Salin Artikel

"Jernih Memilih", Saatnya yang Muda Melek Politik pada Pemilu 2024!

Berdasarkan data tahun 2021, Kemendagri mengungkap daftar penduduk potensial pemilih pemilihan (DP4) saat itu mencapai 206,68 juta.

Nah, dari jumlah tersebut generasinya anak muda, yaitu milenial (24-39 tahun) dan Z (8-23 tahun), ternyata yang paling "berkuasa".

Dua generasi itu akan menguasai lebih dari 50 persen total pemilih pada Pemilu 2024. Bisa dibayangkan kuatnya pengaruh anak muda dalam pemilu mendatang, kan?

Melihat fenomena yang ada, Kompas.com meluncurkan kanal microsite "Jernih Memilih". Kanal ini akan menghadirkan ragam informasi seputar pemilu dalam berbagai format baik teks, video, maupun infografis.

Tak hanya berita, informasi seputar pemilu juga akan dihadirkan dalam bentuk talkshow melalui project "Gaspol!" (Ngobrol Ngegas, Pasti Nampol!).

"Gaspol" adalah acara bincang-bincang yang mengangkat isu-isu politik dan kebijakan pemerintah, serta mengkritisinya dengan gaya anak muda bersama para narasumber.

Gaspol juga menghadirkan kisah-kisah inspiratif dari para tokoh di Tanah Air dalam program "Gaspol Spesial".

Menjelang pelaksanaan Pemilu 2024, Kompas.com menyadari pula bahwa tantangan terbesar adalah persoalan hoaks dan disinformasi.

Maka dari itu, dalam kanal "Jernih Memilih", kami juga menghadirkan channel "Hoaks atau Fakta" sebagai upaya melakukan klarifikasi atas informasi-informasi yang menyebar melalui berbagai platform percakapan.

Tim Cek Fakta Kompas.com telah bekerja sebagai bagian dari divisi editorial sejak tahun 2018. Tim ini juga tergabung dalam International Fact-Checking Network (IFCN).

Untuk mengakses "Jernih Memilih", pembaca bisa mengeklik di sini. Selamat membaca! Ingat, yang muda, yang punya suara!

https://nasional.kompas.com/read/2022/07/22/09355171/jernih-memilih-saatnya-yang-muda-melek-politik-pada-pemilu-2024

Terkini Lainnya

Kompolnas Duga Ada Pelanggaran Penugasan Brigadir RAT untuk Kawal Pengusaha

Kompolnas Duga Ada Pelanggaran Penugasan Brigadir RAT untuk Kawal Pengusaha

Nasional
Surya Paloh Pamer Nasdem Bisa Dukung Anies, tapi Tetap Berada di Pemerintahan Jokowi

Surya Paloh Pamer Nasdem Bisa Dukung Anies, tapi Tetap Berada di Pemerintahan Jokowi

Nasional
Sempat Ditunda, Sidang Praperadilan Pimpinan Ponpes Al Zaytun Panji Gumilang Digelar Lagi Hari Ini

Sempat Ditunda, Sidang Praperadilan Pimpinan Ponpes Al Zaytun Panji Gumilang Digelar Lagi Hari Ini

Nasional
Hardiknas 2024, Puan Maharani Soroti Ketimpangan Pendidikan hingga Kesejahteraan Guru

Hardiknas 2024, Puan Maharani Soroti Ketimpangan Pendidikan hingga Kesejahteraan Guru

Nasional
Rakornis, Puspom dan Propam Duduk Bersama Cegah Konflik TNI-Polri Terulang

Rakornis, Puspom dan Propam Duduk Bersama Cegah Konflik TNI-Polri Terulang

Nasional
Hardiknas 2024, Pertamina Goes To Campus 2024 Hadir di 15 Kampus Terkemuka

Hardiknas 2024, Pertamina Goes To Campus 2024 Hadir di 15 Kampus Terkemuka

Nasional
Atasan Tak Tahu Brigadir RAT Kawal Pengusaha di Jakarta, Kompolnas: Pimpinannya Harus Diperiksa

Atasan Tak Tahu Brigadir RAT Kawal Pengusaha di Jakarta, Kompolnas: Pimpinannya Harus Diperiksa

Nasional
Harap PTUN Kabulkan Gugatan, PDI-P: MPR Bisa Tidak Lantik Prabowo-Gibran

Harap PTUN Kabulkan Gugatan, PDI-P: MPR Bisa Tidak Lantik Prabowo-Gibran

Nasional
Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron Absen Sidang Etik Perdana

Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron Absen Sidang Etik Perdana

Nasional
Terbukti Selingkuh, Hakim Pengadilan Agama di Asahan Diberhentikan

Terbukti Selingkuh, Hakim Pengadilan Agama di Asahan Diberhentikan

Nasional
Dukung Program Prabowo-Gibran, Partai Buruh Minta Perppu Cipta Kerja Diterbitkan

Dukung Program Prabowo-Gibran, Partai Buruh Minta Perppu Cipta Kerja Diterbitkan

Nasional
Sidang Gugatan PDI-P Kontra KPU di PTUN Digelar Tertutup

Sidang Gugatan PDI-P Kontra KPU di PTUN Digelar Tertutup

Nasional
Hakim MK Berang KPU Tak Hadiri Sidang Sengketa Pileg, Tuding Tak Pernah Serius sejak Pilpres

Hakim MK Berang KPU Tak Hadiri Sidang Sengketa Pileg, Tuding Tak Pernah Serius sejak Pilpres

Nasional
PTUN Gelar Sidang Perdana PDI-P Kontra KPU Hari Ini

PTUN Gelar Sidang Perdana PDI-P Kontra KPU Hari Ini

Nasional
Profil Andi Gani, Tokoh Buruh yang Dekat dengan Jokowi Kini Jadi Staf Khusus Kapolri

Profil Andi Gani, Tokoh Buruh yang Dekat dengan Jokowi Kini Jadi Staf Khusus Kapolri

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke