Salin Artikel

Tampilkan Kolose Senapan Saat HUT Ke-78, TNI Ingin Pecahkan Rekor Muri

JAKARTA, KOMPAS.com - TNI ingin memecahkan rekor Museum Rekor Dunia Indonesia (Muri) dengan menampilkan kolose senapan saat perayaan HUT ke-78 mereka di Monumen Nasional (Monas), Jakarta Pusat, Kamis (5/10/2023).

Asisten Personel (Aspers) Panglima TNI Marsekal Muda Arif Widianto mengatakan, bakal ada 678 prajurit yang mendemonstrasikan kolose senapan di Monas.

“Ini salah satu kegiatan yang memecahkan rekor Muri. Karena memang kolose senapan ini dilaksanakan tiga matra dengan jumlah 678 prajurit TNI,” kata Arif dalam geladi resik, Selasa (3/10/2023).

Pada puncak perayaan HUT ke-78 nanti, TNI ingin memberikan pesan kepada masyarakat bahwa TNI siap mengawal pertahanan dan keamanan negara.

“Dan bersinergi dengan masyarakat untuk bersama-sama dalam rangka mendukung Indonesia maju,” ujar Arif.

Sebelumnya, Kepala Staf Umum (Kasum) TNI Letjen Bambang Ismawan didampingi Asisten Operasi Panglima TNI Mayjen Muhammad Nur Rahmad dan Aspers Panglima TNI, meninjau persiapan demo kolose senapan itu dengan mengunjungi Markas Komando Pasukan Marinir 1 (Mako Pasmar 1) di Cilandak, Jakarta Selatan, Senin (18/9/2023).

“Terima kasih atas pelaksanaan latihannya, sejauh ini sudah baik, tetapi masih bisa ditingkatkan lagi karena masih ada waktu untuk bisa memberikan terbaik dan kalau ada kendala segera dilaporkan,” kata Bambang dalam siaran pers Pusat Penerangan (Puspen) TNI, Selasa (19/9/2023).

Adapun kolose senapan merupakan demo menggunakan senjata laras panjang dengan sangkur terpasang.

Kolose senapan membutuhkan kedisiplinan yang tinggi, kecermatan dalam bergerak, ketepatan dalam bertindak, ketahanan fisik dan stamina, akurasi gerakan yang tepat, kepatuhan terhadap perintah, serta tidak kalah penting adalah kerja sama tim.

https://nasional.kompas.com/read/2023/10/03/15563151/tampilkan-kolose-senapan-saat-hut-ke-78-tni-ingin-pecahkan-rekor-muri

Terkini Lainnya

TNI Siap Dikirim ke Gaza untuk Operasi Perdamaian

TNI Siap Dikirim ke Gaza untuk Operasi Perdamaian

Nasional
Istri Terima Uang Rp 30 Juta Per Bulan dari Kementan, SYL: Ada Kegiatan Dharma Wanita

Istri Terima Uang Rp 30 Juta Per Bulan dari Kementan, SYL: Ada Kegiatan Dharma Wanita

Nasional
PN Jakpus Tak Berwenang Adili Gugatan soal Pencalonan Gibran, Pengacara Jokowi: Tak Terbukti Lawan Hukum

PN Jakpus Tak Berwenang Adili Gugatan soal Pencalonan Gibran, Pengacara Jokowi: Tak Terbukti Lawan Hukum

Nasional
Hasto Curiga Ada 'Orderan' di Balik Pemanggilannya ke Polda Metro Jaya

Hasto Curiga Ada "Orderan" di Balik Pemanggilannya ke Polda Metro Jaya

Nasional
Kata PP Muhammadiyah soal Jokowi Beri Izin Usaha Tambang untuk Ormas

Kata PP Muhammadiyah soal Jokowi Beri Izin Usaha Tambang untuk Ormas

Nasional
Kepala dan Wakil Kepala Otorita IKN Mundur, Jokowi: Pembangunan IKN Terus Lanjut

Kepala dan Wakil Kepala Otorita IKN Mundur, Jokowi: Pembangunan IKN Terus Lanjut

Nasional
Prabowo Bentuk Gugus Sinkronisasi, Hasto Singgung Rekomendasi Tim Transisi Era Jokowi

Prabowo Bentuk Gugus Sinkronisasi, Hasto Singgung Rekomendasi Tim Transisi Era Jokowi

Nasional
Jokowi Kunker ke Kalimantan Timur Usai Kepala dan Wakil Kepala Otorita IKN Mundur

Jokowi Kunker ke Kalimantan Timur Usai Kepala dan Wakil Kepala Otorita IKN Mundur

Nasional
Gantikan Laksda Retiono, Brigjen Taufik Budi Resmi Jabat Komandan PMPP TNI

Gantikan Laksda Retiono, Brigjen Taufik Budi Resmi Jabat Komandan PMPP TNI

Nasional
PKB Ngotot Ingin Gus Yusuf Jadi Calon Gubernur di Pilkada Jateng 2024

PKB Ngotot Ingin Gus Yusuf Jadi Calon Gubernur di Pilkada Jateng 2024

Nasional
PKB Bilang Anies Tak Dapat Keistimewaan, Harus Ikut Uji Kelayakan Jika Ingin Tiket Pilkada

PKB Bilang Anies Tak Dapat Keistimewaan, Harus Ikut Uji Kelayakan Jika Ingin Tiket Pilkada

Nasional
Riset yang Didanai BPDPKS Diyakini Jadi “Problem Solving” Industri Sawit

Riset yang Didanai BPDPKS Diyakini Jadi “Problem Solving” Industri Sawit

Nasional
PAN DKI Ingin Duetkan Anak Zulhas dan Jokowi pada Pilkada Jakarta 2024

PAN DKI Ingin Duetkan Anak Zulhas dan Jokowi pada Pilkada Jakarta 2024

Nasional
Biodiesel Berbasis Sawit Jadi Komoditas Unggulan Ekspor Indonesia

Biodiesel Berbasis Sawit Jadi Komoditas Unggulan Ekspor Indonesia

Nasional
Bicara Pilkada Sumbar 2024, Zulhas: PAN Calon Gubernurnya, Wakil dari Gerindra

Bicara Pilkada Sumbar 2024, Zulhas: PAN Calon Gubernurnya, Wakil dari Gerindra

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke