Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Trip Super Irit ke Penang

Kompas.com - 04/11/2009, 00:43 WIB

Wisata religius juga menjadi ikon negeri ini. Kuil, vihara maupun klenteng dibangun dengan aksen yang eksotik. Salah satunya yang terkenal adalah Kuil Kek Lok Si dengan patung Buddha raksasa yang sedang dalam tahap penyelesaian.

Selain itu, warga Indonesia mengenal Penang sebagai tempat berobat. Memang, kota ini terdapat rumah sakit berkelas internasional seperti Gleneagles Medical Centre, Penang Adventist Hospital dan  Island Hospital Penang. Lokasinya asri dan bersahaja, mengantar keluarga berobat tentu harus sekaligus berwisata.

Masih banyak tempat-tempat lengkap dengan berbagai kegiatan yang menarik di Penang. Butuh banyak waktu untuk menikmati semuanya dan yang menggembirakan bisa dilakukan dengan biaya yang relatif irit. FIA

Agenda Wisata di Penang Bulan November 2009 hingga Februari 2010:

November 2009:

  • Nine Emperor Gods Festival, 26 Oktober - 3 November 2009 di Penang Island Main Land.
  • Penang International Open Angling Competition 2009, 14-15 November di Teluk Bahang.
  • Penang Food Hunt 2009, 14-15 November di Teluk Bahang.
  • International Meadless the Charity Carnival, 15 November 2009 di Jalan Padang, Kota Lama (Esplanade).
  • 20th Raja Muda Selangor International Regatta, 17 -19 November di Tanjung City Marina.
  • Penang World Music Festival, 20-22 November di Quarry Garden (Botanical Garden).
  • "Pesta Pulau Pinang" 2009, 21 November - 31 Desember di Pesta Site, Sungai Nibong.
  • Penang International Bridge Marathon, 22 November 2009 di  Penang Bridge.
  • 25th World Chines Basket Ball Invitation Tournament, 26-29 November 2009 di PISA Stadium, Dome Comtar, Chines Recreation Club Basket Ball Court, Han Siang Basket Ball Club and Dalapt International.
  • 16th International Dance Sport Championship, 28 Nov 2009 di The Bay View Beach Resort.


Desember 2009:

  • Penang Rifle International Open Championship, 1-6 Desember 2009 di Penang Refle Club (HQ).
  • The Penang Island Jazz Festival, 3-6 Desember di The Bay View Beach Resort, Batu Ferringhi.
  • Penang Open Swiming Championsip, 4-6 Desember di PISA
  • Miss Pesta, 12 Desember di Hotel.
  • Pesta Dragon Boat Race 12-13 Desember di Coastal Of Jelutong Express Way.
  • Penang StarWalk 2009, 12 Desember di PISA.
  • Chingay Parade & Prishaw Decoration, 19 Des di Padang Brown - City Hall.
  • Lion Dance & Dragon Dance Procesion, 20 Desember di From Brown Garden to Esplanade.
  • Penang Fellowship Ride 2009, 31 Desember 2009 - 1 Januari 2010 Start/Finish at Autocity, Juru.
  • Christmas Eve Celebration, 24 Desember di Esplanade, Penang.
  • Christmas Eve & Chrismas Party Upper Penang Road, 24-25 Desember.
  • Auto City Christmas & New Year Countdown Fiesta, 24-31 Des di Autocity, Juru.
  • New year Countdown 2010, 31 Des di Esplanade Penang, Queens Bay Mall, AutoCity, Juru, Penang Pesta Site.


Januari 2010:

  • George Town City Day Celebration, 1 Januari 2010 di Esplanade, Penang.
  • Thaipusam, 30 Januari 2010 di Murugan Temple, Waterfall.


Februari 2010:

  • Chines New Year & Valentine's Day Celebration, 14 Februari 2010 di Love Lane.
  • Chines New year Cultural & Heritage Celebration 2010, 20 Februari 2010 di Heritage Area.
  • Chap Goh Meh Celebration 2010, 28 Februari di Esplanade Penang.
  • Tua Pek Kong, Sloap Procession, 28 Februari 2010 di Heritage Area.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com