Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Belum Ada Kepanikan di Ngurah Rai

Kompas.com - 17/07/2009, 17:58 WIB

DENPASAR, KOMPAS.com — Hingga Jumat (17/7) petang, pascapeledakan di Hotel JW Marriott dan Hotel Ritz-Carlton, Mega Kuningan, Jakarta, Bandara Internasional Ngurah Rai, Bali, belum terjadi kepanikan seperti banyaknya wisatawan manca pulang karena panik.

Namun, pihak Bandara Ngurah Rai tetap mewaspadai kondisi tersebut berdasarkan pengalaman peristiwa serupa di Bali 2002 dan 2005. "Kami terus memantau dan meningkatkan kewaspadaan di sini. Ya mengantisipasi hingga beberapa hari ke depan," kata Humas Angkasa Pura I Ngurah Rai M Dimyati.

Pihak Bandara Ngurah Rai memperketat pemeriksaan kendaraan dan siapa pun yang masuk ke areal bandara. Biasanya dua pintu menjadi satu pintu dengan beberapa polisi memeriksa.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com