Salin Artikel

Ini Lima Topik yang Dibahas Jokowi dengan PM Denmark

Bersama masing-masing menterinya, Presiden Jokowi dan PM Lars membahas peningkatan kerja sama kedua negara yang telah berlangsung selama 67 tahun.

Ada sekitar lima topik yang dibahas di dalam pertemuan bilateral.

"Beberapa hal yang kami bahas dalam pertemuan tadi. Pertama, saya menyambut baik kenaikan signifikan investasi Denmark di Indonesia, yaitu sebesar 1.260 persen. Dengan iklim investasi Indonesia yang semakin baik, kita berharap kerja sama investasi semakin meningkat," ujar Jokowi dalam pernyataan pers bersama di Ruang Teratai, Istana Kepresidenan Bogor.

Kedua, Presiden Jokowi menyampaikan perhatian Indonesia terhadap tindakan diskriminatif dan kampanye hitam terhadap kelapa sawit Indonesia yang sampai saat ini masih terus berlangsung di Eropa.

Ketiga, Indonesia dan Denmark juga sepakat meningkatkan kerja sama di bidang maritim. Antara lain soal kerja sama pemberantasan tindak pencurian ikan dan dukungan Denmark terhadap Our Ocean Conference di Indonesia yang direncanakan digelar 2018.

Keempat, Indonesia dan Denmark juga sepakat meningkatkan kerja sama di bidang lingkungan hidup, antara lain melalui 'environment sport program', proyek pelestarian hutan harapan di Jambi.

Selain itu, kerja sama antaruniversitas serta kerja sama di bidang pengolahan limbah dan manajemen air.

"Yang kelima, energi terbarukan juga menjadi pokok pembahasan dalam pertemuan ini. Kerja sama akan difokuskan pada target jangka panjang pemenuhan energi baru terbarukan dan konservasi energi serta pengembangan kerja sama di energi angin merupakan salah satu prioritas," ujar Jokowi.

https://nasional.kompas.com/read/2017/11/28/14523631/ini-lima-topik-yang-dibahas-jokowi-dengan-pm-denmark

Terkini Lainnya

Budi Pekerti, Pintu Masuk Pembenahan Etika Berbangsa

Budi Pekerti, Pintu Masuk Pembenahan Etika Berbangsa

Nasional
“Presidential Club”, Upaya Prabowo Damaikan Megawati dengan SBY dan Jokowi

“Presidential Club”, Upaya Prabowo Damaikan Megawati dengan SBY dan Jokowi

Nasional
Soal Orang 'Toxic' Jangan Masuk Pemerintahan Prabowo, Jubir Luhut: Untuk Pihak yang Hambat Program Kabinet

Soal Orang "Toxic" Jangan Masuk Pemerintahan Prabowo, Jubir Luhut: Untuk Pihak yang Hambat Program Kabinet

Nasional
Cak Imin Harap Pilkada 2024 Objektif, Tak Ada “Abuse of Power”

Cak Imin Harap Pilkada 2024 Objektif, Tak Ada “Abuse of Power”

Nasional
Tanggal 7 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 7 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Gunung Raung Erupsi, Ma'ruf Amin Imbau Warga Setempat Patuhi Petunjuk Tim Penyelamat

Gunung Raung Erupsi, Ma'ruf Amin Imbau Warga Setempat Patuhi Petunjuk Tim Penyelamat

Nasional
Cak Imin: Bansos Cepat Dirasakan Masyarakat, tapi Tak Memberdayakan

Cak Imin: Bansos Cepat Dirasakan Masyarakat, tapi Tak Memberdayakan

Nasional
Cak Imin: Percayalah, PKB kalau Berkuasa Tak Akan Lakukan Kriminalisasi...

Cak Imin: Percayalah, PKB kalau Berkuasa Tak Akan Lakukan Kriminalisasi...

Nasional
Gerindra Lirik Dedi Mulyadi untuk Maju Pilkada Jabar 2024

Gerindra Lirik Dedi Mulyadi untuk Maju Pilkada Jabar 2024

Nasional
Gibran Ingin Konsultasi ke Megawati soal Susunan Kabinet, Masinton: Cuma Gimik

Gibran Ingin Konsultasi ke Megawati soal Susunan Kabinet, Masinton: Cuma Gimik

Nasional
Kementerian KP Perkuat Standar Kompetensi Pengelolaan Sidat dan Arwana

Kementerian KP Perkuat Standar Kompetensi Pengelolaan Sidat dan Arwana

Nasional
Bupati Sidoarjo Berulang Kali Terjerat Korupsi, Cak Imin Peringatkan Calon Kepala Daerah Tak Main-main

Bupati Sidoarjo Berulang Kali Terjerat Korupsi, Cak Imin Peringatkan Calon Kepala Daerah Tak Main-main

Nasional
Wapres Ajak Masyarakat Tetap Dukung Timnas U-23 demi Lolos Olimpiade

Wapres Ajak Masyarakat Tetap Dukung Timnas U-23 demi Lolos Olimpiade

Nasional
Gibran Ingin Konsultasi dengan Megawati terkait Susunan Kabinet

Gibran Ingin Konsultasi dengan Megawati terkait Susunan Kabinet

Nasional
Soal Dukungan PKB untuk Khofifah, Cak Imin: Kalau Daftar, Kita Sambut

Soal Dukungan PKB untuk Khofifah, Cak Imin: Kalau Daftar, Kita Sambut

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke