Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tim Pendaki Gunung Tiba di Indonesia

Kompas.com - 28/05/2011, 16:31 WIB

CENGKARENG, KOMPAS.com — Para pendaki Tim Ekspedisi Tujuh Puncak Dunia Indonesia tiba di Bandara Soekarno-Hatta, Cengkareng, Sabtu (28/5/2011) pukul 13.00. Mereka berangkat ke Indonesia dari Bandara Internasional San Francisco, Amerika Serikat, pada Jumat (27/5/2011) pukul 01.35 waktu setempat.

Di Bandara Soekarno-Hatta, mereka disambut Ketua Umum Ekspedisi Tujuh Puncak Dunia Endriartono Sutarto, anggota keluarga, dan rekan para pendaki. "Semoga bangsa ini bisa terangkat dengan prestasi ini," kata Endriartono.

Para pendaki kembali ke Indonesia setelah berhasil mencapai puncak Denali (6.194 mdpl) di Alaska, AS, pada Minggu (15/5/2011) pukul 21.00 waktu setempat atau Senin pukul 12.00 WIB. Keempat pendaki yang mencapai puncak adalah Fajri Al Luthfi, Iwan Irawan, Martin Rimbawan, dan Nurhuda. Adapun Ardeshir Yaftebbi dan Popo Nurakhman turun di ketinggian 5.900 mdpl.

Sebelum kembali ke Indonesia, tim dilepas pihak Konsulat Jenderal RI di San Francisco. Kepala Perwakilan KJRI San Francisco Asianto Sinambela berpesan agar para pendaki tidak jumawa dan tidak meremehkan gunung-gunung berikutnya meskipun sudah berhasil menapak puncak Denali.

Tim akan mempersiapkan diri untuk pendakian gunung berikutnya, yaitu Vinson Massif di Antartika dan Everest di Nepal.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prabowo Dinilai Bisa Bentuk 'Presidential Club', Tantangannya Ada di Megawati

Prabowo Dinilai Bisa Bentuk "Presidential Club", Tantangannya Ada di Megawati

Nasional
Bantah Bikin Partai Perubahan, Anies: Tidak ada Rencana Bikin Ormas, Apalagi Partai

Bantah Bikin Partai Perubahan, Anies: Tidak ada Rencana Bikin Ormas, Apalagi Partai

Nasional
Luhut Minta Prabowo Tak Bawa Orang “Toxic” ke Pemerintahan, Cak Imin: Saya Enggak Paham Maksudnya

Luhut Minta Prabowo Tak Bawa Orang “Toxic” ke Pemerintahan, Cak Imin: Saya Enggak Paham Maksudnya

Nasional
Jawaban Cak Imin soal Dukungan PKB untuk Anies Maju Pilkada

Jawaban Cak Imin soal Dukungan PKB untuk Anies Maju Pilkada

Nasional
[POPULER NASIONAL] Prabowo Ingin Bentuk 'Presidential Club' | PDI-P Sebut Jokowi Kader 'Mbalelo'

[POPULER NASIONAL] Prabowo Ingin Bentuk "Presidential Club" | PDI-P Sebut Jokowi Kader "Mbalelo"

Nasional
Kualitas Menteri Syahrul...

Kualitas Menteri Syahrul...

Nasional
Tanggal 6 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 6 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Prabowo Pertimbangkan Saran Luhut Jangan Bawa Orang 'Toxic' ke Pemerintahan

Prabowo Pertimbangkan Saran Luhut Jangan Bawa Orang "Toxic" ke Pemerintahan

Nasional
Berkunjung ke Aceh, Anies Sampaikan Salam dari Pimpinan Koalisi Perubahan

Berkunjung ke Aceh, Anies Sampaikan Salam dari Pimpinan Koalisi Perubahan

Nasional
Komnas KIPI: Kalau Saat Ini Ada Kasus TTS, Bukan karena Vaksin Covid-19

Komnas KIPI: Kalau Saat Ini Ada Kasus TTS, Bukan karena Vaksin Covid-19

Nasional
Jika Diduetkan, Anies-Ahok Diprediksi Bakal Menang Pilkada DKI Jakarta 2024

Jika Diduetkan, Anies-Ahok Diprediksi Bakal Menang Pilkada DKI Jakarta 2024

Nasional
Jokowi Perlu Kendaraan Politik Lain Usai Tak Dianggap PDI-P

Jokowi Perlu Kendaraan Politik Lain Usai Tak Dianggap PDI-P

Nasional
Kaesang dan Gibran Dianggap Tak Selamanya Bisa Mengekor Jokowi

Kaesang dan Gibran Dianggap Tak Selamanya Bisa Mengekor Jokowi

Nasional
Hasil Rekapitulasi di Papua Berubah-ubah, KPU Minta MK Hadirkan Ahli Noken

Hasil Rekapitulasi di Papua Berubah-ubah, KPU Minta MK Hadirkan Ahli Noken

Nasional
Tak Dianggap Kader PDI-P, Jokowi dan Keluarga Diprediksi Gabung Golkar

Tak Dianggap Kader PDI-P, Jokowi dan Keluarga Diprediksi Gabung Golkar

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com