Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Peringatan 100 Tahun Sjahrir di Bukittinggi Sepi

Kompas.com - 05/03/2009, 15:09 WIB

BUKITTINGGI, KAMIS — Peringatan 100 tahun Sutan Sjahrir di Bukittinggi sepi, Kamis (5/3). Satu-satunya peringatan yang ada dilaksanakan oleh Perhimpunan Seniman Indonesia dan Masyarakat Sosialis Indonesia Sumbar.

Acara ini dihadiri sekitar 80 orang saja. Sjahrir lahir di Kota Padang Panjang, Sumatera Barat, 5 Maret 1909. Rumah kelahiran Sjahrir kini menjadi aula Pondok Pesantren Diniyyah Puteri. Ayah Sjahrir berasal dari Nagari Koto Gadang, yang kini terletak di Kabupaten Agam. Di sepanjang jalan antara Padang dan Bukittinggi, tidak ada tanda-tanda peringatan Sjahrir. Jalan justru ramai oleh gambar caleg dan bendera parpol. (ART)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com