Salin Artikel

UPDATE 30 Januari: Capaian Vaksinasi Covid-19 Dosis Kedua 61,46 Persen, Dosis Pertama 88,63 Persen

Hingga pukul 18.00 WIB, Minggu, Kemenkes mencatat capaian vaksinasi dosis pertama secara nasional sebanyak 184.594.825 dosis atau setara dengan 88,63 persen dari target yang telah ditetapkan.

Capaian vaksinasi dosis kedua secara nasional sebanyak 128.008.885 dosis atau setara dengan 61,46 persen.

Capaian ini berdasarkan target vaksinasi Covid-19 secara nasional yang sebanyak 208.265.720 warga.

Berdasarkan data yang sama, Kemenkes juga melaporkan capaian vaksinasi untuk tenaga kesehatan dengan total sasaran sehanyak 1.468.764 orang. Capaian dosis pertama untuk tenaga kesehatan sebesar 2.035.212 dosis atau setara dengan 138,57 persen.

Kemudian, capian vaksinasi dosis kedua untuk tenaga kesehatan sebanyak 1.959.572 dosis atau setara dengan 133,42 persen.

Selain itu, dilaporkan pula capaian vaksinasi bagi lansia dengan total sasaran sebanyak 21.553.118 orang. Untuk vaksinasi lansia dosis pertama telah mencapai 15.646.905 dosis atau setara dengan 72,60 persen.

Vaksinasi Covid-19 dosis kedua telah mencapai 10.339.412 dosis atau setara 47,97 persen.

Kemenkes juga melaporkan perkembangan vaksinasi untuk petugas publik yang memiliki total sasaran sebanyak 17.327.167.

Untuk vaksinasi dosis pertama bagi petugas publik telah mencapai 21.872.451 dosis atau setara dengan 126,23 persen.

Vaksinasi dosis kedua bagi petugas publik mencapai 19.726.640 dosis atau setara dengan 113,85 persen.

Kemenkes juga menyampaikan perkembangan vaksinasi masyarakat rentan dan masyarakat umum dengan total sasaran sebanyak 141.211.181 orang.

Untuk vaksinasi dosis pertama masyarakat rentan dan masyarakat umum mencapai 103.845.332 atau setara dengan 73,54 persen.

Sementara itu, vaksinasi dosis kedua bagi masyarakat rentan dan masyarakat umum telah mencapai 72.993.644 dosis atau setara dengan 51,69 persen.

Selain itu, masih ada pula catatan capaian vaksinasi bagi remaja berusia 12-17 tahun dengan total sasaran 26.705.490 orang.

Untuk capaian vaksinasi dosis pertama usia 12-17 tahun sebanyak 24.160.020 dosis atau setara 90,47 persen.

Sedangkan capaian vaksinasi dosis kedua usia 12-17 tahun sebanyak 18.769.526 dosis atau setara 70,28 persen.

Terakhir, Kemenkes melaporkan capaian dosis pertama untuk vaksinasi gotong-royong sebanyak 1.314.682 dosis atau setara dengan 8,76 persen.

Sementara itu, capaian dosis kedua vaksinasi gotong-royong sebesar 1.243.233 dosis atau setara 8,29 persen.

https://nasional.kompas.com/read/2022/01/30/20195651/update-30-januari-capaian-vaksinasi-covid-19-dosis-kedua-6146-persen-dosis

Terkini Lainnya

PKB Ngotot Ingin Gus Yusuf Jadi Calon Gubernur di Pilkada Jateng 2024

PKB Ngotot Ingin Gus Yusuf Jadi Calon Gubernur di Pilkada Jateng 2024

Nasional
PKB Bilang Anies Tak Dapat Keistimewaan, Harus Ikut Uji Kelayakan Jika Ingin Tiket Pilkada

PKB Bilang Anies Tak Dapat Keistimewaan, Harus Ikut Uji Kelayakan Jika Ingin Tiket Pilkada

Nasional
Riset yang Didanai BPDPKS Diyakini Jadi “Problem Solving” Industri Sawit

Riset yang Didanai BPDPKS Diyakini Jadi “Problem Solving” Industri Sawit

Nasional
PAN DKI Ingin Duetkan Anak Zulhas dan Jokowi pada Pilkada Jakarta 2024

PAN DKI Ingin Duetkan Anak Zulhas dan Jokowi pada Pilkada Jakarta 2024

Nasional
Biodiesel Berbasis Sawit Jadi Komoditas Unggulan Ekspor Indonesia

Biodiesel Berbasis Sawit Jadi Komoditas Unggulan Ekspor Indonesia

Nasional
Bicara Pilkada Sumbar 2024, Zulhas: PAN Calon Gubernurnya, Wakil dari Gerindra

Bicara Pilkada Sumbar 2024, Zulhas: PAN Calon Gubernurnya, Wakil dari Gerindra

Nasional
Sejahterakan Pekebun, BPDPKS Dukung Kenaikan Pendanaan Program Peremajaan Sawit Rakyat

Sejahterakan Pekebun, BPDPKS Dukung Kenaikan Pendanaan Program Peremajaan Sawit Rakyat

Nasional
Miliki Manfaat yang Luas, Minyak Kelapa Sawit Disebut Paling Potensial untuk Diolah Jadi Energi

Miliki Manfaat yang Luas, Minyak Kelapa Sawit Disebut Paling Potensial untuk Diolah Jadi Energi

Nasional
Pegawai Pajak Yulmanizar Divonis 4 Tahun Penjara, Terbukti Terima Suap Rp 17,9 Miliar

Pegawai Pajak Yulmanizar Divonis 4 Tahun Penjara, Terbukti Terima Suap Rp 17,9 Miliar

Nasional
PAN Yakin IKN Tetap Lanjut meski Kepala dan Wakil Kepala Otorita IKN Mundur

PAN Yakin IKN Tetap Lanjut meski Kepala dan Wakil Kepala Otorita IKN Mundur

Nasional
Tingkat Kemiskinan Ekstrem di 6 Provinsi Papua Masih Tinggi

Tingkat Kemiskinan Ekstrem di 6 Provinsi Papua Masih Tinggi

Nasional
Kasus 109 Ton Emas Antam, Kejagung: Emasnya Asli, tapi Perolehannya Ilegal

Kasus 109 Ton Emas Antam, Kejagung: Emasnya Asli, tapi Perolehannya Ilegal

Nasional
35 Bakal Calon Kepala Daerah Dapat Rekomendasi PKB, Ini Daftarnya

35 Bakal Calon Kepala Daerah Dapat Rekomendasi PKB, Ini Daftarnya

Nasional
Pemerintah Targetkan Kemiskinan Ekstrem Kurang dari 1 Persen di Akhir Kepemimpinan Jokowi

Pemerintah Targetkan Kemiskinan Ekstrem Kurang dari 1 Persen di Akhir Kepemimpinan Jokowi

Nasional
PKB Klaim Kian Banyak Relawan Dorong Kiai Marzuki di Pilkada Jatim

PKB Klaim Kian Banyak Relawan Dorong Kiai Marzuki di Pilkada Jatim

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke