Salin Artikel

Bertemu Satu Jam, Prabowo Ungkap Alasan Kunjungi Wiranto

Hal itu lah yang menjadi alasan Prabowo mengunjungi Wiranto di kediamannya di kawasan Jakarta Selatan pada Selasa (25/4/2023) sore.

"Saya mendapat kehormatan, saya diterima oleh Pak Wiranto. Pak Wiranto senior saya, pernah Panglima saya, pendahulu saya sebagai Menteri Pertahanan," kata Prabowo ditemui usai bertemu Wiranto, Selasa.

Pertemuan Prabowo dan Wiranto berlangsung selama satu jam.

Prabowo tiba di kediaman Wiranto pukul 15.02 WIB dan selesai melakukan pertemuan pada 16.10 WIB.

Prabowo lantas mengatakan, silaturahmi seperti ini sudah dianggap menjadi tradisi.

Apalagi, menurutnya, hari-hari ini masih dalam suasana perayaan Lebaran.

"Jadi saya merasa adat kita, tradisi kita di hari yang baik, suasana Lebaran kita. Lebaran lah halalbihalal," ujar Ketua Umum Gerindra ini.

Ia pun mengucapkan terima kasih kepada Wiranto karena sudah menerimanya dengan baik.

Prabowo berharap, silaturahim seperti ini dapat terus dilanjutkan ke depannya.

"Mudah-mudahan kita selalu memelihara silaturahmi juga persatuan negeri ini bangsa dan negara," katanya.

Kunjungan hari ini diawali Prabowo ke makam sang ayah, Soemitro Djojohadikusumo di pemakaman TPU Karet Bivak, Jakarta.

Kemudian, Prabowo bertemu Laksamana TNI (Purn) Widodo A.S di kediamannya, Kelapa Gading, Jakarta.

Selanjutnya, Prabowo mengunjungi Wakil Presiden ke-6 RI Try Sutrisno, Agum Gumelar, dan A.M Hendropriyono sebelum berkunjung ke Wiranto.

Setelah mengunjungi Wiranto, Prabowo berkunjung ke kediaman Menko Polhukam Mahfud MD dan sejumlah tokoh lainnya.

https://nasional.kompas.com/read/2023/04/25/18292811/bertemu-satu-jam-prabowo-ungkap-alasan-kunjungi-wiranto

Terkini Lainnya

PDI-P Sebut Pemanggilan Hasto oleh Polda Metro Jaya Upaya Bungkam Suara Kritis

PDI-P Sebut Pemanggilan Hasto oleh Polda Metro Jaya Upaya Bungkam Suara Kritis

Nasional
Apresiasi Perwira Inovatif, Annual Pertamina Awards Ke-14 Resmi Dibuka

Apresiasi Perwira Inovatif, Annual Pertamina Awards Ke-14 Resmi Dibuka

Nasional
Bertanya ke Saksi, SYL Tegaskan Bagikan Sembako hingga Sewa Pesawat untuk Kepentingan Masyarakat

Bertanya ke Saksi, SYL Tegaskan Bagikan Sembako hingga Sewa Pesawat untuk Kepentingan Masyarakat

Nasional
162.961 Jemaah Haji Sudah Tiba di Arab Saudi, 36 Wafat

162.961 Jemaah Haji Sudah Tiba di Arab Saudi, 36 Wafat

Nasional
34 dari 37 WNI yang Berhaji Tanpa Visa Haji Dibebaskan dan Dipulangkan ke Tanah Air

34 dari 37 WNI yang Berhaji Tanpa Visa Haji Dibebaskan dan Dipulangkan ke Tanah Air

Nasional
KPU Akan Rapat Internal dan Konsultasi dengan DPR Usai MA Ubah Batas Usia Calon Kepala Daerah

KPU Akan Rapat Internal dan Konsultasi dengan DPR Usai MA Ubah Batas Usia Calon Kepala Daerah

Nasional
TNI Siap Dikirim ke Gaza untuk Operasi Perdamaian

TNI Siap Dikirim ke Gaza untuk Operasi Perdamaian

Nasional
Istri Terima Uang Rp 30 Juta Per Bulan dari Kementan, SYL: Ada Kegiatan Dharma Wanita

Istri Terima Uang Rp 30 Juta Per Bulan dari Kementan, SYL: Ada Kegiatan Dharma Wanita

Nasional
PN Jakpus Tak Berwenang Adili Gugatan soal Pencalonan Gibran, Pengacara Jokowi: Tak Terbukti Lawan Hukum

PN Jakpus Tak Berwenang Adili Gugatan soal Pencalonan Gibran, Pengacara Jokowi: Tak Terbukti Lawan Hukum

Nasional
Hasto Curiga Ada 'Orderan' di Balik Pemanggilannya ke Polda Metro Jaya

Hasto Curiga Ada "Orderan" di Balik Pemanggilannya ke Polda Metro Jaya

Nasional
Kata PP Muhammadiyah soal Jokowi Beri Izin Usaha Tambang untuk Ormas

Kata PP Muhammadiyah soal Jokowi Beri Izin Usaha Tambang untuk Ormas

Nasional
Kepala dan Wakil Kepala Otorita IKN Mundur, Jokowi: Pembangunan IKN Terus Lanjut

Kepala dan Wakil Kepala Otorita IKN Mundur, Jokowi: Pembangunan IKN Terus Lanjut

Nasional
Prabowo Bentuk Gugus Sinkronisasi, Hasto Singgung Rekomendasi Tim Transisi Era Jokowi

Prabowo Bentuk Gugus Sinkronisasi, Hasto Singgung Rekomendasi Tim Transisi Era Jokowi

Nasional
Jokowi Kunker ke Kalimantan Timur Usai Kepala dan Wakil Kepala Otorita IKN Mundur

Jokowi Kunker ke Kalimantan Timur Usai Kepala dan Wakil Kepala Otorita IKN Mundur

Nasional
Gantikan Laksda Retiono, Brigjen Taufik Budi Resmi Jabat Komandan PMPP TNI

Gantikan Laksda Retiono, Brigjen Taufik Budi Resmi Jabat Komandan PMPP TNI

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke