Salin Artikel

Gerindra: Tak Ada Halangan Memasangkan Capres dan Cawapres dari Militer

Hal itu disampaikan Riza menanggapi pertemuan antara Prabowo dengan mantan Panglima TNI Jenderal Gatot Nurmantyo. Gatot disebut mendaftar ke Gerindra sebagai capres. Gatot juga disebut masuk dalam daftar cawapres Prabowo.

"Kan fenomena sekarang udah enggak ada lagi begitu. Enggak ada lagi dikotomi sipil-militer, Jawa-luar Jawa. Lain-lain gitu lah. Jadi saya kira sangat mungkin. Sipil-sipil bisa, sipil-militer bisa. Militer-militer bisa. Militer-polisi juga bisa. Semuanya mungkin," kata Riza saat dihubungi, Jumat (23/3/2018).

Ia menilai saat ini masyarakat Indonesia tak lagi terpengaruh dengan latar belakang capres dan cawapres. Menurut dia, saat ini masyarakat lebih melihat komitmen dan konsistensi capres serta cawapres dalam mewujudkan harapan mereka.

Ia menyadari masih ada segmen masyarakat yang memperhatikan latar belakang tokoh dalam memilih namun ia meyakini jumlahnya tidak signifikan.

"Latar belakang perlu tapi sudah tidak signifikan. Yang penting ialah yang dilihat masyarakat itu kan konsisten, komitmen. Gimana bisa diterima. Sejauh mana keyakinan masyarakat atas calon tersebut bisa mewujudkan harapan masyarakat," lanjut dia.

https://nasional.kompas.com/read/2018/03/23/15551561/gerindra-tak-ada-halangan-memasangkan-capres-dan-cawapres-dari-militer

Terkini Lainnya

Inklusivitas Gender Jadi Pembahasan Pansel Capim KPK

Inklusivitas Gender Jadi Pembahasan Pansel Capim KPK

Nasional
Putus Internet ke Kamboja dan Filipina, Menkominfo: Upaya Berantas Judi 'Online'

Putus Internet ke Kamboja dan Filipina, Menkominfo: Upaya Berantas Judi "Online"

Nasional
Pemerintah Putus Akses Internet Judi 'Online' Kamboja dan Filipina

Pemerintah Putus Akses Internet Judi "Online" Kamboja dan Filipina

Nasional
Upaya Berantas Judi 'Online' dari Mekong Raya yang Jerat 2,3 Juta Penduduk Indonesia...

Upaya Berantas Judi "Online" dari Mekong Raya yang Jerat 2,3 Juta Penduduk Indonesia...

Nasional
Keamanan Siber di Pusat Data Nasional: Pelajaran dari Gangguan Terbaru

Keamanan Siber di Pusat Data Nasional: Pelajaran dari Gangguan Terbaru

Nasional
Tanggal 26 Juni 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 26 Juni 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Letjen Suryo Prabowo Luncurkan Buku 'Mengantar Provinsi Timor Timur Merdeka Menjadi Timor Leste'

Letjen Suryo Prabowo Luncurkan Buku "Mengantar Provinsi Timor Timur Merdeka Menjadi Timor Leste"

Nasional
Resmikan Destinasi Wisata Aglaonema Park di Sleman, Gus Halim: Ini Pertama di Indonesia

Resmikan Destinasi Wisata Aglaonema Park di Sleman, Gus Halim: Ini Pertama di Indonesia

Nasional
Drag Fest 2024 , Intip Performa Pertamax Turbo untuk Olahraga Otomotif

Drag Fest 2024 , Intip Performa Pertamax Turbo untuk Olahraga Otomotif

Nasional
2.000-an Nadhliyin Hadiri Silaturahmi NU Sedunia di Mekkah

2.000-an Nadhliyin Hadiri Silaturahmi NU Sedunia di Mekkah

Nasional
TNI AD: Prajurit Gelapkan Uang untuk Judi 'Online' Bisa Dipecat

TNI AD: Prajurit Gelapkan Uang untuk Judi "Online" Bisa Dipecat

Nasional
Airlangga Yakin Jokowi Punya Pengaruh dalam Pilkada meski Sebut Kearifan Lokal sebagai Kunci

Airlangga Yakin Jokowi Punya Pengaruh dalam Pilkada meski Sebut Kearifan Lokal sebagai Kunci

Nasional
TNI AD Mengaku Siapkan Pasukan dan Alutsista untuk ke Gaza

TNI AD Mengaku Siapkan Pasukan dan Alutsista untuk ke Gaza

Nasional
Mitigasi Gangguan PDN, Ditjen Imigrasi Tambah 100 Personel di Bandara Soekarno-Hatta

Mitigasi Gangguan PDN, Ditjen Imigrasi Tambah 100 Personel di Bandara Soekarno-Hatta

Nasional
Pusat Data Nasional Diperbaiki, Sebagian Layanan 'Autogate' Imigrasi Mulai Beroperasi

Pusat Data Nasional Diperbaiki, Sebagian Layanan "Autogate" Imigrasi Mulai Beroperasi

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke