Salin Artikel

Terpopuler: Kisah Marcus / Kevin, Jokowi, dan Habie

Berikut lima berita terpopuler di Kompas.com. Ada cerita yang membanggakan yang ditorehkan pasangan ganda putra Indonesia Marcus/Kevin. Ada juga kisah tentang Presiden Jokowi yang mengantar pulang mantan Presiden BJ Habibie dengan mobil kepresidenan.

1. Marcus/Kevin Juarai BWF Superseries Finals 2017 dan Catat Sejarah Baru

Pasangan ganda putra Indonesia, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo, berhasil menjuarai BWF Superseries Finals 2017 setelah mengalahkan pasangan China, Liu Cheng/Zhang Nan, Minggu (17/12/2017).

Bertanding di Hamdan Sports Complex, Dubai, Uni Emirat Arab, Marcus/Kevin menang dengan skor 21-16, 21-18.

Atas prestasi ini, Marcus/Kevin berhasil mencatat sejarah baru. Ganda putra kebanggaan Indonesia ini berhasil meraih tujuh gelar superseries dalam satu tahun kalender.

2. Cerita di Balik Jokowi Antar Habibie ke Kediaman

Sebuah video yang diunggah Presiden Jokowi yang bercerita tentang Jokowi mengantar mantan Presiden BJ Habibie ramai di media sosial.

Sampai Minggu pukul 13.46 WIB, unggahan Jokowi itu diunggah kembali sebanyak 1.084 kali, direspons dengan 17.799 emoticon dan mendapatkan 1.102 komentar.

Bagaimana ceritanya sampai Presiden Jokowi mengantar pulang Habibie?

Rupanya itu tindakan spontan Jokowi. Presiden sebenarnya hendak bertolak ke Bandara Halim Perdanakusuma. Namun, Presiden memilik berbelok dulu mengantar Habibie ke kediamannya di daerah Kuningan, Jakarta.

Baca selengkapnya di sini.

3. Mahfud MD: Yang Kurang Paham, Menuduh MK Perbolehkan Zina dan LGBT

Mahkamah Konstitusi ( MK) menolak permohonan uji materi Pasal 284, Pasal 285 dan Pasal 292 Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP).

Ketiga pasal tersebut mengatur soal kejahatan terhadap kesusilaan.

Namun, banyak pihak yang salah memahami putusan tersebut. Belakangan banyak beredar postingan di media sosial yang menuduh MK telah melegalkan perbuatan zina dan homoseksual dalam putusannya.

Mantan Ketua Mahkamah Konstitusi Mahfud MD pun angkat bicara terkait hal itu.

Menurut Mahfud, pandangan yang mengatakan bahwa MK melegalkan perbuatan zina dan homoseksual adalah pandangan yang keliru.
Yang benar, MK menolak memberikan perluasan tafsir atas ketiga pasal yang dimohonkan.

Baca selengkapnya di sini. 

4. Kenapa Jawa Barat Rawan Gempa?

Jawa Barat adalah daerah dengan kerawanan gempa yang tinggi. Kenapa?

Karena, secara tektonik wilayah Jawa Barat merupakan kawasan seismik aktif dan kompleks.

Wilayah ini sangat berpotensi diguncang gempa bumi kuat akibat aktivitas subduksi lempeng yang terdapat di Samudera Hindia sebelah selatan Jawa Barat, dan sesar aktif yang tersebar di daratan.

Tidak heran jika di Jawa Barat beberapa kali terjadi gempa bumi kuat dan merusak seperti yang terjadi Jumat (15/12/2017) tengah malam.

5. Laboratorium Pembuatan Sabu dan Ekstasi Ditemukan di Diskotek MG

Badan Narkotika Nasional (BNN) bersama Polri menggerebek diskotek MG di Jalan Tubagus Angke, Jakarta Barat, Minggu (17/12/2017) dini hari. Dari penggerebekan tersebut, petugas menemukan laboratorium pembuatan sabu dan ekstasi.

Laboratorium tersebut ditemukan di lantai 2 dan 4 diskotek. Selain itu, petugas juga menemukan bahan pembuat sabu dan ekstasi.

Baca selengkapnya di sini.

Dari penggerebekan tersebut polisi juga mendapai 120 pengunjung terbukti mengkonsumsi narkoba setelah dilakukan tes urine. Baca di sini. 

https://nasional.kompas.com/read/2017/12/18/06030081/terpopuler--kisah-marcus---kevin-jokowi-dan-habie

Terkini Lainnya

MA Persilakan KY Dalami Putusan Batas Usia Calon Kepala Daerah

MA Persilakan KY Dalami Putusan Batas Usia Calon Kepala Daerah

Nasional
Tingkatkan Pelayanan, Pertamina Patra Niaga Integrasikan Sistem Per 1 Juni 2024

Tingkatkan Pelayanan, Pertamina Patra Niaga Integrasikan Sistem Per 1 Juni 2024

Nasional
Politik Belah Bambu, PDI-P Bantah Tudingan Projo yang Ingin Pisahkan Jokowi dan Prabowo

Politik Belah Bambu, PDI-P Bantah Tudingan Projo yang Ingin Pisahkan Jokowi dan Prabowo

Nasional
Narasi Anak Muda Maju Pilkada Usai Putusan MA Dianggap Cuma Pemanis

Narasi Anak Muda Maju Pilkada Usai Putusan MA Dianggap Cuma Pemanis

Nasional
Putusan MA Dianggap Pragmatisme Politik Jokowi demi Kaesang

Putusan MA Dianggap Pragmatisme Politik Jokowi demi Kaesang

Nasional
Prabowo Minta AS dan China Bijak supaya Tak Bawa Bencana

Prabowo Minta AS dan China Bijak supaya Tak Bawa Bencana

Nasional
Putusan MA Dianggap Semakin Menggerus Rasa Keadilan Masyarakat

Putusan MA Dianggap Semakin Menggerus Rasa Keadilan Masyarakat

Nasional
Prabowo Serukan Investigasi Komprehensif Atas Peristiwa yang Terjadi di Rafah

Prabowo Serukan Investigasi Komprehensif Atas Peristiwa yang Terjadi di Rafah

Nasional
[POPULER NASIONAL] PDI-P Tahu Arah Pernyataan Wapres | Saudi Deportasi 22 WNI Palsukan Visa Haji

[POPULER NASIONAL] PDI-P Tahu Arah Pernyataan Wapres | Saudi Deportasi 22 WNI Palsukan Visa Haji

Nasional
Tanggal 5 Juni 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 5 Juni 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Jemaah Haji Diimbau Tidak Umrah Sunah Berlebihan, Masih Ada Puncak Haji

Jemaah Haji Diimbau Tidak Umrah Sunah Berlebihan, Masih Ada Puncak Haji

Nasional
Polisi Arab Saudi Tangkap 37 WNI Pakai Visa Ziarah untuk Berhaji di Madinah

Polisi Arab Saudi Tangkap 37 WNI Pakai Visa Ziarah untuk Berhaji di Madinah

Nasional
Temani Jokowi Peringati Hari Pancasila, AHY: Jangan Hanya Peringati, tapi Dijiwai

Temani Jokowi Peringati Hari Pancasila, AHY: Jangan Hanya Peringati, tapi Dijiwai

Nasional
Tak Persoalkan Anies dan Sudirman Said Ingin Maju Pilkada Jakarta, Refly Harun: Kompetisinya Sehat

Tak Persoalkan Anies dan Sudirman Said Ingin Maju Pilkada Jakarta, Refly Harun: Kompetisinya Sehat

Nasional
Peringati Hari Lahir Pancasila, AHY: Pancasila Harus Diterapkan dalam Kehidupan Bernegara

Peringati Hari Lahir Pancasila, AHY: Pancasila Harus Diterapkan dalam Kehidupan Bernegara

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke