
Bupati Sidoarjo Berulang Kali Terjerat Korupsi, Cak Imin Peringatkan Calon Kepala Daerah Tak Main-main

Bupati Sidoarjo Berulang Kali Terjerat Korupsi, Cak Imin Peringatkan Calon Kepala Daerah Tak Main-main

Nasional
Wapres Ajak Masyarakat Tetap Dukung Timnas U-23 demi Lolos Olimpiade

Wapres Ajak Masyarakat Tetap Dukung Timnas U-23 demi Lolos Olimpiade

Nasional
Gibran Ingin Konsultasi dengan Megawati terkait Susunan Kabinet

Gibran Ingin Konsultasi dengan Megawati terkait Susunan Kabinet

Nasional
Soal Dukungan PKB untuk Khofifah, Cak Imin: Kalau Daftar, Kita Sambut

Soal Dukungan PKB untuk Khofifah, Cak Imin: Kalau Daftar, Kita Sambut

Nasional
Jubir Sebut Luhut Hanya Beri Saran ke Prabowo soal Jangan Bawa Orang 'Toxic'

Jubir Sebut Luhut Hanya Beri Saran ke Prabowo soal Jangan Bawa Orang "Toxic"

Nasional
Muslimat NU Kirim Bantuan Kemanusiaan Rp 2 Miliar ke Palestina

Muslimat NU Kirim Bantuan Kemanusiaan Rp 2 Miliar ke Palestina

Nasional
Luhut Minta Prabowo Tak Bawa Orang 'Toxic', Projo: Nasihat Bagus

Luhut Minta Prabowo Tak Bawa Orang "Toxic", Projo: Nasihat Bagus

Nasional
Buktikan Kinerja Unggul, Pertamina Hulu Energi Optimalkan Kapabilitas Perusahaan

Buktikan Kinerja Unggul, Pertamina Hulu Energi Optimalkan Kapabilitas Perusahaan

Nasional
Gerindra Sebut Jokowi Justru Dorong Prabowo untuk Bertemu Megawati

Gerindra Sebut Jokowi Justru Dorong Prabowo untuk Bertemu Megawati

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com