Salin Artikel

Kontak Dekat dengan Personel Positif Covid-19, Dua Polisi Dikarantina

"Terhadap teman-teman yang kontak dengan pasien tersebut saat ini dilakukan karantina di RS Bhayangkara Polda Kepri," kata Kabid Humas Polda Kepri Kombes (Pol) Harry Goldenhart ketika dihubungi Kompas.com, Senin (27/4/2020).

Kendati demikian, ia tidak merinci apakah dua personel yang dikarantina itu bertugas di polsek yang sama dengan pasien atau tidak.

Harry menuturkan, kedua personel yang dikarantina telah mengikuti pemeriksaan swab.

Pihaknya kini sedang menunggu hasil pemeriksaan tersebut.

"Masih menunggu hasil tes swab," lanjut dia.

Diberitakan, Ketua Tim Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Batam yang juga Wali Kota Batam HM Rudi mengatakan, seorang polisi anggota Polda Kepulauan Riau positif terjangkit virus corona.

Polisi tersebut termasuk kategori orang tanpa gejala (OTG).

Polisi tersebut terkonfirmasi positif corona berdasarkan hasil pemeriksaan swab oleh Tim Analis BTKLPP kelas 1 Batam.

"Kasus baru ini merupakan kasus dari kategori OTG dan sampai saat ini kondisi yang bersangkutan tetap sehat dan sama sekali tidak ada keluhan," kata Rudi saat dihubungi, Minggu (26/4/2020).

Rudi menjelaskan, polisi tersebut merupakan laki-laki berusia 37 tahun yang bertugas di salah satu Polsek di Batam.

Sejauh ini, kondisi polisi tersebut dalam keadaan baik dan sedang proses persiapan untuk isolasi di Rumah Sakit Khusus Infeksi Covid-19 di Pulau Galang.

Saat ini, tim surveilans sedang melakukan proses contact tracing terhadap semua orang yang kontak dengan pasien tersebut.

https://nasional.kompas.com/read/2020/04/27/16061751/kontak-dekat-dengan-personel-positif-covid-19-dua-polisi-dikarantina

Terkini Lainnya

Gunung Raung Erupsi, Ma'ruf Amin Imbau Warga Setempat Patuhi Petunjuk Tim Penyelamat

Gunung Raung Erupsi, Ma'ruf Amin Imbau Warga Setempat Patuhi Petunjuk Tim Penyelamat

Nasional
Cak Imin: Bansos Cepat Dirasakan Masyarakat, tapi Tak Memberdayakan

Cak Imin: Bansos Cepat Dirasakan Masyarakat, tapi Tak Memberdayakan

Nasional
Cak Imin: Percayalah, PKB kalau Berkuasa Tak Akan Lakukan Kriminalisasi...

Cak Imin: Percayalah, PKB kalau Berkuasa Tak Akan Lakukan Kriminalisasi...

Nasional
Gerindra Lirik Dedi Mulyadi untuk Maju Pilkada Jabar 2024

Gerindra Lirik Dedi Mulyadi untuk Maju Pilkada Jabar 2024

Nasional
Gibran Ingin Konsultasi ke Megawati soal Susunan Kabinet, Masinton: Cuma Gimik

Gibran Ingin Konsultasi ke Megawati soal Susunan Kabinet, Masinton: Cuma Gimik

Nasional
Kementerian KP Perkuat Standar Kompetensi Pengelolaan Sidat dan Arwana

Kementerian KP Perkuat Standar Kompetensi Pengelolaan Sidat dan Arwana

Nasional
Bupati Sidoarjo Berulang Kali Terjerat Korupsi, Cak Imin Peringatkan Calon Kepala Daerah Tak Main-main

Bupati Sidoarjo Berulang Kali Terjerat Korupsi, Cak Imin Peringatkan Calon Kepala Daerah Tak Main-main

Nasional
Wapres Ajak Masyarakat Tetap Dukung Timnas U-23 demi Lolos Olimpiade

Wapres Ajak Masyarakat Tetap Dukung Timnas U-23 demi Lolos Olimpiade

Nasional
Gibran Ingin Konsultasi dengan Megawati terkait Susunan Kabinet

Gibran Ingin Konsultasi dengan Megawati terkait Susunan Kabinet

Nasional
Soal Dukungan PKB untuk Khofifah, Cak Imin: Kalau Daftar, Kita Sambut

Soal Dukungan PKB untuk Khofifah, Cak Imin: Kalau Daftar, Kita Sambut

Nasional
Jubir Sebut Luhut Hanya Beri Saran ke Prabowo soal Jangan Bawa Orang 'Toxic'

Jubir Sebut Luhut Hanya Beri Saran ke Prabowo soal Jangan Bawa Orang "Toxic"

Nasional
Muslimat NU Kirim Bantuan Kemanusiaan Rp 2 Miliar ke Palestina

Muslimat NU Kirim Bantuan Kemanusiaan Rp 2 Miliar ke Palestina

Nasional
Luhut Minta Prabowo Tak Bawa Orang 'Toxic', Projo: Nasihat Bagus

Luhut Minta Prabowo Tak Bawa Orang "Toxic", Projo: Nasihat Bagus

Nasional
Buktikan Kinerja Unggul, Pertamina Hulu Energi Optimalkan Kapabilitas Perusahaan

Buktikan Kinerja Unggul, Pertamina Hulu Energi Optimalkan Kapabilitas Perusahaan

Nasional
Gerindra Sebut Jokowi Justru Dorong Prabowo untuk Bertemu Megawati

Gerindra Sebut Jokowi Justru Dorong Prabowo untuk Bertemu Megawati

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke